Anda di halaman 1dari 2

BAB V

SIMPULAN

Berdasarkan hasil analisis yang dilakukan terhadap data pada bab IV maka dapat
diambil simpulan sebagai berikut:
1. Dari hasil pengukuran setalah pengaturan parameter IRAT Cell Re-selection
dalam hal ini sSearchRAT=4 menjadi sSearchRAT=0, tidak terdapat IRAT Cell
Re-selection dari jaringan WCDMA ke GSM. Ini dilihat dari area yang dilayani
oleh jaringan WCDMA meningkat sebesar 58% dari 63% menjadi 100% di jalan
bebas hambatan Jagorawi Km 26-28. Hal ini menandakan UE dalam pengkuran
tetap berada di jaringan WCDMA pada kondisi idle.
2. Dari hasil pengukuran setalah pengaturan parameter IRAT Handover dalam hal
ini UsedFreqthresh2dEcN=-18 menjadi UsedFreqthresh2dEcNo=-20, tidak
terdapat IRAT Handover dari jaringan WCDMA ke GSM. Ini dilihat dari area
yang dilayani oleh jaringan WCDMA ke GSM coverage WCDMA sebesar 61%
dari 62% menjadi 100% di jalan bebas hambatan Jagorawi Km 26-28. Hal ini
menandakan UE dalam pengkuran tetap berada di jaringan WCDMA pada kondisi
dedicated.

51
52

Anda mungkin juga menyukai