Anda di halaman 1dari 3

CYANOBACTERIA

Merupakan makhluk hidup prokariota yang warna tubuhnya biru kehijauan yang
disebabkan oleh pigmen fikosianin dan klorofil. Oleh karena itu, semua anggota sianobakteri
disebut fotoautotrof. Namun, tidak semua sianobakteri berwarna hijau.

Struktur Cyanobacteria

Ciri ciri Ganggang Hijau – Biru

 Intinya tidak diselubungi oleh membran inti (prokariotik)


 Mengandung klorofil a (autotrof)
 Mengandung pigmen biru (fikosianin)
 Bersifat kosmopolit (hampir dapat dihidup disegala jenis lingkungan)
 Bentuk organism ini,
 uniselluler : Chroococcus, Anacystis ,
 koloni : Merismopedia, Nostoc, Mycrocytis
 filament : Oscillatoria, Microcoleus, Anabaena

Cara bereproduksi ganggang hijau biru

1. Pembelahan sel; terutama dilakukan oleh cyanobacteria yang bersel satu. Contoh:
gleocapsa
2. Fragmentasi; terutama dilakukan oleh cyanobacteria yang berbentuk filament.
3. Pembentukan spora; dilakukan jika lingkungan kurang menguntungkan.

Perbedaan cyanobacteria dengan bakteri :

1. Tidak semua Cyanobacteria bersel tunggal, misalnya Anabaena yang berbentuk seperti
benang.Sedangkan bakteri merupakan makhluk uniseluler.
2. Tidak semua Cyanobacteria bersel tunggal, misalnya Anabaena yang berbentuk seperti
benang. Sedangkan Bacteria memiliki alat gerak berupa flagelum.
3. Cyanobacteria memiliki klorofil sehingga dapat berfotosintesis.Sedangkan Hanya jenis
bakteri fotoautotrof yang mempunyai klorofil.

Peran ganggang biru-hijau dalam kehidupan

1. Berperan sebagai perintis/pioner


2. Dalam ekosistem air tawar sebagai produsen bagi zooplankton, udang, dan ikan kecil
3. Bagi manusia dapat dijadikan sebagai bahan pangan yaitu protein sel tunggal (single sel
protein), contoh: Spirullina
4. Memfiksasi N2 bebas dari udara
Apabila melimpah dapat memberi efek racun bagi hewan yang meminum air di perairan
tersebut.

Source:
1. http://vebrianalecturer.wordpress.com/
2. http://id.answers.yahoo.com/question/index?qid=20100916074221AALbIs3
3. http://materi-pelajaran.blogspot.com/2007/11/bakteri_14.html
4. Buku Biology 1A –sains dalam kehidupan- Yudistira

Anda mungkin juga menyukai