Anda di halaman 1dari 4

PROPOSAL BANTUAN HIDUP DASAR

PEGAWAI RS. VITA INSANI


TAHUN 2014 - GEL. I

I. PENDAHULUAN
Seiring dengan perkembangan ilmu kedokteran terutama di bidang Kegawatdaruratan
serta mengacu pada Guideliness American Heart Association tentang Basic Life Support/
Advanced Cardiac Life Support 2010, maka terdapat perubahan signifikan dalam
penatalaksanaan korban dengan penurunan kesadaran dibanding dengan guideliness AHA
2005. Oleh karena itu diperlukan penyegaran serta pendidikan/ ketrampilan berkelanjutan
bagi tenaga medis di RS Vita Insani. Di samping itu pada guideliness 2010 ini ditekankan
usaha resusitasi jantung paru yang tepat dan berkualitas diikuti dengan penatalaksanaan
jalan nafas yang adekuat serta tindakan defibrilasi.

II. TUJUAN UMUM


Meningkatkan profesionalisme para tenaga kesehatan dalam menangani pasien dengan
penurunan kesadaran mengacu pada Guideliness American Heart Association 2010.

III. NARASUMBER
Dr. Henry Jones Damanik, SpAn

IV. SASARAN
Pegawai RS. Vita Insani

V. MATERI
 Penatalaksanaan pasien dengan penurunan kesadaran
 Penatalaksanaan pasien dengan distress pernafasan
 Manuver kompresi dada yang berkualitas
 Manuver pembebasan jalan nafas
 Intubasi bagi dokter jaga
 Defribrilasi bagi dokter jaga
VI. METODE
 Materi
 Ceramah dan Tanya jawab
 Diskusi

VII. PESERTA
40 Orang (Perawat /Bidan/Supir/Satpam)

VIII. WAKTU DAN TEMPAT


Tanggal : Rabu, 17 dan 18 Oktober 2012
Waktu : 09.00 – 11.00
Tempat : Ruang Rubi RS Vita Insani

IX. ANGGARAN BIAYA


 Snack 40 Orang (40 x @ Rp. 5000,-) : Rp. 200.000,-

TOTAL BIAYA
X. PENUTUP

Demikianlah proposal ini kami sampaikan.

Hormat kami, Diketahui,


Rumah Sakit Vita Insani

dr. Samudra Mahadi Dr. ALPIN HOZA


Kasubbid Diklat RSVI Direktur
Proposal Pelatihan Pencegahan &
Pengendalian Infeksi (PPI)

I. PENDAHULUAN
Sesuai dengan undang-undang no. 36 tahun 2009 tentang Kesehatan dan undang-undang no.
44 tentang Rumah Sakit menyatakan bahwa rumah sakit dan fasilitas kesehatan lainnya
harus dapat memberikan pelayanan yang aman. Salah satu upaya agar pasien aman adalah
dengan menerapkan Patient Safety. Salah satu goal dari Patient Safety adalah menurunkan
resiko HaIs. Akreditasi KARS saat ini mengacu kepada Joint Commission International.
Sesuai dengan Joint Commission International setiap rumah sakit harus menerapkan
Prevetion Control Infection/Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI).

II. TUJUAN UMUM


Tujuan pelatihan ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan dan pemahaman tenaga
kesehatan tentang upaya pencegahan dan pengendalian onfeksi di rumah sakit dan fasilitas
pelayanan kesehatan lainnya.

III. NARASUMBER
HIMPUNAN PERAWAT PENGENDALIAN INFEKSI SELURUH INDONESIA (HIPPI)
Personil yang telah berpengalaman dalam memberikan pelatihan PPI dan mendapat
pembelajaran dalam maupun luar negeri.

IV. SASARAN
Perawat/ Tenaga Medis Rumah Sakit Vita Insani

V. MATERI
 Kebijakan Kemenkes dalam upaya PPI
 Mikrobiologi Dasar
 Epidemiologi HAIs
VI. METODE
 Materi
 Ceramah dan Tanya jawab
 Diskusi

VII. PESERTA
1. Sada Arihta Purba
2. Harapan Manurung

VIII. WAKTU DAN TEMPAT


Hari : Kamis-Sabtu
Tanggal : 12-14 September 2013
Tempat : Hotel Sapadia, Jl. Diponegoro - Pematangsiantar

IX. ANGGARAN BIAYA


 Biaya Registrasi 2 orang @ Rp. 2.000.000,- = Rp. 4.000.000,-
 Uang Jalan 2 orang @ Rp. 100.000,- = Rp. 600.000,-
Total Biaya = Rp. 4.600.000,-

X. PENUTUP
Demikianlah proposal ini kami sampaikan.

Hormat kami, Diketahui,


Rumah Sakit Vita Insani

dr. Samudra Mahadi Dr. ALPIN HOZA, MM


Kasubbid Diklat RS. Vita Insani Direktur RS. Vita Insani

Anda mungkin juga menyukai