Anda di halaman 1dari 1

Pengertian Proposal

Daftar isi
Apa yang dimaksud dengan proposal? Pengertian Proposal adalah suatu rencana yang
dituangkan dalam bentuk rancangan kegiatan dalam bentuk tulisan dan dijelaskan secara
sistematis dan terperinci. Proposal umumnya dijadikan pedoman kerja atau acuan dalam
pelaksanaan kegiatan yang direncanakan.

Secara etimologis kata proposal berasal dari bahasa Inggris, yaitu Propose yang
artinya pengajuan/ mengajukan atau permohonan. Suatu pihak memberikan proposal untuk
menawarkan ide, gagasan, atau rencana kepada pihak lain agar mendapatkan dukungan.
Dukungan tersebut dapat berupa ijin, persetujuan, dana, dan lain-lain.

Pengertian Proposal Menurut Para Ahli


Agar memudahkan kita memahami apa arti proposal, maka kita bisa merujuk kepada pendapat
beberapa ahli. Berikut ini adalah pengertian proposal menurut para ahli:

1. Hasnun Anwar
Menurut Hasnun Anwar, pengertian proposal adalah suatu rencana yang disusun untuk kegiatan
tertentu.

2. Jay

Anda mungkin juga menyukai