RPP JOMBLO Baru

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 25

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN 238 Palembang


Kelas / Semester : 2 /1
Tema : Tugasku sehari hari ( Tema 3)
Sub Tema : Tugasku dalam kehidupan sosial ( Sub Tema 4)
Pembelajaran ke : 4
Alokasi waktu : 1 x Pertemuan

A. KOMPETENSI INTI
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati [mendengar, melihat,
membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk
ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah,
sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis dan
sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang mencerminkan anak
sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan
berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

Muatan : PPKN
No Kompetensi Indikator
1.1 Menerima hubungan gambar 1.1.1 Meyakini hubungan gambar
bintang, rantai, pohon beringin, bintang, rantai, pohon
kepala banteng, dan padi kapas dan beringin, kepala banteng,
sila-sila Pancasila sebagai anugerah dan padi kapas dan sila-sila
Tuhan Yang Maha Esa. Pancasila sebagai anugerah
Tuhan Yang Maha Esa.
2.1 Bersikap bekerja sama, disiplin, 2.1.1 Menerapkan sikap
dan peduli sesuai sila-sila Pancasila bekerjasama, disiplin, dan
dalam lambang negara Garuda peduli sesuai sila-sila
Pancasila dalam kehidupan sehari- Pancasila dalam lambang
hari negara Garuda Pancasila
dalam kehidupan sehari-
hari
3.3 Mengidentifikasi jenis-jenis 3.3.1 Menjelaskan keberagaman
keberagaman karakteristik individu karakteristik individu di
di sekolah. sekolah.

4.3 Mengelompokkan jenis-jenis 4.3.1 Mengkategorikan Jenis-


keberagaman karakteristik individu jenis keberagaman
di sekolah. karakteristik di sekolah.

Muatan : Bahasa Indonesia

No Kompetensi Indikator
3.3 Menentukan kosakata dan konsep 3.3.1 Menjelaskan kosakata dan
tentang lingkungan geografis, konsep yang berkaitan
kehidupan ekonomi, sosial, dan dengan geografis,
budaya di lingkungan sekitar dalam kehidupan ekonomi sosial,
bahasa Indonesia atau bahasa dan budaya di lingkungan
daerah melalui teks tulis, lisan, sekitar.
visual dan/atau eksplorasi
lingkungan.
4.3 Melaporkan penggunaan kosakata 4.3.1 Menujukkan makna
bahasa Indonesia yang tepat atau kosakata berdsarkan hasil
bahasa daerah hasil pengamatan pengamatannya.
tentang lingkungan geografis,
kehidupan ekonomi, sosial dan
budaya di lingkungan sekitar dalam
bentuk teks tulis, lisan, dan visual.

Muatan : Matematika
No Kompetensi Indikator
3.5 Menjelaskan nilai dan kesetaraan 3.5.1 Menyebutkan nilai dan
pecahan mata uang. kesetaraan pecahan mata
uang.

3.5.2 Mengidentifikasi berbagai


macam pecahan mata
uang.

4.5 Mengurutkan nilai mata uang serta 4.5.1 Menukar nilai sekelompok
mendemonstrasikan berbagai pecahan uang yang setara.
kesetaraan pecahan mata uang.

C. TUJUAN .
1. Dengan mengamati isi teks dan penugasan guru, peserta didik memahami
perbedaan individu di sekolah berdasarkan suku/asal daerahnya.
2. Dengan mengamati isi teks dan penugasan guru, peserta didik
mengelompokkan perbedaan individu di sekolah berdasarkan suku/asal
daerahnya.
3. Dengan mengamati isi teks yang disajikan dan penjelasan guru, peserta didik
dapat menyebutkan kesetaraan beberapa nilai pecahan uang.
4. Dengan mengamati isi teks yang disajikan dan penjelasan guru, peserta didik
dapat mengurutkan harga.

D. MATERI
1. Peristiwa lahirnya Sumpah Pemuda, para pemuda bekerja sama berjuang
mengusir penjajah melalui organisasi.
2. Pembacaan teks sumpah pemuda.
3. Mencari Sinonim kata.
4. Nama provinsi dan suku-suku yang ada di indonesia.

E. PENDEKATAN & METODE


Pendekatan : Scientific
Strategi : Cooperative Learning
Teknik : Example Non Example
Metode : Penugasan, pengamatan, Tanya Jawab, Diskusi dan Ceramah

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan

Inti  Peserta didik membaca teks tentang suku/asal 50 menit


daerahnya.
 Guru menunjukkan media gambar suku dan asalnya.
 Peserta didik dan guru melakukan tanya jawab
mengenai media gambar suku dan asalnya.
 Peserta didik mengidentifikasi teman berdasarkan
suku/asal daerahnya.
Dayu berasal dari Bali, Edo berasal dari Papua, Beni
berasal dari suku Batak, Siti berasal dari suku Jawa
Nama Suku Bangsa Indonesia berdasarkan
Provinsinya.
 Guru menunjukkan media uang uang tiruan dan
mengajak peserta didik tanya jawab mengenai
pecahan uang.
 Peserta didik melakukan percobaan dengan pecahan
uang.
 Guru membimbing peserta didik menentukan
sekelompok pecahan uang yang setara.
 Peserta didik mengerjakan evaluasi
Penutup 1. Peserta didik mapu mengemukan hasil belajar hari ini 10 menit
2. Guru memberikan penguatan dan kesimpulan
3. Peserta didik diberikan kesempatan berbicara /bertanya
dan menambahkan informasi dari peserta didik lainnya..
4. Menyanyikan salah satu lagu daerah untuk
menumbuhkan nasionalisme, persatuan, dan toleransi
5. Guru memberikan tindak lanjut mengingatkan untuk
belajar lagi di rumah.
6. Guru menyampaikan pembelajaran yang akan dipelajari
dihari selanjutnya.
7. Salam dan do’a penutup di pimpin oleh salah satu
peserta didik.

G. SUMBER DAN MEDIA


Sumber:
 Buku Pedoman Guru Tema 1 Kelas 2 dan Buku Siswa Tema 1 Kelas 2 (Buku
Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan, 2013).
Media :
 Uang tiruan
 Gambar Suku di Indonesia beserta asalnya.
 Gambar upacara memperingati sumpah pemuda
 Teks sumpah pemuda
 Tabel suku atau asal daerah

H. PENILAIAN
 Penilian Sikap
A. Teknik penilaian : Non test
B. Prosedur penilaian : Proses
C. Jenis penilaian : Lisan dan tertulis
D. Bentuk Penilaian : Essay
E. Instrumen Penilaian : Soal-soal

 Penilian Pengetahuan
A. Teknik penilaian : Test
B. Prosedur penilaian : akhir
C. Jenis penilaian : Tertulis
D. Bentuk Penilaian : Essay
E. Instrumen Penilaian : Soal-soal

 Penilaian Keterampilan
A. Teknik penilaian : Non test
B. Prosedur penilaian : Proses
C. Jenis penilaian : Lisan dan perbuatan
D. Bentuk Penilaian : Observasi
E. Instrumen Penilaian : Lembar pedoman observasi

Palembang, Oktober 2018


Mengetahui
Guru Pamong Mahasiswa PPL

Niah Nahari, S.Pd Tri Astuti


NIP. 196310091983032004 NIM 06131381520053
BAHAN AJAR
Satuan Pendidikan : SDN 238 Palembang
Kelas / Semester : 2 /1
Tema : Tugasku sehari hari ( Tema 3)
Sub Tema : Tugasku dalam kehidupan sosial ( Sub Tema 4)
Pembelajaran ke : 4
Alokasi waktu : 1 x Pertemuan

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan mengamati isi teks dan penugasan guru, peserta didik memahami
perbedaan individu di sekolah berdasarkan suku/asal daerahnya.
2. Dengan mengamati isi teks dan penugasan guru, peserta didik
mengelompokkan perbedaan individu di sekolah berdasarkan suku/asal
daerahnya.
3. Dengan mengamati isi teks yang disajikan dan penjelasan guru, peserta didik
dapat menyebutkan kesetaraan beberapa nilai pecahan uang.
4. Dengan mengamati isi teks yang disajikan dan penjelasan guru, peserta didik
dapat mengurutkan harga.

B. BAHAN AJAR
Upacara Sumpah Pemuda

Upacara berlangsung khidmat.


Upacara diikuti seluruh siswa dan guru.
Pembina upacara memberi pengarahan.
Pembina upacara berpesan agar siswa terus rajin
belajar.

Kemudian ada petugas yang membacakan naskah Sumpah Pemuda.

Pilihlah kata berikut yang memiliki arti sama! Berilah tanda centang ( ) pada
jawaban yang
tepat!
Pasangkan nama-nama siswa berikut sesuai dengan sukunya!
Sekarang tuliskan suku atau daerah asal 10 temanmu!
Setelah upacara selesai kegiatan dilanjutkan pemberian sumbangan. Selain barang,
ternyata
ada yang memberikan uang. Uang tersebut dalam berbagai pecahan.
Tuliskan beberapa pecahan uang yang jika digabungkan akan memiliki jumlah
yang sama
dengan uang berikut!
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Satuan Pendidikan : SDN 238 Palembang


Kelas / Semester : 2 /1
Tema : Tugasku sehari hari ( Tema 3)
Sub Tema : Tugasku dalam kehidupan sosial ( Sub Tema 4)
Pembelajaran ke : 4
Alokasi waktu : 1 x Pertemuan

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan mengamati isi teks dan penugasan guru, peserta didik memahami
perbedaan individu di sekolah berdasarkan suku/asal daerahnya.
2. Dengan mengamati isi teks dan penugasan guru, peserta didik
mengelompokkan perbedaan individu di sekolah berdasarkan suku/asal
daerahnya.
3. Dengan mengamati isi teks yang disajikan dan penjelasan guru, peserta
didik dapat menyebutkan kesetaraan beberapa nilai pecahan uang.
4. Dengan mengamati isi teks yang disajikan dan penjelasan guru, peserta
didik dapat mengurutkan harga.

B. LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK

Pilihlah kata berikut yang memiliki arti sama! Berilah tanda centang ( ) pada
jawaban yang tepat!
EVALUASI

Satuan Pendidikan : SDN 238 Palembang


Kelas / Semester : 2 /1
Tema : Tugasku sehari hari ( Tema 3)
Sub Tema : Tugasku dalam kehidupan sosial ( Sub Tema 4)
Pembelajaran ke : 4
Alokasi waktu : 1 x Pertemuan

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan mengamati isi teks dan penugasan guru, peserta didik memahami
perbedaan individu di sekolah berdasarkan suku/asal daerahnya.
2. Dengan mengamati isi teks dan penugasan guru, peserta didik
mengelompokkan perbedaan individu di sekolah berdasarkan suku/asal
daerahnya.
3. Dengan mengamati isi teks yang disajikan dan penjelasan guru, peserta didik
dapat menyebutkan kesetaraan beberapa nilai pecahan uang.
4. Dengan mengamati isi teks yang disajikan dan penjelasan guru, peserta didik
dapat mengurutkan harga.

B. EVALUASI

Tuliskan beberapa pecahan uang yang jika digabungkan akan memiliki jumlah
yang sama dengan uang berikut!
PENILAIAN
Satuan Pendidikan : SDN 238 Palembang
Kelas / Semester : 2 /1
Tema : Tugasku sehari hari ( Tema 3)
Sub Tema : Tugasku dalam kehidupan sosial ( Sub Tema 4)
Pembelajaran ke : 4
Alokasi waktu : 1 x Pertemuan

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan mengamati isi teks dan penugasan guru, peserta didik memahami
perbedaan individu di sekolah berdasarkan suku/asal daerahnya.
2. Dengan mengamati isi teks dan penugasan guru, peserta didik
mengelompokkan perbedaan individu di sekolah berdasarkan suku/asal
daerahnya.
3. Dengan mengamati isi teks yang disajikan dan penjelasan guru, peserta
didik dapat menyebutkan kesetaraan beberapa nilai pecahan uang.
4. Dengan mengamati isi teks yang disajikan dan penjelasan guru, peserta
didik dapat mengurutkan harga.

B. PENILAIAN

 Penilian Sikap
A. Teknik penilaian : Non test
B. Prosedur penilaian : Proses
C. Jenis penilaian : Lisan dan tertulis
D. Bentuk Penilaian : Essay
E. Instrumen Penilaian : Soal-soal
Rubrik Penilaian Sikap

N Indikator Deskriptor Sangat Baik Baik Cukup Kura


o (4) (3) (2) (1)

1 Tanggung a. Bertanggun Memenuhi 4 Memenuhi 3 Memenuhi 2 Memenu


Jawab g jawab kriteria dalam kriteria dalam kriteria dalam kriteria d
pada tugas. deskriptor deskriptor deskriptor deskripto
b. Tidak
menggangg
u teman lain
dalam
mengerjaka
n tugas.
c. Menerima
resiko dari
tindakan
yang
dilakukan
d. Meminta
maaf
apabila
berbuat
kesalahan.

2 Percaya a. Berani Memenuhi 4 Memenuhi 3 Memenuhi 2 Memenu


Diri presentasi kriteria dalam kriteria dalam kriteria dalam kriteria d
di depan deskriptor deskriptor deskriptor deskripto
kelas
b. Berani
mengemuk
akan
pendapat
c. Mampu
membuat
keputusan
dengan
cepat.
d. Mampu
bertanya
dan
menjawab
pertanyaan.

3. Kerja a. Menghargai Memenuhi 4 Memenuhi 3 Memenuhi 2 Memenu


Sama pendapat kriteria dalam kriteria dalam kriteria dalam kriteria d
orang lain. deskriptor deskriptor deskriptor deskripto
b. Menunjukka
Skor penilaian = skor yang di peroleh x 100

Skor maksimum

n
kekompaka
n dalam
kelompok.
c. Menunjukka
n peran aktif
dalam
kelompok.
d. Memberi
bantuan
kepada
orang lain.

Instrumen Penilaian Sikap


Perubahan Tingkah Laku
No Nama Bertanggung Jawab Percaya Diri Kerja Sama
siswa SB B C K SB B C K SB B C K
4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1
1
2
3
4
5
Keterangan :
K = kurang(1) ; C= cukup(2) ; B= baik(3) ; SB=sangat baik(4)

 Penilian Pengetahuan
A. Teknik penilaian : Test
B. Prosedur penilaian : akhir
C. Jenis penilaian : Tertulis
D. Bentuk Penilaian : Essay
E. Instrumen Penilaian : Soal-soal

Kunci Jawaban :
•Alternatif Jawaban:
1. 2 lembar dua ribuan
2. 1 lembar seribuan dan 1 lembar dua ribuan
3. 2 lembar dua ribuan dan 1 seribuan
4. 2 lembar seribuan

No Kriteria Penskoran Skor


1. Peserta didik menuliskan jawaban dengan tepat. 25
Peserta didik menuliskan jawaban namun kurang tepat. 10

Peserta didik tidak menuliskan jawaban 0


2 Peserta didik menuliskan jawaban dengan tepat. 25
Peserta didik menuliskan jawaban namun kurang tepat. 10
Peserta didik tidak menuliskan jawaban 0
3. Peserta didik menuliskan jawaban dengan tepat. 25
Peserta didik menuliskan jawaban namun kurang tepat. 15
Peserta didik tidak menuliskan jawaban 0
4. Peserta didik menuliskan jawaban dengan tepat. 25
Peserta didik menuliskan jawaban namun kurang tepat 10
Peserta didik tidak menuliskan jawaban 0

 Penilaian Keterampilan
A. Teknik penilaian : Non test
B. Prosedur penilaian : Proses
C. Jenis penilaian : Lisan dan perbuatan
D. Bentuk Penilaian : Observasi
E. Instrumen Penilaian : Lembar pedoman observasi

Lembar Pengamatan Kegiatan Bertanya.


Instrumen keterampilan bertanya

Rubrik penilaian menulis


Instrumen keterampilan menulis

Kriteria yang di amati


N Nam 1 2 3 4
SB B C K SB B C K SB B C K SB B C
o a 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2
Peser
ta
didik
1
2
3

MEDIA PEMBELAJARAN
Satuan Pendidikan : SDN 238 Palembang
Kelas / Semester : 2 /1
Tema : Tugasku sehari hari ( Tema 3)
Sub Tema : Tugasku dalam kehidupan sosial ( Sub Tema 4)
Pembelajaran ke : 4
Alokasi waktu : 1 x Pertemuan

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan mengamati isi teks dan penugasan guru, peserta didik memahami
perbedaan individu di sekolah berdasarkan suku/asal daerahnya.
2. Dengan mengamati isi teks dan penugasan guru, peserta didik
mengelompokkan perbedaan individu di sekolah berdasarkan suku/asal
daerahnya.
3. Dengan mengamati isi teks yang disajikan dan penjelasan guru, peserta
didik dapat menyebutkan kesetaraan beberapa nilai pecahan uang.
4. Dengan mengamati isi teks yang disajikan dan penjelasan guru, peserta
didik dapat mengurutkan harga.

B. MEDIA PEMBELAJARAN
Gambar Kegiatan Upacara Memperingati Sumpah Pemuda

Teks Sumpah Pemuda


Tabel suku atau daerah asal

Uang Pecahan Tiruan


Gambar suku atau daerah asal

Anda mungkin juga menyukai