Anda di halaman 1dari 22

PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO

DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

I. PENDAHULUAN
1. LATAR BELAKANG
Paradigma kesehatan saat ini telah berubah dari uapaya kuratif
menjadi upaya preventif. Berbagai upaya lintas sektor pun
dikembangkan untuk menangani berbagai kesehatan terutama
dalam menghadapi perubahan pola epidemiologi penyakit, dari
penyakit yang sebelumnya sudah menghilang kini kembali muncul ( reemerging
disease), penyakit baru akibat mutasi misalnya virus, dan beberapa penyakit
endemis lain.
Penyakit menular masih menjadi perhatian serius dimana tingkat penularan yang
tinggi akan berkontribusi pada peningkatan mortalitas, sedangkan penyakit tidak
menular cenderung meningkatkan mordibitas dan menurunkan kualitas hidup
seseorang.
Dalam sistem kesehatan nasional, upaya pemberantasan penyakit dilakukan
secara simultan dan berjenjang. Puskesmas sebagai unit pelayanan kesehatan
primer menjadi ujung tombak dalam melakukan upaya promotif,preventif, kuratif,
dan rehabilitatif.
Penyakit menular yang sering ditemukan dalam pelayanan puskesmas Bulu
meliputi diare,ispa (bukan pneumonia),DBD,Campak,TB paru, HIV, PTM
( penyakit tidak menular). Kondisi lingkungan yang mendukung penularan
disertai dengan upaya penjaringan yang belum maksimal mengakibatkan
tingginya angka mortalitas dan morbiditas.
Angka kesakitan ( morbiditas ) akibat penyakit tidak menular selama ini
sudah ditangani sesuai dengan standar dan pedoman yang berlaku akan tetapi
upaya tersebut belum tertuang secara sistematis dalam satu acuan. Berdasarkan
paparan tersebut, maka dianggap perlu untuk membuat suatu kerangka acuan
yang meliputi rincian kegiatan pencegahan penyakit dalam upaya untuk
menekan angka kesakitan dan kematian akibat penyakit baik menular maupun
tidak menular.

1
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

Dalam upaya meningkatkan mutu dan kinerja UKM P2P UPT


Puskesmas Kutorejo, berpedoman pada Visi dan Misi.
- Visi :
Terwujudnya Masyarakat Kabupaten Mojokerto yang Mandiri,
Sejahtera, dan Bermartabat melalui Penguatan dan
Pengembangan Basis Perekonomian, Pendidikan serta
Kesehatan (Mengikuti Visi Misi Bupati Mojokerto Tahun 2016-2021)
- Misi :
Memperlebar Akses dan Kesempatan untuk Memperoleh Pelayanan
Kesehatan yang Mudah serta Mampu Menjangkau Semua Lapisan Masyarakat

Puskesmas merupakan penanggung jawab pelayanan upaya kesehatan


tingkat pertama. Untuk menjangkau seluruh wilayah kerjanya, Puskesmas di
perkuat dengan Puskesmas Pembantu, puskesmas keliling dan upaya
kesehatan berbasis masyarakat (UKBM) serta jaringan dan jejaring puskesmas.
Pelayanan Pemberantasan dan Pengendalian Penyakit di Puskesmas terdiri
dari kegiatan pelayanan Pemberantasan dan Pengendalian Penyakit didalam
gedung dan diluar gedung. Pelayanan Pemberantasan dan Pengendalian
Penyakit di dalam gedung umumnya bersifat individual, dapat berupa pelayanan
promotif, preventif, kuratif dan rehabilitative. Sedangkan pelayanan
Pemberantasan dan Pengendalian Penyakit diluar gedung umumnya pelayanan
Pemberantasan dan Pengendalian Penyakit pada kelompok dan masyarakat
dalam bentuk promotif dan preventif. Dalam pelaksanaan Pemberantasan dan
Pengendalian Penyakit di puskesmas diperlukan pelayanan yang bermutu,
sehingga dapat menghasilkan status Kesehatan yang optimal. Pelayanan yang
bermutu dapat di wujudkan apabila tersedia acuan untuk melakukan pelayanan
Pemberantasan dan Pengendalian Penyakit yang bermutu.

II. TUJUAN
1. TUJUAN UMUM
1. Sebagai acuan pelaksanaan program Pemberantasan dan Pengendalian
Penyakit di UPT Puskesmas Kutorejo
2. TUJUAN KHUSUS

2
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

a. Menurunkan angka kesakitan dan kematian yang diakibatkan


penyakit hiv/Aids
b. Menurunkan angka kesakitan dan kematian akibat penyakit
hepatitis B.
c. Menurunkan angka kematian dan penularan akibat penyakit
DBD
d. Menurunkan angka kematian dan penularan akibat penyakit malaria.
e. Menurunkan angka kematian dan penularan akibat penyakit tbc.
f. Menurunkan angka kematian dan penularan akibat penyakit kusta
g. Tercapainya angka kesembuhan pengobatan > 80%.
h. Tercegahnya kejadian luar biasa ( KLB ) untuk semua penyakit.

III. VISI MISI DAN TATA NILAI

1. VISI :
Terwujudnya Masyarakat Kabupaten Mojokerto yang Mandiri, Sejahtera, dan
Bermartabat melalui Penguatan dan Pengembangan Basis Perekonomian,
Pendidikan serta Kesehatan (Mengikuti Visi Misi Bupati Mojokerto Tahun 2016-
2021).

2. MISI :
Memperlebar Akses dan Kesempatan untuk Memperoleh Pelayanan Kesehatan
yang Mudah serta Mampu Menjangkau Semua Lapisan Masyarakat

3. TATA NILAI :
Tatanilai dan budaya kerja adalah BERMUTU :
BER : BERsih (Menjaga kebersihan lingkungan )
M :Mandiri (Mewujudkan masyarakat mandiri sesuai visi dan misi)
U : Unggul (Unggul dalam pelayanan)
T : Tanggung Jawab (Melakukan pekerjaan dengan penuh tanggung jawab)
U : Unity (Merupakan satu kesatuan kerja yang harmonis)

IV. DATA UMUM


a. Letak

Puskesmas Kutorejo termasuk dalam wilayah kecamatan Kutorejo, terletak


15 km disebelah tenggara Kota Mojokerto. Batas dari wilayah kerja Puskesmas
Kutorejo yaitu :

Sebelah Utara : Kecamatan Bangsal

3
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

Sebelah Timur : Desa Sawo, Windurejo, Kertosari

Sebelah Selatan : Desa Payungrejo

Sebelah Barat : Kecamatan Dlanggu

Luas Wilayah kerja Puskesmas Kutorejo 20.067 Km 2 , terdiri dari :

- Lahan Pertanian : 12,41 Km2

- Lahan Tegalan : 0,635 Km2

- Lahan Pekarangan : 3,48 Km2

- Lahan Lain-lain : 3,542 Km2

Sebagian besar terdiri dar tanah kurang subur/produktif karena tidak adanya air.
Jadi beberapa desa seperti kepuh Arum, Kepuh Pandak, Karangdiyeng
merupakan sawah tadah hujan. Dengan curah hujan rata-rata 2,250 m per tahun
dan 120 hari hujan pertahun.

a. Iklim

Seperti wilayah lainnya di Indonesia, di wilayah kerja UPT Puskesmas Kutorejo


hanya dikenal dua musim, yaitu musim kemarau dan musim penghujan.
Pengaruh kesehatan dari perubahan iklim diperkirakan akan menyebabkan
penyakit yang ditularkan oleh nyamuk (vector-borne) untuk memperluas
jangkauan mereka dan menambah korban, terutama di kalangan orang tua dan
anak-anak. Selain itu, efek tidak langsung perubahan iklim terhadap air,
ketahanan pangan, dan kejadian iklim ekstrim cenderung memiliki efek lebih
besar pada kesehatan global.

b. Peta Wilayah

4
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

c. Wilayah kerja UPT Puskesmas Kutorejo meliputi :


1. Desa Kepuharum
2. Desa Gedangan
3. Desa Kutorejo
4. Desa Karangdiyeng
5. Desa Kepuhpandak
6. Desa Kaligoro
7. Desa Karangasem
8. Desa Wonodadi
9. Desa Singowangi

Semua desa dapat dijangkau dengan kendaraan roda empat dan roda dua.

d. Jumlah Penduduk

a. Laki-laki : 15.396 jiwa


b. Perempuan : 15.423 jiwa
c. Sex Ratio : 95,05
d. Angka Beban Tanggungan (Dependency Ratio) : 42,7

5
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

Gambar 1. Jumlah Penduduk Menurut Jenis Kelamin Dan Kelompok Umur


Tahun 2018 UPT Puskesmas Kutorejo Kabupaten Mojokerto
e. Sarana dan Prasarana

1. Fasilitas Pelayanan Kesehatan

FASILITAS PELAYANAN KESEHATAN JUMLAH

Puskesmas Induk 1

6
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

Puskesmas Pembantu 2

Ponkesdes 6

Posyandu 45

Pusling 2

2. Data Ketenagaan

Puskesmas Kutorejo termasuk kategori puskesmas Perawatan dengan


Tenaga Kesehatan yang ada di Puskesmas Kutorejo sebagai berikut :

TO JML SDM
STATUS KEPEGAWAIAN MINIMAL
TAL (TARGET)
NO JENIS SDM
HON SUK
PNS PTT
DA WAN

1 Dokter Umum 1 1 2

2 Dokter Gigi 1 1

Sarjana Kesehatan
3 0
Masyarakat

4 S1 Keperawatan 0 0

5 D3 Kebidanan 6 1 5 12

6 D3 Keperawatan 5 9 13

7 D4 Kebidanan 5 5

8 Perawat Gigi 1 1

9 Analis Kesehatan 1 1 2

10 Nutrisionis 1 1

11 Asisten Apoteker 1 1

12 Sanitarian 1 1

13 Teknisi Rekam Medik 1 1

14 Sopir 1 1

15 Administrasi 3 2 5

7
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

16 Cleaning Service 2 2

17 Security 0

3. Data Lembaga Pendidikan

NO. Lembaga Pendidikan JUMLAH

1 TK 12

2 SD/MI 13/7

3 SMP/MTS 3/2

4 SMA/SMK/MA 1/1/1

5 Pondok Pesantren 1

V. DATA KHUSUS
a. Data Sasaran
1. Data Sasaran Balita

BAYI (6-11 A.BALITA (12-59


NO NAMA DESA POSY KADER BAYI (0-5 BLN)
BLN) BLN)
YG YG
L P JML L P JML L P JML
ADA ADA

1 JETIS 6 30 20 21 41 22 19 41 166 159 325


2 LAKARDOWO 5 25 13 14 27 14 12 26 104 100 204
3 PERNING 2 10 15 14 29 15 15 30 119 113 232
4 SIDOREJO 4 20 16 16 32 15 14 29 122 116 238
5 PARENGAN 5 25 14 13 27 14 14 28 109 105 214
6 MOJOLEBAK 5 25 20 18 38 18 19 37 149 144 293
7 BENDUNG 6 30 18 15 33 17 17 34 135 129 264
PUSKESMAS 33 165 116 111 227 115 110 225 904 866 1770

2. Data Sasaran BUMIL dan BUFAS

NO NAMA DESA BUMIL BUFAS

1 JETIS 90 84
2 LAKARDOWO 57 54
3 PERNING 64 60
4 SIDOREJO 65 64
5 PARENGAN 60 58
6 MOJOLEBAK 81 77
8
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

7 BENDUNG 75 71
PUSKESMAS 492 468

3. Data Sasaran Remaja Putri

NO NAMA DESA REMATRI

1 JETIS 19
2 LAKARDOWO 25
3 PERNING 0
4 SIDOREJO 63
5 PARENGAN 0
6 MOJOLEBAK 258
7 BENDUNG 56
PUSKESMAS 421

b. Pencapaian PKP Gizi Tahun 2017

PENILAIAN KINERJA PUSKESMAS TAHUN 2017

% Cakupan
Targe
∑ Sub
t Tar Jumlah
Upa Satu Varia
Tahu Total get Pen Variabe
ya an bel
N n Sasa Sas cap l dan Ana
Kes Kegiatan Sasa (terha
o 2017 ran ara aian Rill Total lisa
ehat ran dap
(T) (TS) n (P) nilai
an (S) target
dala (TS) Progra
sasar
m% m
an)
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1. Upaya Pelayanan
86.32
Gizi
1.1. Pelayanan Gizi
83.83
Masyarakat
1. Pemberian 85% 454 386 257 0.5 66.60 Pela
kapsul Vitamin A 7 pora
dosis tinggi n
9
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

kura
pada bayi 6 – ng
11 bulan terti
b
2. Pemberian
kapsul Vitamin
A dosis tinggi
151 185 1.0 122.2
Pada balita 12 85% 1781 -
4 0 4 0
-59 bulan 2
(dua) kali
setahun
3. Pemberian 90
0.9 101.4
tab besi pada 90% 494 445 451 -
1 4
ibu hamil
Pel
apor
4. Ibu hamil an
21.1 0.1
Kurang Energi 494 104 47 45.09 kura
% 0
Kronis (KEK) ng
terti
b
335.3
3
1.2. Penanggulangan
107.49
Gangguan Gizi
Pe
mah
1. Pemberian
ama
tablet tambah 0.4 201.0
20% 383 76.6 154 n
darah pada 0 4
DO
remaja putri
kura
ng
2. Pemberian
1.0 100.0
PMT-P pada 85% 8 8 8 -
0 0
balita kurus
Pel
apor
3. Ibu hamil
an
KEK yang 0.1
65% 42 28 6 21.43 kura
mendapat PMT- 4
ng
pemulihan
terti
b
322.4
7
1.3. Pemantauan
67.65 -
Status Gizi
1. Cakupan 100% 8 8 8 1.0 100.0 -
balita gizi buruk 0 0
mendapat
perawatan
10
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

sesuai
tatalaksana
gizi buruk

2. Cakupan
176 199 0.8 112.8
penimbangan 79% 2235 -
6 3 9 5
balita (D/S)
3. Balita naik
134 125 0.5
berat badannya 60% 2235 93.89 -
1 9 6
(N/D)
Pela
pora
4. Balita bawah n
0.0
garis merah 1.9% 2235 42 8 18.84 kura
0
(BGM) ng
terti
b
Pel
5. Rumah apor
tangga yang an
0.1
mengkonsumsi 90% 184 166 21 12.65 kura
1
garam ng
beryodiyum terti
b
338.2
3

VI. KEGIATAN POKOK,RINCIAN KEGIATAN, INDIKATOR KINERJA DAN DIFINISI OPERASIONAL

Targe
Indikator Upaya Targe
Cara t
O Pelayanan Gizi Definisi Operasional t Th
Penghitungan Per
2018
Bln
1 Pelayanan
Gizi
Masyarakat
1.Pember Bayi umur 6-11 bulan Jumlah bayi 85% -
ian mendapat kapsul umur 6-11
kapsul vitamin A biru (100.000 bulan
vitamin A IU) di wilayah kerja mendapat
dosis Puskesmas pada kurun kapsul Vitamin
tinggi waktu tertentu pada A biru
pada bayi kurun waktu tertentu (100.000 IU)
umur 6- dibagi jumlah
11 bulan bayi umur 6-11
bulan yang
ada dikali
100%

11
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

Indikator Upaya
Pelayanan Gizi
Targe
Targe
Cara t
Definisi Operasional t Th
Penghitungan Per
2018
Bln

O
2.Pember Anak balita umur 12-59 Jumlah anak 85% -
ian bulan mendapat kapsul balita umur 12-
kapsul vitamin A merah 59 bulan
vitamin A (200.000 IU) 2 kali mendapat
dosis pertahun di wilayah kapsul vitamin
tinggi kerja Puskesmas pada A 2 ( dua) kali
pada kurun waktu tertentu per tahun
balita dibagi jumlah
umur 12- anak balita
59 bulan umur 12-59
2 (dua) bulan yang
kali ada di wilayah
setahun kerja
Puskesmas
dikali 100%
3.Pember Ibu hamil yang selama Jumlah ibu 95% 7.9 %
ian 90 kehamilannya mendapat hamil dapat 90
tablet 90 (sembilan puluh) (sembilan
Besi tablet Besi kumulatif di puluh) tablet
pada ibu wilayah kerja Besi kumulatif
hamil Puskesmas pada kurun dibagi jumlah
waktu tertentu sasaran bumil
di wilayah
kerja
Puskesmas
kerja dikali
100%
4.Pember Remaja Putri (SMP dan Jumlah remaja 25% 2.1 %
ian Tablet SMA) yang mendapat 1 putri yang
Tambah (satu) tablet tambah mendapat 1
Darah darah per minggu (satu) tablet
pada sepanjang tahun di tambah darah
Remaja suatu wilayah kerja per minggu
Putri Puskesmas pada kurun dibagi jumlah
waktu tertentu remaja putri di
suatu wilayah
kerja dikali
100%

2 Penanggul
angan
Gangguan
Gizi
12
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

Indikator Upaya
Pelayanan Gizi
Targe
Targe
Cara t
Definisi Operasional t Th
Penghitungan Per
2018
Bln

O
1.Pember Balita kurus yang Jumlah balita 85% -
ian PMT- ditemukan dan kurus yang
P pada mendapat PMT ditemukan dan
balita pemulihan (PMT-P) di mendapat
kurus suatu wilayah kerja PMT
pada kurun waktu pemulihan
tertentu.Balita kurus dibagi jumlah
yaitu balita yang secara balita kurus
antropometri yang
berdasarkan berat ditemukan di
badan menurut tinggi wilayah kerja
badan di bawah -2 SD Puskesmas
( menurut Z-score) pada kurun
waktu tertentu
dikali 100%
2. Ibu Bumil KEK dengan Jumlah bumil 80% -
Hamil LILA<23,5 cm yang KEK yang
KEK ditemukan dan mendapat
yang mendapat PMT PMT
mendapa pemulihan di suatu pemulihan
t PMT- wilayah kerja dibagi jumlah
Pemuliha Puskesmas pada kurun bumil KEK di
n waktu tertentu wilayah kerja
Puskesams
pada kurun
waktu tertentu
dikali 100%
3..Balita Balita gizi buruk yang Jumlah balita 100% -
gizi buruk ditemukan dan gizi buruk yang
mendapa mendapat perawatan mendapat
t sesuai standar perawatan
perawata tatalaksana gizi buruk di sesuai standar
n sesuai wilayah kerja tatalaksana
standar Puskesams Puskesmas gizi buruk
tatalaksa pada kurun waktu dibagi jumlah
na gizi tertentu. Balita gizi balita gizi
buruk buruk yaitu balita yang buruk yang
secara antropometri ditemukan
berdasarkan berat dikali 100%
badan menurut tinggi
badan kurang dari -3 SD
( menurut Z-score)

13
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

Indikator Upaya
Pelayanan Gizi
Targe
Targe
Cara t
Definisi Operasional t Th
Penghitungan Per
2018
Bln

O
3 Pemantaua
n Status
Gizi

1.Penimb Balita yang ditimbang Jumlah balita 80% -


angan berat badannya di yang
balita D/S wilayah kerja ditimbang
Puskesmas pada kurun berat
waktu tertentud badannya (D)
dibagi jumlah
balita yang
ada ( S) dikali
100%
2.Balita Balita yang naik berat Jumlah balita 60% -
naik berat badannya sesuai yang naik
badannya dengan standar di berat
(N/D) wilayah kerja badannya
Puskesmas pada kurun sesuai dengan
waktu tertentu standar (N)
dibagi jumlah
balita yang
naik dan tidak
naik berat
badannya
(N+T) di
wilayah kerja
Puskesmas
pada kurun
waktu tertentu
dikali 100%

14
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

Indikator Upaya
Pelayanan Gizi
Targe
Targe
Cara t
Definisi Operasional t Th
Penghitungan Per
2018
Bln

O
3.Balita Balita yang grafik Jumlah balita < -
Bawah pertumbuhannya berada yang grafik 1,8%
Garis di bawah garis merah pertumbuhann
Merah pada Kartu Menuju ya berada di
(BGM) Sehat (KMS) pada bawah garis
kurun waktu tertentu merah pada
KMS dibagi
jumlah balita
yang
ditimbang di
wilayah kerja
Puskesmas
pada kurun
waktu tertentu
dikali 100%
Catatan untuk
kinerja
Puskesmas:
<1,8 % =
100%;
1,8 - 2 % =
75%;
>2- 2,25 % =
50%;
>2,25 - 2,5 %
= 25%
> 2,5 % = 0%
4.Rumah Rumah tangga yang Jumlah rumah 90% 7.5 %
Tangga mengkonsumsi garam tangga yang
mengkon beryodium di wilayah mengkonsumsi
sumsi kerja Puskesmas pada garam
garam kurun waktu tertentu beryodium.dib
beryodiu agi jumlah
m rumah tanngga
yang disurvei
di wilayah
kerja
Puskesmas
pada kurun
waktu tertentu
dikali 100%

15
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

Indikator Upaya
Pelayanan Gizi
Targe
Targe
Cara t
Definisi Operasional t Th
Penghitungan Per
2018
Bln

O
5.Ibu Ibu hamil yang hasil Jumlah ibu < -
Hamil pengukuran Lingkar hamil dengan 19,7
Kurang Lengan Atas (LiLA) nya LiLA kurang %
Energi kurang dari 23,5 cm di dari 23,5 cm
Kronis wilayah kerja dibagi jumlah
(KEK) Puskesams Puskesmas ibu hamil
pada kurun waktu diukur LiLA
tertentu dikali 100%
Catatan untuk
kinerja
Puskesmas:
< 19,7= 100%
19,7 - 22,5%=
75% >
22,5 -25%=
50%
> 25 -27,5%=
25%
> 27,5 -30%=
0%
6. Bayi Bayi usia 6 bulan yang Jumlah bayi 47 -
usia 6 di beri ASI saja tanpa usia 6 bln
(enam ) makanan/ cairan lain mendapat ASI
bulan kecuali obat, vitamin Eksklusif di
mendapa dan mineral suatu wilayah
t ASI pada periode
Eksklusif tertentu di bagi
jumlah bayi 0 -
6 bulan yang
di periksa
7. Bayi Proses menyusu di Jumlah bayi 47 -
yang mulai secepatnya baru lahir yang
baru lahir segera setelah lahir,IMD mendapat IMD
mendapa di lakukan dg cara di satu wilayah
t IMD kontak kulitke kulit bayi pada periode
(Inisiasi dgn ibunya segera tertentu di bagi
Menyusu setelah lahir dan jumlah seluruh
Dini ) berlangsung minimal 1 bayi baru lahir
jam di suatu
wilayah pada
periode
tertentu di
kalikan 100 %
16
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

Indikator Upaya
Pelayanan Gizi
Targe
Targe
Cara t
Definisi Operasional t Th
Penghitungan Per
2018
Bln

O
8 Balita Keadaan balita gizi Jumlah balita < -
pendek kurang yang diukur stunting di bagi 25,2
(Stunting menurut indeks panjang dengan jumlah
) badan atau tinggi badan balita yang di
menurut umur kurang periksa dikali
dari -2 standar deviasi 100 %
(PB/U atau TB/U < -2 Catatan
SD ) berdasarkan kinerja
standar WHO Antro Puskesmas:
2005 < 25,2 = 100%
25.2 - <30 =
75%
30 - <35 =
50%
35 - <40 =
25%
>40 = 0%

17
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

VII. PERAN LINPROG DAN LINSEK

KEGIATAN LINPROG PERAN LINSEK PERAN

NO.
1 Pemantauan garam beryodium Bidan Desa Melakukan koordinasi Kepala Desa Memobilisasi
dengan sasaran (ibu rumah Sasaran
tangga atau took kelontong)
2 Survey KADARZI Bidan Desa Melakukan koordinasi Kader Kesehatan Melakukan survey
dengan kader dan sasaran. kadarzi dengan
kuisioner
3 Penyuluhan Gizi Bidan Desa Melakukan koordinasi Kepala Desa Memobilisasi
kegiatan yang ada diluar sasaran
gedung (posyandu atau
program yang lain)
4 Pemberian PMT Pemulihan Bidan Desa Mendistribusikan PMT balita Kepala Desa Memobilisasi
Balita Gizi Kurang dan melakukan pemantauan sasaran PMT
Laboratorium Melakukan pemeriksaan Pemulihan
cacing
Pormkes Memberikan penyuluhuan
PHBS
5 Pemberian PMT Pemulihan Bidan Desa Mendistribusikan PMT Kepala Desa Memobilisasi
Bumil KEK BUMIL KEK dan melakukan sasaran PMT
pemantauan Pemulihan

18
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

KEGIATAN LINPROG PERAN LINSEK PERAN

NO.
Promkes Memberikan penyuluhuan
PHBS
Laboratorium Melakukan pemeriksaan Hb,
6 Pojok gizi - - - -

7 Promosi ASI Eksklusif dan MP Bidan Desa Melakukan koordinasi - -


ASI dengan sasaran
8 Pemantauan Status Gizi Balita Bidan Desa Melakukan Kegiatan Kepala Desa Memobilisasi
Posyandu sasaran
9 Pelacakan Gizi Buruk Bidan Desa Melakukan koordinasi Kepala Desa Memobilisasi
dengan sasaran sasaran

VIII. RENCANA KEGIATAN

19
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

BULAN
JAN FEB MAR APRIL MEI JUNI JULI AGUS SEP OKT NOV DES
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

NO KEGIATAN

1 Distribusi Vit A.
2 PMT BALITA
KEK
3 PMT BUMIL KEK
4 Distribusi Fe
Bumil
5 Distribusi Fe
Rematri
6 Pemantauan
Status Gizi Balita
7 Pemantauan
Garam
Beryodium
8 Distribusi Tablet
Cacing
9 Operasi bulan
timbang
10 ANC Terpadu
20
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

BULAN
JAN FEB MAR APRIL MEI JUNI JULI AGUS SEP OKT NOV DES
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4

11 Pendamingan
gibur dan bumil
KEK
12 Pelacakan Gizi
Buruk
13 Penyuluhan PMT
Balita
14 Koordinasi Lintas
Program
15 Koorinasi Lintas
sector
16 Mini Loka Karya

IX. Evaluasi pelaksanaan kegiatan dan pelaporan


Kegiatan gizi masyarakat dimonitoring oleh PJ UKM setiap bulan dan dilaporkan kepada Kepala Puskesmas.

X. Pencatatan, pelaporan dan evaluasi kegiatan


Hasil kegiatan gizi masyarakat didokumentasikan oleh pelaksana gizi dilaporkan kepada kepala puskesmas kemudian dilaporkan kepada
dinas kesehatan kabupaten setiap bulan. Dan dilakukan penilaian kinerja oleh PJ UKM diakhir tahun dan dilaporkan kepada kepala puskesmas.
21
PEMERINTAH KABUPATEN MOJOKERTO
DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS KUTOREJO
Jln. Mayjend Soemadi No. 112 Telp ( 0321 ) 511836
Kutorejo Mojokerto Kode Pos 613383
Email : uptpuskesmaskutorejo@gmail.com Website :
www.puskesmas-kutorejo.mojokertokab.go.id

XI. PENUTUP

Demikian KAP Gizi ini dibuat, untuk mengatasi masalah dari program gizi dengan melihat penyebab yang utama sangat
di harapkan adanya kerjasama dan peninjauan kembali dari sector dan program terkait agar semua kegiatan program Gizi dapat
mencapai target sesuai dengan yang telah di tetapkan.

22

Anda mungkin juga menyukai