Anda di halaman 1dari 9

KUIS 1 KUISPADI

1. Tn. Sonny, 32 tahun datang dengan gejala TB. Ia mengaku


sekitar 3 bulan yang lalu sebenarnya sudah pernah menerima 6. Pasien pria 24 tahun datang dengan keluhan sesak. Pasien
obat TB. Setelah minum obat selama 2 minggu, ia mengaku mengeluhkan batuk selama 2 bulan. Pada pemeriksaan,
menghentikan pengobatan karena merasa keluhan sudah hemitoraks kanan tampak tertinggal, perkusi sonor -
membaik. Kasus ini termasuk dalam... hipersonor, bunyi vesikuler menurun, trakea tidak berdeviasi.
A. kasus baru Apakah diagnosis yang paling mungkin?
B. kasus loss to follow up A. pneumotoraks
C. kasus gagal B. atelektasis
D. kasus kronik C. efusi pleura
E. kasus kambuh D. pneumonia
E. pneumotoraks tension
2. Tn. John, 60 tahun datang ke IGD dengan keluhan nyeri dada
yang semakin memberat dan tidak mereda dengan istirahat. 7. Yang bukan pilihan terapi untuk hipertrofi prostat adalah:
Nyeri terasa menjalar leher dan lengan. Pada pemeriksaan A. alfa bloker
fisik, tanda vital stabil. Dilakukan pemeriksaan jantung dan B. alpha-glucosidase inhibitor
didapatkan adanya gambaran ST depresi. Pemeriksaan enzim C. alfa reduktase inhibitior
jantung menunjukkan adanya peningkatan CK-MB. Apakah D. tindakan bedah TURP
diagnosis yang mungkin pada pasien ini? E. tindakan bedah prostatektomi
A. angina pektoris stabil
B. unstable angina pectoris 8. Tn. Enak, 30 tahun dengan keluhan mudah sesak dan sering
C. NSTEMI terdengar mengi. Pasien memiliki riwayat sering timbul
D. STEMI kemerahan di kulit yang gatal, cepat mereda. Pasien tidak
E. prinzmetal angina pernah merokok. Pada pemeriksaan fisik terdengar mengi di
seluruh lapang paru. Apa diagnosis yang paling mungkin?
3. Ny. Dian, 48 tahun dibawa ke IGD karena ditemukan jatuh A. PPOK
tidak sadarkan diri di tempat parkir rumah sakit. Pada B. asma
pemeriksaan pasien tidak sadar, tidak bernapas, tidak teraba C. bronkiektasis
denyut nadi karotis. Dilakukan RJP, dan setelah monitor D. pneumonia
terpasang tampak gambaran berikut: E. Ca paru

9. Nn. Ana, 12 tahun, datang dengan keluhan mengi yang sering


kambuh. Pada ayah pasien terdapat riwayat asma. Dalam
seminggu dapat terjadi 2-3x kambuh pada pasien. Pernah
Apa diagnosis pasien ini? mendapat pengobatan salbutamol inhalasi tetapi mengi
A. Ventrikular takikardia masih sering muncul. Apa tatalaksana yang paling tepat
B. Ventrikular fibrilasi selanjutnya?
C. Atrial fibrilasi A. memberikan kortikosteroid oral
D. Atrial flutter B. menambahkan steroid inhalasi sebagai pengontrol
E. Supraventricular tachycardia C. melakukan rawat inap dan memberikan aminofilin drip
D. mengatakan bahwa asma pasien sudah cukup terkontrol
4. Ny. Hesty membawa anaknya yang berusia 3 tahun dengan E. menghentikan salbutamol dan edukasi mengenai
keluhan lemas. Ibu mengeluhkan bahwa anaknya mudah menghindari pajanan
lelah dan berat badan sulit naik sejak kecil. Pada pemeriksaan,
anak tidak tampak biru dan terdengar fixed splitting S2 pada 10. Ny. Devita datang dengan anaknya yang berusia 2 tahun
pemeriksaan jantung. Apakah diagnosis yang paling dengan keluhan berat badan anak tidak naik. Ibu pasien
mungkin? sedang dalam pengobatan TB karena didiagnosis TB BTA
A. tetralogy fallot positif. Pada uji tuberkulin didapatkan hasil 7 mm. Apa yang
B. paten duktus arteriosus sebaiknya dilakukan?
C. atrial septal defect A. mengulang tuberkulin dalam waktu 6 bulan
D. ventricular septal defect B. memulai terapi TB
E. transposition of great arteri C. memberikan profilaksis TB
D. memberikan inhalasi kortikosteroid
5. Ny. Din membawa anaknya yang berusia 1 tahun dengan E. memberikan vaksin BCG
keluhan sesak. Pasien batuk selama 3 hari disertai demam,
terdengar mengi. Pada pemeriksaan frekuensi pernapasan 50
x per menit dan ekspirasi tampak memanjang. Apakah
diagnosis yang paling mungkin?
A. asma
B. bronkiolitis
C. pneumonia
D. faringitis
E. croup
KUIS 2 KUISPADI

1. Tn. Andreas, 28 tahun datang dengan keluhan panas di dada


sejak 1 bulan terakhir. Panas di dada terutama ketika 7. Pasien bayi berusia 3 minggu datang dengan keluhan perut
berbaring. Mulut sering terasa asam. Ia memiliki kebiasaan kembung. Pasien lahir dengan BB 2800 gram, cukup bulan,
langsung tiduran setelah makan. Bagaimana patofisiologi dan langsung menangis. Mekonium baru keluar ketika hari
penyakit yang dialami oleh Tn. Andreas? ke-2 dan sejak itu pasien tidak rutin BAB setiap hari dan
A. terbentuk jaring di esofagus hanya sedikit yang keluar. Pada pemeriksaan colok dubur
B. menurunnya tonus sfingter esofagus bawah ditemukan tinja menyemprot. Apa diagnosis yang paling
C. meningkatnya aliran darah ke esofagus mungkin?
D. terjadi pelebaran pembuluh darah esofagus A. hipertrofi stenosis piloris
E. peningkatan motilitas usus halus B. atresia duodenum
C. atresia ani
2. Tn. Tobi, 38 tahun datang keluhan benjolan di lipat paha. D. hernia diafragmatika
Benjolan tersebut dulunya dapat keluar masuk tapi dari E. morbus Hirschprung
kemarin tidak dapat masuk kembali. Nyeri dirasakan oleh
pasien. Apa diagnosis yang paling mungkin? 8. Tn. Anoto, 23 tahun datang dengan mencret sering sejak
A. hernia reponibilis kemarin, sampai 12x/hari disertai muntah-muntah. Pasien
B. hernia ireponibilis tidak dapat menerima asupan minum. Pada pemeriksaan
C. hernia inkarserata tekanan darah didapatkan hasil 80/60, nadi 120x/menit.
D. hernia strangulata Pasien mengaku belum BAK sejak tadi pagi, pada
E. peritonitis pemasangan foley catheter tampak urin sebanyak 50 cc. Apa
penyebab kondisi tersebut?
3. Ny. Imel, 45 tahun datang dengan keluhan muntah darah. A. gagal ginjal akut
Pasien juga mengeluhkan BAB hitam dan encer. Keluhan B. gagal ginjal kronik
nyeri perut disangkal. Riwayat pemakaian obat warung C. sindrom nefritik
disangkal. Pasien pernah menderita sakit kuning 15 tahun D. sindrom nefrotik
yang lalu. Pada pemeriksaan tekanan darah 100/70, nadi E. glomerulonferitis
96x/menit, ditemukan ascites dan spider nevi. Tidak teraba
pembesaran hepar. Apa diagnosis yang paling mungkin? 9. Tn. Aming, 24 tahun mengeluhkan demam tinggi sejak 3 hari
A. sirosis hepatis lalu, disertai menggigil. Terdapat rasa nyeri di pinggang. Pada
B. ulkus gaster PF ditemukan demam, nyeri ketok CVA positif. Diagnosis
C. ulkus duodenum yang paling mungkin?
D. gastritis erosif A. uretritis
E. Mallory Weiss tear B. sistitis
C. pielonefritis
4. Tn. Hercules datang ke dokter, tanpa keluhan, untuk skrining D. vesikolitiasis
hepatitis. Didapatkan hasil HBsAg positif, anti-HBs negatif, E. nefrolitiasis
IgG anti-HBc positif. Bagaimana Anda menjelaskan
interpretasi uji serologi Tn. Hercules? 10. Anak Sudiro, 5 bulan datang dengan keluhan batuk. Pada
A. pasien rentan terkena infeksi pemeriksaan tampak frekuensi napas 66 kali/menit, febris,
B. pasien memiliki imunitas terhadap hepatitis B tidak tampak napas cuping hidung maupun retraksi,
C. pasien terkena hepatitis B akut terdengar ronki basah kasar pada pemeriksaan baru.
D. pasien terkena hepatitis B kronik Bagaimana tatalaksana yang tepat?
E. status serologi belum lengkap A. pasien dapat berobat jalan dan diberikan obat batuk saja
B. pasien dapat berobat jalan dan diberikan antibiotik
5. Ny. Donata, 45 tahun datang dengan nyeri perut kanan atas C. pasien harus dirujuk tanpa diberi obat terlebih dahulu
yang hilang timbul terutama sesudah makan. Keluhan D. pasien dirujuk dengan diberikan antibiotik
demam tidak terlalu tinggi, tidak ikterik dan disertai dengan E. pada anak tidak perlu diberikan obat, cukup diedukasi untuk
murphy sign (+). Apa diagnosis yang paling mungkin? diberikan ASI sesering mungkin
A. koledokolitiasis
B. kolelitiasis
C. kolangitis
D. kolesistitis
E. pankreatitis

6. Tn. Uzu, 47 tahun datang dengan keluhan BAB berdarah 1 hari


yang lalu. Teraba benjolan di anus yang dapat masuk dengan
bantuan jari pasien. Apa diagnosis yang paling tepat?
A. hemoroid grade I
B. hemoroid grade II
C. hemoroid grade III
D. hemoroid grade IV
E. hemoroid eksterna
KUIS 3 KUISPADI

1. Nn. Sari, 16 tahun datang dengan keluhan pucat dan kuning E. Langsung mengatakan bahwa pasien sehat dan tidak
pada mata sejak kecil. Badan sering terasa lemas dan jantung diperlukan pemeriksaan lebih lanjut
berdebar. Pada pemeriksaan fisik didapati splenomegali.
Pada pemeriksaan darah tepi didapati anemia mikrositik 7. Bayi berusia 3 minggu dibawa ibunya karena bayi masih
hipokrom. Kemungkinan ia mengalami... tampak kuning. Bayi tersebut lahir dengan BB 2600 gram dan
A. Anemia defisiensi besi telah ikterik sejak lahir. Ibu pasien juga mengeluhkan BAB
B. Talasemia pasien tampak pucat. Di luar itu pasien tampak aktif.
C. Anemia perdarahan Diagnosis yang harus dipikirkan pada pasien ini?
D. Anemia aplastik A. Breastfeeding jaundice
E. Anemia hemolitik autoimun B. Sepsis neonatorum
C. Hipotiroid kongenital
2. Anak Andrew, 3 tahun dibawa dengan keterlambatan bicara. D. Atresia bilier
Tampak simian palmar crease pada pemeriksaan dan lidah E. Inkomkpatibilitas ABO
tampak menjulur ke luar. Kelainan pada kromosom
berapakah yang mungkin ditemukan? 8. Bayi usia 1 hari, tampak benjolan di kepala. Benjolan tersebut
A. 13 tidak melintasi garis sutura. Diagnosis yang paling mungkin
B. 17 dari gambaran klinis tersebut adalah...
C. 19 A. Kaput suksedaneum
D. 21 B. Sefal hematom
E. 23 C. Hematom subgaleal
D. Meningokel
3. Bayi dibawa ke praktik dokter dengan keluhan kuning sejak E. Hematoma epidural
usia 1 hari. pada pemeriksaan didapatkan ikterus sampai ke
kedua paha. Penilaian ikterus pada pasien ini adalah... 9. Berikut ini yang tidak termasuk gejala untuk kriteria
A. Kramer I diagnosis SLE:
B. Kramer II A. Malar rash
C. Kramer III B. Artritis
D. Kramer IV C. Serositis
E. Kramer V D. Fotosensitivitas
E. Konjungtivitis
4. Tn. Emon, 30 tahun dibawa ke IGD oleh keluarga dengan
penurunan kesadaran sejak 6 jam yang lalu. Pada 10. Pada kasus resusitasi neonatus, setelah melakukan langkah
pemeriksaan didapatkan pernapasan kesan normal, tidak ada awal, Anda melakukan VTP selama 30 detik sambil
kelainan neurologis, GDS 800 mg/dl. Yang diharapkan mengevaluasi napas dan nadi. Ternyata pasien tetap apneu
ditemukan pada pasien ini adalah.. dengan frekuensi nadi 50x/menit. Tatalaksana yang tepat
A. Peningkatan laktat-dehidrogenase (LDH) untuk dilakukan setelahnya adalah...
B. Perdarahan multipel di otak A. Memberi oksigen dosis tinggi melalui kanula nasal
C. Ketosis pada pemeriksaan darah B. Langsung intubasi endotrakhea
D. Osmolaritas darah yang sangat meningkat C. Melanjutkan VTP
E. Asidosis metabolik berat D. Memberikan kompresi dada dan dikoordinasi dengan
VTP
5. Tn. Santoso, usia 25 tahun, datang dengan keluhan berat E. Langsung injeksi epinefrin
badan menurun, dan menjadi sering berkeringat sejak 1
bulan terakhir. Pasien mengeluh dada sering berdebar-debar,
tangan gemetar, dan mencret beberapa hari terakhir.
Pemeriksaan penunjang yang perlu dilakukan untuk
menegakkan diagnosis adalah...
A. DPL
B. Sputum BTA
C. GDS
D. TSH, FT3, FT4
E. Foto dada

6. Ny. Fian, 40 tahun datang membawa hasil gula darah puasa


sebesar 245 mg/dl. Pasien mengatakan 3 bulan terakhir
mengeluhkan berat badan yang terus menurun disertai
dengan sering terbangun malam hari untuk buang air kecil.
Apa yang akan Anda sarankan pada Ny. Fian?
A. Langsung memulai terapi DM
B. Meminta pemeriksaan ulang gula darah
C. Mendiagnosis pasien sebagai gula darah puasa terganggu
D. Mendiagnosis pasien sebagai toleransi glukosa terganggu
KUIS 4 KUISPADI

1. Tn. Adam Levine, 32 tahun mengeluhkan nyeri kepala 7. Tn. Tommy, 34 tahun dibawa karena tidak sadar sejak 1 hari
berulang dalam sebulan ini. Nyeri kepala dirasakan seperti sebelumnya. Pasien dikatakan mengeluhkan sakit kepala
diikat/dibebat pada kepala sampai dengan tengkuk, sudah dirasakan dua minggu. Terdapat riwayat batuk lama
terutama setelah selesai pentas. Diagnosis yang paling pada pasien. Pada pemeriksaan ditemukan kaku kuduk positif.
mungkin adalah... Apakah kemungkinan diagnosis pasien?
A. Vertigo A. Ensefalitis viral
B. Migraine B. Meningitis bakterial
C. Sakit kepala tipe tegang C. Meningoensefalitis TB
D. Sakit kepala klaster D. Tumor otak
E. Neuralgia trigeminal E. Meningitis jamur

2. Tn. Didit, 60 tahun datang dengan penurunan kesadaran. Dua 8. Tn. Somat, 18 tahun, datang dengan penurunan kesadaran
jam lalu pasien dikatakan mengeluhkan nyeri kepala diikuti pasca-kecelakaan motor. GCS 10. Pemeriksaan tanda vital
muntah-muntah dan kemudian tidak sadarkan diri. Pada stabil. Tidak ditemukan kaku kuduk. Terdapat kesan
pemeriksaan tampak hemiparesis tangan dan kaki kanan. hematoma di regio temporal. Diagnosis yang paling
Diagnosis yang paling mungkin adalah... mungkin?
A. Stroke iskemik hemisfer kiri A. Hematoma epidural
B. Stroke iskemik hemisfer kanan B. Hematoma subdural
C. Stroke hemoragik hemisfer kiri C. Hematoma subarachnoid
D. Stroke hemoragik hemisfer kanan D. Fraktur basis kranii
E. Perdarahan sub-arakhnoid E. Fraktur Guerin

3. Ny. Wizzy, 28 tahun datang dengan keluhan mulut mencong. 9. Anak Sam, 2 tahun dibawa ibunya datang ke poliklinik dengan
Pada pemeriksaan juga tampak pasien tidak bisa keluhan kejang selama 2 menit, seluruh tubuh satu hari yang
mengernyitkan dahi sisi kanan maupun menutup mata kanan. lalu. Demam disangkal. Riwayat kejang tanpa demam
Diagnosis yang paling mungkin adalah... sebelumnya positif beberapa kali. Pemeriksaan lanjutan apa
A. Stroke iskemik yang disarankan?
B. Bell’s palsy A. Pungsi lumbal
C. Transient ischemic attack B. CT scan
D. Miastenia gravis C. MRI
E. Guilian barre syndrome D. EEG
E. DPL
4. Ny. Milla, 30 tahun mengeluhkan pusing berputar yang sering
kambuh dalam seminggu ini. Keluhan muntah-muntah positif. 10. Tn. Markus, 22 tahun datang dengan keluhan lemah pada
Pasien mengaku pusing dipicu oleh perubahan posisi. Telinga tungkai yang dirasakan sejak 1 hari lalu. Awalnya dirasakan
berdenging maupun penurunan pendengaran disangkal. hanya di ujung kaki dan tangan, namun kini dirasakan
Diagnosis yang paling mungkin adalah... semakin memberat. Seminggu sebelumnya pasien
A. Meniere disease mengalami demam dan diare. Diagnosis yang paling
B. BPPV mungkin?
C. Labirinitis A. Miastenia gravis
D. Strok iskemik B. Guillain barre syndrome
E. Tumor otak C. Hipokalemik periodik paralisis
D. Neuropati perifer
5. Anda memeriksa seorang pasien yang Anda duga mengalami E. Herniasi nukleus pulposus
penurunan dopamin di ganglia basal. Yang manakah dari
pilihan berikut tidak terkait gejala pada pasien ini?
A. Rigiditas
B. Spastis
C. Tremor
D. Pergerakan lambat
E. Instabilitas postur

6. Tn. Pandu, 39 tahun mengeluhkan kesemutan pada tangan


kanan. Pada pemeriksaan tampak atrofi pada daerah thenar
dextra. Tinel dan phallen sign positif. Nervus apakah yang
kemungkinan besar terlibat?
A. Nervus medianus
B. Nervus radialis
C. Nervus ulnaris
D. Nervus brakialis
E. Nervus muskulokutaneus
KUIS 5 KUISPADI

1. Tn. Andresan, 28 tahun datang ke dokter dengan keluhan C. Kanker sinus maksilaris
pendengaran telinga kanan berkurang disertai keluarnya D. Limfoma Hodgkin
cairan berulang-ulang sejak 6 bulan lalu. Diagnosis yang E. Non-Hodgkin limfoma
paling tepat adalah...
A. Otitis Media Akut AD 7. Jika Anda melakukan pemeriksaan fisik lebih lanjut dan
B. Otitis Media Supuratif Kronik AD menghendaki biopsi, Anda memperkirakan patologi pada
C. Otitis Eksterna Maligna AD soal nomor 6 dapat ditemukan di...
D. Otitis Media Maligna AD A. Fossa Rosenmüller
E. Serumen Prop B. Pleksus Kisselbach
C. Tuba Eustachius
2. Ny. Katnis, 50 tahun datang dengan keluhan pusing berputar. D. Konka nasalis inferior
Pada saat pusing terjadi, pasien juga mengeluhkan rasa E. Vestibulum nasi
berdenging di telinga dan disertai pendengaran menurun.
Diagnosis pada pasien ini adalah... 8. Anak Stella, berusia 5 tahun diantar ke puskesmas karena
A. Vertigo keluar cairan dari telinganya satu jam yang lalu. Sebelumnya
B. OMA anak rewel karena rasa nyeri telinga kiri sejak kemarin.
C. Tuli konduktif Setelah keluar cairan, anak menjadi tenang. Apakah
D. Meniere disease diagnosis yang paling mungkin?
E. Serumen prop A. Otitis media akut fase perforasi
B. Otitis media akut fase supuratif
3. Tn. Eperdin, usia 57 tahun datang ke dokter dengan keluhan C. Otitis media efusi
makin sulit mendengar. Sebelumnya ia berprofesi sebagai D. Otitis eksterna difusa
atlet menembak dan sering terpajan dengan bising. Apa E. Mastoiditis akut
temuan pemeriksaan fisik/penunjang yang Anda
harapkan? 9. Tn. Min-Hoo, 39 tahun datang dengan keluhan sulit membuka
A. Perforasi membran timpani sentral mulut dan disertai rasa nyeri. Sebelumnya pasien
B. Tes Rinne negatif pada kedua telinga mengatakan sering terasa mengganjal di tenggorokan, dan
C. Tes Schwabach memanjang dibanding pemeriksa mengorok waktu tidur. Pada pemeriksaan didapatkan uvula
D. Audiometri tidak ditemukan perbedaan (gap) antara tergeser ke sisi kiri. Apakah diagnosis yang paling
konduksi udara dan konduksi tulang mungkin?
E. Membran timpani tampak retraksi, dan tidak respons A. Abses peritonsil Quincy
terhadap manuver Valsava B. Faringitis akut
C. Laringitis akut
4. Ny. Suzane, usia 28 tahun korban kecelakaan bermotor D. Sinusitis bakterial kronik
dibawa ke RS dengan keluhan mimisan setelah kepala E. Epiglotitis akut
membentur stang motor. Pada pemeriksaan fisis didapatkan
bekuan darah pada kavum nasi disertai perdarahan aktif di 10. An. Teresah, 3 tahun dibawa ibunya dengan keluhan
nasofaring dan darah yang menetes hingga ke belakang telinganya terasa penuh, gatal, dan nyeri. Anak ini sering
mulut. Apakah tindakan yang paling tepat? berenang di sungai dengan teman-temannya. Pemeriksaan
A. Pemasangan tampon hidung anterior selama 5 hari fisik terdapat nyeri tekan pada tragus. Apa diagnosis yang
B. Pemasangan tampon bellocq selama 3 hari paling mungkin?
C. Observasi selama 3 hari, tidak perlu dipasang tampon A. Perikondritis
D. Pemasangan tampon hidung sampai perdarahan berhenti B. Otitis media akut
E. Pemasangan tampon hidung ditambah adrenalin C. Otitis eksterna
D. Otitis media supuratif kronik
5. An. Kolin, 7 tahun datang dibawa ibunya dengan keluhan E. Otomikosis
nafsu makan menurun dan demam. Pada pemeriksaan fisik
ditemukan faring yang ditutupi membran berwarna putih
yang mudah berdarah. Riwayat imunisasi tidak diketahui.
Penyebab yang paling mungkin...
A. Corynebacterium difteriae
B. Haemophilus influenzae
C. Streptococcus pyogenes
D. Staphylococcus aureus
E. Klebsiella pneumonia

6. Tn. Paul, 66 tahun datang dengan keluhan benjolan di leher


sisi kiri. Pasien juga mengeluhkan berat badan berkurang,
sering mimisan. Diagnosis yang paling mungkin untuk
kasus diatas adalah...
A. Kanker nasofaring tanpa metastase
B. Kanker nasofaring dengan metastase regional
KUIS 6 KUISPADI

1. Ny. Atena, 20 tahun datang dengan keluhan benjolan di 6. An. Sinderela, 10 tahun yang baru pulang dari pondok
kelopak mata sebesar kacang hijau sejak 3 bulan lalu. pesantren dibawa ibunya karena gatal di sela jari tangan.
Benjolan tidak disertai nyeri, hanya saja pasien merasa Menurut dia, rasa gatal tersebut sudah ada sejak 1 bulan dan
khawatir dengan kondisi ini. Diagnosis yang paling dialami juga oleh teman-temannya di pondok pesantren.
mungkin adalah... Terapi apa yang paling tepat diberikan?
A. Dakriosistitis akut A. Salep 2-4 topikal
B. Dakrioadenitis akut B. Gameksan topikal
C. Blefaritis C. Permetrin topikal
D. Kalazion D. Benzil benzoat topikal
E. Hordeolum E. Krotamiton topial

2. Tn. Multatuli, 37 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan 7. Tn. Saipul Mil, 25 tahun datang dengan keluhan luka di
mata sulit dibuka sejak tadi pagi karena kotoran mata yang kemaluan sejak 3 hari. Pasien mengaku baru saja
sangat banyak berwarna kekuningan dan lengket. berhubungan dengan PSK beberapa hari lalu saat sedang
Sebelumnya pasien mengatakan matanya merah dan gatal, dinas ke luar kota. Pada pemeriksaan didapatkan ulkus soliter
namun penglihatan tidak ada gangguan. Apakah diagnosis pada penis yang tidak nyeri pada penekanan. Tidak ada
yang paling mungkin? nanah pada luka tersebut. Diagnosis apa yang mungkin?
A. Konjungtivitis viral A. Ulkus mole e.c H. ducreyi
B. Konjungtivitis vernal B. Ulkus durum e.c Treponema pallidum
C. Konjungtivitis alergik C. Ulkus piogenik e.c Leishmania donovani
D. Konjungtivitis bakterial D. Herpes genitalis
E. Konjungtivitis gonorea E. Lymphogranuloma venereum

3. Tn. Sokeren, 65 tahun datang dengan keluhan ada selaput 8. Ny. Siti, usia 24 tahun datang dengan keluhan bercak
warna putih di daerah mata. Ia tidak mengeluhkan nyeri kemerahan yang gatal pada kedua lipat paha sejak 3 minggu
maupun pandangan kabur. Pada PF didapatkan visus kesan yang lalu yang memberat saat sedang berkeringat. Pasien
baik. Apakah diagnosis yang paling mungkin? sering menggunakan celana ketat. Status dermatologi:
A. Pinguekulitis hiperpigmentasi, skuama kasar, dengan tepi yang lebih aktif.
B. Pterigium Pada pemeriksaan mikroskopis ditemukan hifa inti panjang,
C. Keratitis viral bersekat jelas. Pengobatan apa yang tepat?
D. Trauma kimia asam A. Krim klotrimazol
E. Konjungtivitis vernal B. Nistatin kumur telan
C. Losio permetrin
4. Tn. Darwis, berusia 53 tahun datang ke puskesmas dengan D. Krim kloramfenikol
keluhan sering menabrak tembok ketika berjalan. Pasien E. Krim betametason
mengaku tidak mengalami gangguan keseimbangan, hanya
saja pasien sulit melihat ke sisi karena pandangannya menjadi 9. An. Lewis, 8 tahun dibawa ibunya ke dokter karena terlihat
seperti melihat lewat terowongan. Riwayat sakit yang berat ketika tidur malam-malam suka menggaruk daerah dubur.
pada bola mata ataupun mata merah disangkal. Apakah Dokter menduga anak ini terinfestasi cacing. Etiologi yang
diagnosis yang paling mungkin? harus dipikirkan adalah...
A. Retinopati hipertensi A. Ancylostoma braziliense
B. Glaukoma akut B. Necator americanus
C. Perdarahan vitreous C. Enterobius vermicularis
D. Glaukoma kronik D. Giardia lamblia
E. Katarak insipien E. Schistostoma hematobium

5. Nn. Sherli, berusia 19 tahun datang ke poliklinik dengan 10. Tn. Sheeran, 30 tahun datang ke dokter karena demam sejak
keluhan kulit kepala gatal disertai adanya sisik berwarna 1 hari yang lalu. Demam disertai dengan nyeri otot, nyeri
kekuningan sejak 3 bulan yang lalu. Kelainan ini sudah belakang mata, dan pegal-pegal. PF: nadi 100x/menit, RR
dialami sejak 5 tahun yang lalu, namun semakin berat. normal, suhu 38,9oC. Tidak ada mual, muntah, dan mencret.
Perburukkan terjadi bila sedang banyak tugas sekolah dan Apa uji yang dapat menunjukkan hasil positif?
kelelahan fisik. Pada pemeriksaan dermatologi, didapati A. IgM anti-dengue
eritema pada regio scalp disertai skuama kasar kekuningan B. NS-1
yang juga ditemukan pada alis. Apakah diagnosis yang C. Widal
paling mungkin? D. Tubex
A. Psoriasis vulgaris E. Kultur bakteri darah
B. Tinea korporis
C. Seboriasis
D. Tinea fasialis
E. Dermatitis seboroik
KUIS 7 KUISPADI

1. Tn. Ed, 21 tahun dibawa keluarganya ke dokter umum karena 6. Tn. Sule, 23 tahun datang ke puskesmas dengan keluhan
mengurung diri di kamar, menolak makanan yang diberikan keluar nanah dari kemaluan. Pasien mengaku baru
keluarganya, dan mengatakan bahwa rumah mereka sedang berhubungan dengan PSK minggu lalu. Pasien mengatakan
diincar oleh "Men In Black". Menurut keluarganya, pasien dirinya tidak ingin disuntik. Tatalaksana yang paling tepat
mulai menunjukkan gejala tersebut sejak 3 bulan lalu diberikan adalah...
sehingga membuat keluarga khawatir. Tata laksana yang A. Sefiksim PO
tepat pada pasien ini adalah... B. Penisilin V PO
A. Litium karbonat C. Amoksisilin-klavulanat PO
B. Diazepam D. Siprofloksasin PO
C. Risperidon E. Metronidazol PO
D. Asam valproat
E. Fluoksetin 7. Ny. Fatin, 28 tahun datang dengan keluhan keputihan berbau
tidak sedap, seperti bau amis. Tanda lain yang bisa
2. Nn. Jovita, 24 tahun dibawa ke IGD karena tiba-tiba merasa ditemukan adalah...
jantung berdebar-debar dan rasa sesak hebat seperti ingin A. Massa ireguler di servix
mati. Sebelumnya pasien sedang naik kereta dari Jakarta ke B. Strawberry cervix
Bekasi. Kejadian ini berlangsung tiba-tiba, selama lima menit, C. Organisme berbentuk pir berflagel
kemudian menghilang sendiri. Pasien sebelumnya beberapa D. Keputihan seperti susu/keju
kali mengalami keluhan serupa dan menjadi khawatir akan E. Clue cells
merasakan hal itu lagi. Diagnosis yang mungkin adalah...
A. Fobia spesifik 8. Ny. Prita, 32 tahun, G1P0A0 hamil 26 minggu datang untuk
B. Serangan panik ANC. Pada pemeriksaan tanda vital ditemukan tekanan darah
C. Kelainan psikosomatis non-spesifik 170/80 mmHg. Pasien mengaku pernah memeriksa tekanan
D. Gangguan cemas menyeluruh darah sebelum hamil dan hasilnya biasanya 150/90, tapi
E. Aritmia psikogenik pasien tidak minum obat. Tidak ada penyakit lainnya.
Pemeriksaan dip-stick urine menunjukkan hasil positif.
3. Tn. Billy, 25 tahun ditangkap polisi karena memecahkan Diagnosis pasien ini paling mungkin adalah...
jendela mobil tetangganya. Alasannya karena anjing A. Hipertensi pada kehamilan
tetangganya menggonggong terus setiap malam. Ia B. Pre-eklampsia ringan
diketahui pengangguran, sering dipecat karena membuat C. Superimposed preeklampsia
kacau di tempat kerja. Ia dikeluarkan dari tempat kuliahnya D. Hipertensi kronik
dulu karena tidak dapat mengikuti aturan dan tata tertib. E. Eklampsia
Gangguan yang dialaminya adalah...
A. Gangguan kepribadian histrionik 9. Manis, 17 tahun datang dengan keluhan nyeri perut kiri
B. Gangguan kepribadian narsisistik bawah sejak satu hari sebelum masuk rumah sakit. Pasien
C. Gangguan kepribadian obsesif-kompulsif sudah dua bulan tidak haid, sebelumnya haid teratur. Pada
D. Gangguan kepribadian antisosial pemeriksaan fisis ditemukan konjungtiva anemis, nyeri tekan
E. Gangguan kepribadian paranoid positif di kuadran kiri bawah abdomen. Hasil pemeriksaan
lain yang sesuai adalah...
4. Ny. Voni, 47 tahun datang dengan keluhan nyeri pada lutut A. tes β-HCG (+)
kanan terutama saat bangun tidur. Menjelang siang, keluhan B. nyeri goyang portio (-)
tersebut pelan-pelan akan berkurang. Pada pemeriksaan C. kavum douglas kosong
didapatkan krepitasi pada regio genu dextra. Tatalaksana D. nyeri tekan titik McBurney (+)
awal yang tepat untuk pasien ini adalah? E. nyeri ketok CVA (+)
A. NSAID PO
B. Penisilin injeksi 10. Ny. Shinta, G2P1A0 hamil 32 minggu datang ke rumah sakit
C. Metilprednisolon PO dengan keluhan keluar air-air banyak. Tes nitrazin positif.
D. Metotreksat PO Pasien sebelumnya mengeluh keputihan banyak selama
E. Imobilisasi dengan spalk hamil, namun tidak berobat. Dokter memutuskan untuk
melakukan sectio cesarea. Hal berikut mungkin dapat
5. Tn. Makarim, 38 tahun datang untuk kontrol kondisi asam ditemukan pada anak yang dilahirkan, kecuali...
urat yang dialaminya sejak 10 tahun yang lalu. Saat ini ia A. Makrosomia
mengonsumsi alopurinol terus menerus dan mengonsumsi B. Necrotizing enterocolitis
piroxicam hanya jika nyeri sedang kambuh. Bagaimana cara C. Sepsis neonatorum
kerja alopurinol secara farmakologi? D. Respiratory distress syndrome
A. Menghambat produksi asam urat E. Patent Ductus Arteriosus
B. Meningkatkan ekskresi asam urat di ginjal
C. Menghambat sintesis DNA
D. Meningkatkan metabolisme asam urat
E. Meningkatkan reabsoprsi asam urat
KUIS 8 KUISPADI

1. Tn. Johan, 35 tahun datang ke dokter dengan keluhan sering A. Paternalistik


kejang-kejang. Kejang seluruh tubuh, berlangsung selama B. Konsumeristik
lebih kurang 10 menit, setelah kejang pasien tidur. Kadang C. Default
kejang dicetuskan oleh kilatan cahaya, tapi bisa juga terjadi D. Mutuality
spontan. Pasien bekerja sebagai masinis kereta api. Apabila E. Surrender
dokter memutuskan untuk memberitahu diagnosis
pasien ke kantornya, apa kaidah dasar bio-etik yang 7. Penelitian yang dilakukan oleh suatu institusi di Indonesia
diterapkan oleh dokter tersebut? menggunakan cara pengambilan sampel "snowball".
A. Beneficence Bagaimana gambaran pengambilan sampel ini?
B. Non-maleficence A. Melakukan randomisasi terhadap seluruh populasi yang
C. Autonomy sedang diteliti
D. Justice B. First come, first serve
E. Public safety C. Meminta sampel yang terpilih untuk menghadirkan
sampel lain yang karakteristiknya mirip
2. Saat akan disuntikkan KB injeksi rutin bulanan Ny. Wati D. Memilih berdasarkan wilayah, kemudian dari setiap wilayah
langsung membuka celananya dan berbaring telungkup di dilakukan randomisasi lagi
brankar. Persetujuan yang diberikan pasien ini tergolong E. Diambil secara acak dari buku telepon, lalu dihubungi dan
sebagai... diminta untuk hadir sebagai responden
A. Expressed consent
B. Implied consent 8. Dokter Atika di Halmahera Selatan melaporkan bahwa di sana
C. Informed consent kasus Malaria terus ada sepanjang tahun dengan angka yang
D. Presumed consent cenderung menetap, tidak naik maupun turun. Kondisi ini
E. No consent disebut sebagai...
A. Epidemi
3. Sebagai kepala puskesmas, dr. Padi selalu mempersiapkan B. Endemi
personel dan material puskesmas agar dapat memberikan C. Pandemi
pelayanan yang maksimal. Fungsi five star doctor yang D. Kejadian luar biasa
dijalankan oleh dr. Padi di dalam kasus ini adalah: E. Wabah
A. Care provider
B. Decision maker 9. Seorang perempuan yang sedang hamil 10 minggu dipukuli
C. Communicator oleh suaminya hingga terjatuh dan menimpa lemari. Karena
D. Community leader muncul perdarahan dari kemaluan, perempuan tersebut
E. Manager pergi ke rumah sakit. Dokter mengatakan ia mengalami
abortus inkomplet dan direncanakan untuk menjalani
4. Sebuah penelitian akan membandingkan antara kelompok kuretase. Dari pemeriksaan ditemukan kesadaran kompos
pekerja shift pagi dan shift malam. Yang akan diukur adalah mentis, tanda vital dalam batas normal, pemeriksaan darah
rerata tekanan darah sistolik (dalam mmHg). Uji hipotesis rutin dalam batas normal. Derajat luka yang dialami oleh
yang tepat dipakai adalah... perempuan ini ialah...
A. Chi square A. Luka ringan
B. Anova B. Luka berat
C. T-test C. Luka sedang
D. Korelasi D. Luka khusus
E. Regresi linear E. Luka abortus

5. Dokter Mita akan melakukan penelitian terhadap alat uji 10. Sesosok mayat ditemukan dalam kondisi terduduk di kamar
untuk diagnosis demam tifoid, yakni TUBEX. Baku emas mandi dengan jarum suntik di dekatnya. Pada perabaan, kulit
dalam hal ini adalah kultur. Dari 300 pasien yang kultur positif, mayat ini sudah dingin. Kondisi ini disebut sebagai...
60-nya adalah TUBEX negatif. Dari 500 pasien dengan kultur A. Rigor mortis
negatif, 400 di antaranya TUBEX negatif. Berapa nilai duga B. Spasme kadaverik
positif TUBEX pada penelitian ini? C. Mumifikasi
A. 240/300 D. Algor mortis
B. 60/300 E. Livor mortis
C. 240/340
D. 400/460
E. 400/500

6. Dokter Adityo memberikan obat kepada ibu yang membawa


anaknya berobat. Ketika ditanyakan untuk apa obat tersebut,
dokter tersebut mengatakan “Sudah, minum saja. Mau
sembuh kan?”. Pasien kemudian langsung minum tanpa
bertanya kembali. Jenis hubungan dokter-pasien yang
terjadi pada kasus ini adalah...
KUIS 9 KUISPADI

1. Anda akan memberikan vaksinasi untuk anak berusia 3 bulan. hari kemudian sensasi tersebut muncul kembali. Ini sudah
Menurut pedoman pemerintah, vaksin yang Anda dialami sejak 1 tahun terakhir dan pasti muncul setiap bulan.
berikan di usia ini akan diberikan secara... BAB kadang cair, kadang keras. Tidak ada penurunan BB pada
A. Oral + intramuskular pasien. Tatalaksana yang tidak dapat diberikan adalah...
B. Oral + subkutan A. Psikoterapi dan manajemen stres memberikan manfaat
C. Oral + intrakutan B. Probiotik bermanfaat untuk pasien ini
D. Intramusuklar + intrakutan C. Laksatif osmotik
E. Intramuskular + subkutan D. Hyoscine-N-butilbromida
E. Sementara kurangi konsumsi serat dan sayur

2. An. Dessy, 2 tahun dibawa orang tuanya karena keluhan


bengkak pada seluruh tubuh, awalnya pada mata yang 7. Ny. Simbak, 32 tahun, G3P2A0 datang ke dokter karena
semakin meluas. Anda mendiagnosis pasien dengan mengeluh sakit kepala dan nyeri tenggorok. PF: faring
sindroma nefrotik. Penyebab edema anasarka pada pasien hiperemis, tonsil normal. Suhu tubuh 38,6oC. Antipiretik
ini adalah... yang Anda berikan bagi pasien ini adalah...
A. Turunnya tekanan onkotik A. Asetilsistein
B. Naiknya preload jantung B. Asetaminofen
C. Berkurangnya afterload jantung C. Ibuprofen
D. Adanya proses obstruksi saluran limfa D. Natrium diklofenak
E. Peningkatan tekanan darah E. Celcoxib

3. Ny. Dianda, 40 tahun mengeluhkan sesak napas yang 8. An. Lina, 3 tahun dibawa ibunya ke IGD karena kejang. Ia
memberat satu minggu belakangan. Pasien memiliki riwayat sudah demam selama lima hari, disertai dengan sakit kepala
tumor ovarium. Pada PF didapatkan TD 120/80, nadi selama 5 hari. Satu hari terakhir semakin berat, dan mulai
80x/menit, napas 30x/menit, suhu 36,9oC. PF paru: vesikuler, terlihat mengantuk. PF: kaku kuduk. Pemeriksaan yang
tidak ada ronki, wheezing, perkusi kesan redup pada paru paling dapat menunjang diagnosis adalah...
kanan bawah. Abdomen: shifting dullness (+). Diagnosis A. Elektromiografi
yang mungkin adalah... B. Elektroensefalografi
A. Spontaneous bacterial peritonitis C. Pemeriksaan Rivalta
B. Efusi pleura hemoragik D. Pungsi lumbal
C. Sindroma Meigs E. Analisis gas darah
D. Sindoroma Eisenmenger
E. Leiomioma uteri 9. Ny. Mutia, 32 tahun, P1A0 baru melahirkan anak pertamanya
di usia kehamilan 39 minggu, persalinan secara SC elektif karena
pasien takut nyeri. Sesaat ketika lahir, anak terlihat sesak napas.
4. Di Puskesmas Kecamatan, terjadi wabah diare yang dialami TV stabil, pemeriksaan laboratorium dalam batas normal.
oleh banyak balita. Anda adalah dokter puskesmas di sana. Diagnosis yang tepat adalah...
Penanggulangan kasus wabah diare yang berkaitan A. Sudden infant death syndrome (SIDS)
dengan sanitasi lingkungan adalah... B. Bronchopulmonary dysplasia (BPD)
A. Meningkatkan kualitas layanan kesehatan C. Pneumotoraks spontan
B. Mendatangkan tenaga medis dan paramedis tambahan D. Transient tachypneu of newborn (TTN)
C. Menjaga sumber air bersih dan tersedianya jamban E. Sepsis neonatorum awitan dini
D. Mengedukasi pemberian ASI eksklusif
E. Memberikan oralit dan zinc kepada seluruh balita yang 10. Komunikasi efektif di dalam dunia kesehatan sangat
terkena diare penting karena hal berikut, kecuali...
A. Dapat meningkatkan keberhasilan diagnosis, terapi, dan
tindakan medis
5. Ny. Indah, 25 tahun datang karena demam disertai timbul B. Meningkatkan kepercayaan pasien dalam hal hubungan
ruam kulit vesikular di atas kulit yang eritema, yang dalam 3 terapeutik dokter-pasien
hari kemudian ruam papulo-vesikular ini berubah menjadi C. Meningkatkan kepuasan pasien
gelap dan mengering. Saat ini pasien datang dengan ruam D. Memberikan efek psikologis yang positif bagi pasien.
multiform. Diagnosis yang paling mungkin adalah... E. Meningkatkan jumlah pasien yang datang berobat setiap
A. Variola mayor hari
B. Varicella zoster
C. Moluskum kontagiosum
D. Herpes simplex
E. Herpes zoster

6. Tn. Oki, 30 tahun datang karena merasa tidak nyaman pada


perut. Pasien merasa lebih nyaman jika BAB, namun beberapa

Anda mungkin juga menyukai