Anda di halaman 1dari 1

1.

Tuan A umur 28 tahun datang berobat ke klinik dokter dengan keluhan utama demam tinggi
disertai menggigil dan muntah-muntah sejak 2 minggu yang lalu. Kadang menggigil dan
berkeringat,sakit kepala,nafsu makan menurun, sejak 4 hari lalu tidak bisa makan dan
minum lagi, perut terasa sakit, apapun yang dimakan dan diminum dikeluarkan
lagi/dimuntahkan. BAB 1 kali sehari konsistensi lembek,BAK warna seperti teh. Sudah
mengonsumsi obat-obatan dari warung untuk menurunkan demam tetapi tidak ada
perubahan. Diagnosis dari penyakit pasien di atas adala malaria.

Yang merupakan vektor dari penyakit malaia adalah...

A. Aedes aegypti
B. Musca domestica
C. Lalat tse-tse
D. Anopheles sp
E. Cullex sp

Jawaban : D

2. Nn. B datang ke puskesmas dengan keluhan demam sejak 6 hari lalu. Demam dirasakan
terutama sore hari,naik perlahan,kadang disertai menggigil (hari pertama dan kedua),
demam disertai mual,muntah sebanyak 2 kali, pusing dan nafsu makan berkurang. Demam
tidak disertai batuk dan pilek. Pasien juga tidak mengeluh bab cair. Nan berwarna merah
atau kehitaman disangkal. Buang air kecil seperti biasa. Pada sebelumnya sudah
mengkonsumsi obat warung (namanya tidak diketahui) demam dirasakan berkurang,tetapi
demam kembali terjadi jika obat dihentikan. Tidak perna mrngalami keluhan serupa
sebelumnya. Hasil dari uji widal positif. Diagnosis penyakit ini adalah Demam typhoid.
Demam typhoid terjadi salah satu penyebabnya yaitu makanan yang sudah di hinggapi oleh
lalat (Diptera). Lalat (Diptera) termasuk Antrophoda jenis...
A. Crustacea
B. Myriapoda
C. Arachnida
D. Mamalia
E. Insecta

Jawaban : E

Anda mungkin juga menyukai