Anda di halaman 1dari 1

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

MADRASAH IBTIDAIYAH NEGERI 7 ACEH TIMUR


PANITIA PENYELENGGARA UJIAN SEMESTER II
TINGKAT MADRASAH IBTIDAIYAH KAB. ACEH TIMUR
TAHUN PELAJARAN 2017 / 2018

Mata Pelajaran: IPA Hari/Tanggal :


Kelas : VI ( Enam ) Waktu :

Jawablah pertanyaan – pertanyaan dibawah ini dengan benar dan tepat!

1. Sebutkan salah satu contoh dari Simbiosis Parasitisme!


2. Hubungan yang terjadi antara Ikan Remora dengan Ikan Hiu disebut!
3. Urutkan rantai makanan pada ekosistem sawah!
4. Sebutkan Hewan yang berkembang biak dengan cara melahirkan!!
5. Jelaskan daur hidup Katak!
6. Salah satu faktor dari perubahan pada benda. Sebutkan!
7. Apa yang dimaksud dengan Konduktor?
8. Perhatikan tabel berikut!

Nama Benda Sifat Benda


1. Besi a. Tebal dan tahan air
2. Kaca b. keras dan mudah pecah
3. Kayu c. lentur dan mudah terbakar
4. Karton d. kuat dan dapat ditempah

Pasangan benda dan sifat – sifatnya yang tepat adalah...

9. Peristiwa yang terjadi akibat rotasi bumi adalah...


10. Gerhana Matahari terbagi tiga, sebutkan!

Anda mungkin juga menyukai