Anda di halaman 1dari 3

Penyakit Kulit

Merupakan suatu penyakit yang menyerang kulit permukaan tubuh, dan disebabkan oleh berbagai macam
penyebab.

Beberapa Penyebab Penyakit Kulit:


1. Kebersihan diri yang buruk
2. Virus
3. Bakteri
4. Reaksi Alergi
5. Daya tahan tubuh rendah

Tanda dan Gejala Penyakit Kulit


-Gatal-gatal (saat pagi, siang, malam, ataupun sepanjang hari)
-Muncul bintik-bintik merah/ bentol-bentol/ bula-bula yang berisi cairan bening ataupun nanah pada kulit
permukaan tubuh
-Timbul ruam-ruam
-Kadang disertai demam
Kemungkinan Cara Penularan
-Penularan langsung; sentuhan/bersinggungan langsung dengan penderita
-Melalui perantara; melalui pakaian, selimut, handuk, sabun mandi yang dipakai oleh penderita.

Upaya Pencegahan Terjadinya Penularan


 Tingkatkan kebersihan diri
 Tingkatkan kekebalan tubuh dengan cara banyak mengkonsumsi makanan bergizi (multivitamin) dan istirahat
yang cukup.
 Hindari kontak langsung dengan penderita, bila bersinggungan/bersentuhan dengan penderita segera cuci
tangan menggunakan air bersih yang mengalir bila perlu menggunakan sabun
 Hindari penggunaan perlengkapan pribadi secara bersamaan (selimut, pakaian, handuk, sabun mandi, dll)
 Lakukan perawatan dan pengobatan pada anggota keluarga yang menderita penyakit kulit yang cenderung
menular.

Dampak yang mungkin terjadi bila penyakit kulit yang cenderung menular tidak diutangani secara cepat dan
benar
 Gangguan rasa nyaman gatal meningkat/berlarut-larut
 Meningkatkan risiko penularan kepada anggota keluarga yang lain
 Kerusakan jaringan kulit
 Gangguan/hambatan dalam melakukan aktivitas sehari-hari
 Masalah kesehatan kemungkinan bertambah (gangguan pemenuhan kebutuhan istirahat)
Cara Perawatan Penyakit Kulit
1. Hindari menggaruk area yang gatal, bila gatal lebih baik diusap-usap atau bisa juga direndam air hangat
(tetapi harus dipastikan tidak ada luka/ bula-bula yang berisi cairan/nanah tidak pecah)
2. Pada area yang gatal dan terdapat luka/ bekas bula yang pecah hindari terkena air (bila di permukaan tubuh
terdapat luka/ bekas bula yang pecah untuk sementara waktu jangan mandi)
3. Bila terdapat bula yang berisi nanah/cairan yang pecah, segera keringkan menggunakan kapas, dan buang
kapas pada tempat sampah (jangan dileytakkan disembarang tempat).
4. Jaga kebersihan diri dan ganti pakaian sehari minimal sekali.
5. Tingkatkan kekebalan tubuh dengan mengkonsumsi makanan bergizi dan istirahat secara cukup.
6. Lakukan kompres menggunakan rivanol pada daerah bekas bula yang pecah atau daerah yang bernanah.
Skin disease
It is a disease that attacks the skin of the body surface, and is caused by various causes.

Some Causes of Skin Disease:


1. Bad self-hygiene
2. Viruses
3. Bacteria
4. Allergic Reactions
5. Low immune system

Signs and Symptoms of Skin Disease :


- Itching (during morning, noon, night, or all day)
- Appears red spots / bumps / bulls that contain clear liquid or pus on the skin of the body
surface
-Reach rash-rash
- Sometimes with fever
Possible Mode of transmission
- Direct transmission; Touch / touch directly with the patient
-Through intermediaries; Through clothes, blankets, towels, bath soap worn by the patient.

Prevention Efforts of Transmission


 Improve personal hygiene
 Increase immunity by consuming lots of nutritious foods (multivitamins) and adequate
rest.
 Avoid direct contact with the patient, if contact with the patient immediately wash hands
using clean running water if necessary using soap
 Avoid using private equipment simultaneously (blankets, clothes, towels, bath soap, etc.)
 Treat and treat family members suffering from contagious skin diseases.

Possible impacts when infectious skin diseases are not treated promptly and correctly
 Impaired sense of itching increased / protracted
 Increase the risk of transmission to other family members
 Skin tissue damage
 Disturbances / obstacles in performing daily activities
 Health problems may increase (break needs disorder disorder)
How To Treat Skin Diseases
1. Avoid scratching an itchy area, if itching is better rubbed or it can also be soaked in warm
water (but it must be ensured there are no wounds / bulls that contain fluid / pus not
broken)
2. In areas of itching and there is a broken / broken bullet wound avoid exposure to water (if
on the surface of the body there is a broken / broken bulls for a while do not take a bath)
3. If there is a bull that contains pus / fluid that breaks, immediately dry using cotton, and
throw cotton in the trash.
4. Keep personal hygiene and change clothes a day at least once.
5. Increase immunity by consuming nutritious food and adequate rest.
6. Compress using rivanol on the broken brown area or festering area.
Cacar air
Cacar air (varicella) yaitu salah satu penyakit kulit yang sering menyerang anak anak. cacar
air disbabkan oleh virus varicella zoster.
faktor resiko terkena cacar air adalah sistem imun lemah, belum vaksinansi.
gejala nya adalah sakit kepala, demam, mual, mudah lelah.

Kurap
kurap adalah salah satu penyakit kulit yang disebabkan oleh jamur (dermatofit). ciri ciri
bentuk kurap terdapat lingkaran dan bercak putih, kulit tebal, terasa gatal.
faktor penyebabnya kurang menjaga kebersihan.

Bisul
Bisul adalah salah satu penyakit kulit yang disebabkan oleh bakteri (staphyllococcus aureus).
ciri ciri dari bisul adalah berbentuk benjolan besar, warnanya merah, dan berisi nanah.
faktor seriko penyebab bisul adalah kurangnya asupan buah dan sayur sehingga sistem imun
menurun, luka yang terinfeksi, penyumbatan pori pori, dan kurang menjaga kebersihan.

Anda mungkin juga menyukai