Anda di halaman 1dari 4

KERANGKA ACUAN KEGIATAN

PELATIHAN MANAGEMENT NYERI


BAGI SELURUH PERAWAT
DI RSUD KABUPATEN CIAMIS
TAHUN 2017

A. Latar Belakang

Nyeri adalah sensasi yang sangat tidak menyenangkan dan sangat individual yang tidak
dapat dibagi dengan orang lain. Nyeri dapat memenuhi seluruh pikiran seseorang, mengubah
kehidupan orang tersebut. Akan tetapi nyeri adalah konsep yang sulit dikomunikasikan oleh
klien.

Namun dewasa ini banyak rumah sakit yang telah melakukan upaya intensif untuk
mengelola rasa nyeri tersebut, sehingga rasa nyeri yang menyertai tindakan medis, tindakan
keperawatan, ataupun prosedur diagnostik pada pasien dapat diminimalkan atau dilakukan
tindak lanjut yang teratur sesuai dengan kriteria yang dikembangkan oleh rumah sakit dan
kebutuhan pasien. Nyeri yang dirasakan oleh pasien dikelola dengan melakukan pemantauan
secara kontinyu dan terencana

Untuk menghadapi akreditasi, pengetahuan managemen nyeri harus dimiliki oleh


semua tenaga kesehatan termasuk perawat yang ada di RSUD baik instansi rawat jalan, rawat
inap, ICU, IGD juga perawat ruangan karena managemen nyeri termasuk salah satu dari
elemen penilaian yang di persyaratkan untuk dipenuhi pihak rumah sakit.

B. Tujuan Kegiatan
1. Tujuan Umum
Melaksanakan kegiatan pelatihan guna meningkatkan pengetahuan dan
keterampilan perawat Rumah Sakit Umum Daerah Ciamis tentang managemen nyeri.
2. Tujuan Khusus
a. Memiliki pengetahuan mengenai managemen nyeri pada berbagai kondisi
b. Mampu menjelaskan pengertian nyeri
c. Menyebutkan penyebab nyeri
d. Menyebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi nyeri
e. Menyebut cara mengkaji persepsi nyeri
f. Cara untuk mengatasi nyeri

1
C. Peserta
Peserta berjumlah 390 orang

D. Materi
1. Essensial Pain Management
2. Penatalaksanaan Nyeri Pada Low Back Pain dan Osteoarthritis
3. Management Nyeri Secara Umum
4. Asuhan Keperawatan tentang Nyeri Akut dan Nyeri Kronik

E. Nara Sumber
1. dr. H. Denny Raharjono, Sp. S
2. dr. Jaka Satria, Sp. An, M. Kes
3. dr. Aldi Rinaldi, Sp. OT
4. H. Osep Hernandi, S.Sos.,S.Kep.,M.Kes
5. Hj. Ade Erni Kurniati, S.Kep.,Ners.,MKM
6. H. Deni Wahyudi, S.Kp.,M.Kep

F. Metode Kegiatan
1. Ceramah.
2. Diskusi.

G. Waktu
Pelatihan akan dilaksanakan pada :
Tanggal : 26 Juli 2017

H. Tempat
Aula IGD Lt. II RSUD Kabupaten Ciamis.

I. Biaya
Bersumber dari BLUD RSUD Kabupaten Ciamis.

J. Kepanitiaan

1. Penanggung Jawab : Direktur


2. Ketua : dr. Eri Arifah Budiyanti
3. Wakil Ketua : Sutaryat, S. Kep, Ners
4. Sekretaris : Eros Rosmiati, S.Kep, Ners
5. Bendahara : Toto Rubani
6. Seksi-Seksi
a. Diklat, Acara dan Humas : 1. dr. Rina Anggraini
2. Nelly Raheta, SKM, MM
b. b. Konsumsi : Hj. Mamay Sugiharti, S.Kp.,M.Kes

K. Penutup

2
Melalui pelatihan managemen nyeri ini diharapkan rumah sakit akan mempunyai
Standar akreditasi yang mempunyai persyaratan yang optimal untuk meningkatkan
pelayanan dan kualitas asuhan pasien.

Ciamis, 25 Juli 2017


SEKRETARIS, KETUA,

EROS ROSMIATI, S.Kep, Ners dr. ERI ARIFAH BUDIYANTI

Mengetahui,

SUSUNAN ACARA
PELATIHAN MANAJEMEN NYERI
RSUD KABUPATEN CIAMIS
3
NO JAM ACARA PEMATERI
1 07.00-08.00 Registrasi Peserta Pelatihan Panitia
Pembukaan
Sambutan :
1. Ketua Panitia Pelatihan.
2 08.00-08.30 Panitia
2. Direktur RSUD Ciamis.
3. Doa.
4. Tutup.
3 08.30-09.30 Essensial Pain Management dr. Jaka Satria, Sp. An, M. Kes
4 09.30-09.45 Coffee Break Panitia
Kebijakan Manajemen Asuhan
5 09.45-10.15 H. Osep Hernandi, S.Sos.,S.Kep.,M.Kes
Keperawatan Nyeri
6 10.15-11.15 Asuhan Keperawatan tentang Nyeri Akut H. Deni Wahyudi, S.Kp.,M.Kep
7 11.15-12.15 Management Nyeri Secara Umum dr. H. Denny Raharjono, Sp. S
8 12.15-13.00 ISOMA Panitia
Asuhan Keperawatan tentang Nyeri Akut Hj. Ade Erni Kurniati,
9 13.00-14.30
dan Nyeri Kronik S.Kep.,Ners.,MKM
Penatalaksanaan Nyeri Pada Low Back
10 14.30-15.30 dr. Aldi Rinaldi, Sp. OT
Pain dan Osteoarthritis
11 15.30-16.00 Sholat dan Coffe Break Panitia
Praktik Pengukuran Skala Nyeri dan
12 16.00-17.45 TIM Narasumber
Pengisian Assesment Nyeri
13 17.45-18.00 Penutupan Panitia

Anda mungkin juga menyukai