Anda di halaman 1dari 1

Macam2 data : Teknik analisis data :

a. Menurut cara perolehannya Ada 2 jenis analisis data, yaitu :


1. Data primer 1. Teknik analisis data kuantitatif
Scr langsung diambil dari objek penelitian oleh peneliti Menggunakan analisis data kuantitatif merupakan suatu
perorangan maupun organisasi kegiatan sesudah mendapatkan data dr seluruh responden
2. Data sekunder atau sumber data yang sudah terkumpul. Jenis peneltian
Data yg didapat tdk scr langsung dr objek peneliti kuantitatif : statitika deskriptif, statistika interferensial
b. Menurut sumber data 2. Teknik analisis data kualitatif
1. Data internaldata yg menggambarkan situasi dan kondisi Penelitian didapatkan dr berbagai sumber dan menggunakan
pada suatu organisasi scr internal teknik pengumpulan data yg bermacam-macam dan scr terus
2. Data eksternal menerus
Data yg menggambarkan situasi dan kondisi yg ada
diluar organisasi. Macam dibedakan bertingkat berjarak Nol
c. Menurut jenis data sala mutlak
1. Data kualitatif Nominal V
Data yg dinyatakan dalam bentuk bukan angka tetapi Ordinal V V
berbentu gambar atau bagan. interval V V V
2. Data kuantitatif rasio V V V V
Data yg dinyatakan dlm bentuk angka. Tipe2 data
kuantitatif : Contoh:
a) Data nominal Nominal : jenis kelamin
Data yg mengelompokkan obyek atau Ordinal : baik, kurang baik, tidak baik
peristiwa dlm bentuk kategori, data Interval : suhu
diperoleh dari data pengukuran nominal. Rasio : berat badan
b) Data ordinal
Data yg menunjukkan prbedaan tingkat
subyek scr kuantitaif. Contoh : data dlm
menentukan ranking seseorang.
Pentingnya alat pengambilan data :
Dlm proses pengumpulan data diperlukan sebuah alat atau
instrument penumpulan data. Dengan instrument penelitian dpt
dikumpulkan data sbg alat utk menyatakan besaran atau persentase serta
lebih kurangnya dlm bentuk kualitatif dan kuantitatif. Data yg terkumpul dg
menggunakan instrument tertentu akan dideskripsikan dan dilampirkan
atau digunakan utk menguji hipotesis yg diajukan dlm suatu penelitian.
Skling/perskalaan :
Skala pngukuranmerupakan kesepakatan yg digunakan sbg
menentukan panjng pendeknya interval yg ada dlm alat ukur, sehingga alat
ukur bila dgunakan dlm pengukuraan akan menghasilkan data kuantitatif.
Macam alat dan metode dan penyusunannya :
Macam atau jenis metode Jenis instrumen
1. Angket a. Angket
b. Daftar cocok(checklist)
c. Skala
2. Wawancara a. Pedoman wawancara
b. Daftar cocok(checklist)
3. Pengamatan/observasi a. Lembar pengamatan
b. Panduan pengamatan
c. Panduan observasi
d. Daftar cocok
4. Dokumentasi a. Daftar cocok
b. Tabel

Scoring/pembobotan :
Pembobotan merupakan teknik pengambilan keputusan suatu proses yg
melibatkan berbagai fakto scr bersama2 dengan cara member bobot pd
masing2 faktor tsb. Pembobotan dpt dilakukan scr obyektif dan
perhitungan statistic atau scr subyektif dg menetapkannya brdasarkan
pertimbangan tertentu.
Penentuan scoring :
Interval (I) : range (R)/kategori(K)
Range (R) : skor tertinggi-skor terendah
: 100-0 =100%
Kategori : cukup dan kurang
Macam2 pemilihan alat :
- Jenis data yg diukur
- Skala pengukuran yg digunakan
Untuk data yg telah memiliki alat ukur yg akan digunakan tergantung dari :
- Merek alat ukur
- Titik nol dari alat ukur
- Standarisasi pengukuran
Pengembangan alat ukur dan cara pengukuran dilakukan setelah pemilihan
alat ukur, terdiri dari 4 langkah yaitu :
- Pengembangan konsep
- Spesifikasi konsep
- Seleksi indicator
- Pembentukan indeks

Anda mungkin juga menyukai