Anda di halaman 1dari 2

Seleksi kondisi menggunakan switch

sintax:

switch(seleksi_kondisi){
case kemungkinan_1 :
statement...;
statement...;
break;
case kemungkinan_2 :
statement...;
statement...;
break;
case kemungkinan_3 :
statement...;
statement...;
break;
}

Prosedur
Program pendek untuk menyelesaikan tugas tertentu

Sintax:
void nama_prosedur([parameter]){
blok statement;
}

[] :diapit tanda [] boleh ada atau tidak


parameter :nilai yg disertakan saat memanggil prosedur/fungsi

contoh (tanpa parameter)


void hello(){
cout<<"Hello";
}

cara memanggil prosedur


-tulis nama prosedur
-sertakan parameter diperlukan
contoh: Hello();

Fungsi
program pendek untuk menyelesaikan tugas tertentu dan memberikan nilai balik

sintax:
tipe_data_nama_fungsi([parameter]){
blok statement;
return nilai_balik;
}

contoh: fungsi menjumlah dua nilai

float Jumlah(float x, float y){


return x+y;
}

cara memanggil fungsi


-dicetak
-disimpan ke variabel lain

contoh:1:16 PM 11/19/20151:16 PM 11/19/2015


hasil=Jumlah(4,5);
cout<<Jumlah(4,5);

usleep(milidetik)
contoh:
usleep(60000);
!!harus menyertakan #include <unistd.h>

Error
# cout tanpa usning namespace std;
"[Error] 'cout' was not declared in this scope"
Solusinya tambahkan using namespace std;

#variabel belum ditambahkan


solusinya tambahkan variabel/deklarasi

#sudah konstanta tetapi diubah


[Error] lvalue required as left operand of assignment

Anda mungkin juga menyukai