Anda di halaman 1dari 1

Laporan Ekstraksi Vakum

- Pasien dalam posisi litotomi


- A dan antisepsis daerah genitalia eksterna dan sekitarnya
- Kandung kemih dikosongkan
- Dilakukan periksa dalam ulang: pembukaan lengkap, ketuban (-), Kepala Hodge III-IV,
UUK anterior
- Dipasang mangkok silikon antara sutura sagitalis sedekat mungkin dengan UUK
- Setelah diyakini tidak ada jaringan yang terjepit, dibuat tekanan
Baik negatif 0,6 kg/cm2 dan dipertahankan selama 2 menit.
- Kembali diyakini tidak ada jaringan yang terjepit, dilakukan traksi definitif bersamaan
dengan his
- Perineum meregangg
- Tampak kepala bayi lahir, tekanan diturunkan, mangkok dilepas.
- Hidung danu mulut dibersihkan dengan kassa
- Dengan pegangan biparietal, tarikan ke belakang dan ke depan, dilahirkan bahu depan
dan belakang, kemudian seluruh lengan
- Dengan pegangan samping badan, lahirkan trokanter depan dan belakang, kemudian
seluruh tungkai.

Jam:04. 00
- Lahir bayi (laki – laki/n) , BB4100 gr, PB 50 cm, AS 7/8
- Air ketuban jernih, ,jumlah cukup
- Bayi dikeringkan dan diselimuti, lalu tali pusat dijepit dan dipotong
- Ibu disuntik oksitosin 10 IU im
- Dilakukan peregangan tali pusat terkendali.
Jam: 04.15
- Lahir spontan plasenta lengkap600 gr, PTP 50 cm
- Insersio lateralis, robekan sentralis
- Dilakukan masase fundus, kontraksi baik
- Pada eksplorasi didapatkan perineum intak, dilakukan pemasamngan IUD post Plasenta
- Perdarahan kala III – IV 50 cc.

Anda mungkin juga menyukai