Anda di halaman 1dari 12

KISI-KISI SOAL SEMESTER I MADRASAH IBTIDAIYAH

TAHUN PELAJARAN 2009/2010

Mata Pelajaran : Sejarah Kebudayaan Islam (SKI)


Kelas : V (Lima)
Alokasi Waktu :

Bentuk Soal
No.
No Standar kompetensi Kompetensi Dasar Materi Indikator Isian
Soal PG Essay
Singkat

1 Mengidentifikasi peristiwa 1.1 Mengidentifikasi sebab- Sturktur Masyarakat  Menyebutkan dua suku besar di 2 √
hijrah Nabi Muhammad SAW sebab hijrah Nabi Madinah Madinah yang berpengaruh
ke Yatsrib Muahammad SAW ke  Menyebutkan nama Madinah 1
Yatsrib sebelum Islam
 Menyebutkan salah satu suku 26
yang ada di Madinah yang
berasal dari bangsa Yahudi
 Menyebutkan mata pencaharian 3
utama penduduk Madinah
 Menyebutkan kepercayaan
sebagian besar penduduk 4
Madinah sebelum Islam
 Menyebutkan sifat-sifat penduduk 6
Madinah
27
 Menyebutkan tahun terjadinya
Baiatil Aqobah I
36
 Menyebutkan tiga diantara 6 isi
perjanjian Aqobah I
 Menyebutkan orang yang 5
mendampingi Nabi Muhammad
pada peristiwa Baiatul Aqobah II
 Menyebutkan orang yang diutus 28
oleh Nabi Muhammad saw. untuk
menyebarkan ajaran Islam
1.2 Menceritakan peristiwa Nabi Muhammad  Menyebutkan tempat pertemuan 7
hijrah Nabi Muhammad SAW hijrah ke kaum Kafir Quraisy dalam
SAW ke Yatsrib Madinah merencanakan tindakan terhadap
Nabi Muhammad saw.
 Menyebutkan salah seorang 8
diantara 10 pemuda pilihan kaum
Kafir Quraisy yang diberi tugas
untuk membunuh Nabi
Muhammad saw.
 Menyebutkan sahabat yang 9
menggantikan Nabi Muhammad
untuk tidur di tempat tidurnya
 Menyebutkan sahabat yang 10
mendampingi Nabi saat hijrah
 Menyebutkan tempat 11
persembunyian Nabi dan Abu
Bakar sebelum hijrah ke Madinah
 Menyebutkan lamanya Nabi 12
mUhammad dan Abu Bakar
bersembunyi di dalam goa
13
 Menyebutkan orang yang
mengantarkan bekal makanan
tiap hari selama Nabi dan Abu
Bakar berada di dalam goa
29
 Menyebutkan mesjid yang
pertama di bangun oleh Nabi
Muhammad
 Menyebutkan tanggal, bulan dan 14
tahun kedatangan Nabi
Muhammad bersama rombongan
ke Yatsrib
 Menyebutkan orang yang 30
mengejar dan ingin membunuh
Nabi dalam perjalanan menuju
Yatsrib
 Menyebutkan orang yang berjasa 31
sebagai penunjuk jalan ketika
Nabi Muhammad hijrah ke Yatsrib
1.3 Mengambil hikmah dari Hikmah Hijrah Nabi  menyebutkan hikmah hijrah Nabi 37
peristiwa hijrah Nabi ke Madinah ke Madinah
Muhammad SAW ke
Yatsrib

2 Memahami keperwiraan Nabi 2.1 Mendeskripsikan upaya Pembinaan  Menyebutkan orang yang 15
Muhammad SAW yang dilakukan Nabi masyarakat Madinah dipersaudarakan dengan Abu
Muhammad SAW dalam Bakar
membina masyarakat  Menjelaskan cara yang dilakukan
Madinah (Sosial, oleh Nabi Muhammad untuk 32
ekonomi, agama, dan memperkuat ukhuwah islamiyah
pertahanan  Menyebutkan yang dimaksud 16
“yang tua kebesaran islam
 Menyebutkan langkah-langkah 38
Nabi dalam mengatur harta
benda agar tidak dikuasai orang-
orang tertentu
 Menyebutkan nama masjid yang 33
didirikan Nabi Muhamad di
madinah
 Menyebutkan fungsi masjid pada 17
jaman Nabi Muhamad saw
18
 Menunjukan salah satu bukti
bahwa Nabi Muhamad sangat
memperhatikan bidang
pendidikan
19
 Menyebutkan salah satu cara
dakwah islam pada masa rasullah
 Menyebutkan salah satu isi 20
perjanjian madinah
2.2 Meneladani keperwiraan Keperwiraan Nabi  menyebutkan tanggal dan tahun 21
Nabi Muhammad SAW Muhammad SAW terjadinya perang badar
dalam membina menghadapi  menyebutkan panglima perang 22
masyarakat Madinah gangguan kafir badar dari pihak umat islam
 menyebutkan hikmah 39
kemenangan umat islam dalam
perang badar
 menjelaskan sebab-sebab 40
kekalahan kaum muslimin dalam
perang uhud
 menyebutkan panglima perang 23
kaum quraisy pada perang uhud
 menyebutkan tokoh kafir quraisy 24
yang tewas di tangan Nabi saw
25
 menyebutkan bulan dan tahun
terjadanya perang khandaq
34
 menyebutkan orang yang
mengusulkan penggunaan parit
dalam perang khandaq
35
 menyebutkan nama lain dari
perang khandaq

Pandeglang, Oktober 2009


Pembuat Kisi-kisi

SUPRIYADI, A.Ma
NIP 150 425 745
KISI-KISI SOAL SEMESTER I MADRASAH IBTIDAIYAH
TAHUN PELAJARAN 2009/2010

Mata Pelajaran : Sejarah Kebudayaan Islam (SKI)


Kelas : VI (Enam)
Alokasi Waktu :

Bentuk Soal
No.
No Standar kompetensi Kompetensi Dasar Materi Indikator Isian
Soal PG Essay
Singkat
1 Mengenal sejarah khalifah 1.1 Menjelaskan arti dan Khulaafaurrasyidin  Menyebutkan pengertian khalifah 1
Abu Bakar AS-Shiddiq tugaas khulafaurrasyidin menurut bahasa
 Menyebutkan pengertian ar- 2
Rasyidin menurut bahasa
 Menyebutkan pengertian
khulafaurrasyidin menurut istilah 26
 Menyebutkan empat khalifah 3
yang mnedapat gelar
khulafaurrasyidin
 Menyebutkan tugas-tugas 36
khulafaurrasyidin
1.2 menceritakan silsilah,
kepribadian abu Bakar Abu Bakar as-Shiddiq  Menyebutkan nama asli Abu 4
as-Shiddiq dan Bakar
perjuangannya dalam  Menyebutkan pertemuan nasab 5
dakwah Islam Abu Bakar dengan Nabi
Muhammad SAW
1.3 menunjukkan contoh-  Menyebutkan orang tua (ayah 27
contoh nilai-nilai positif dan ibu) Abu Bakar
dari kekhalifahan Abu  Menyebutkan arti as-Shiddiq 6
Bakar as-Shiddiq  Menyebutkan tahun dilahirkannya 7
Abu Bakar
1.4 Meneladani nilai-nilai  Menyebutkan nama yang 8
positif dari kekhalifahan diberikan kepada Abu Bakar oleh
Abu Bakar as-Shiddiq Rasulullah setelah masuk Islam
 Menyebutkan mata pencaharian
9
Abu Bakar
28
 Menyebutkan tempat pertemuan
dalam membahas pengganti
Rasulullah
10
 Menyebutkan tahun diangkatnya
Abu Bakar menjadi khalifah
 Menyebutkan salahseorang nabi
palsu
 Menyebutkan orang yang
membunuh Muasilamah al-Kazab
 Menyebutkan panglima perang
yang memimpin penumpasan
nabi palsu
 Menyebutkan lama Abu Bakar
menjadi khalifah
 Menyebutkan tanggal, bulan dan
tahun wafatnya Abu Bakar
 Menyebutkan keberhasilan Abu
Bakar selama menjadi khalifah
2 Mengenal sejarah khalifah 2.1 Menceritakan silsilah, Umar bin Khattab  Menyebutkan tahun kelahiran
Umar bin Khattab kepribadian Umar bin Umar bin Khattab
Khattab dan  Menyebutkan pertemuan nasab
perjuangannya dalam Umar bin Khattab dengan
dakwah Islam Rasulullah
 Menyebutkan sebab masuk
2.2 Menunjukkan contoh- Islamnya Umar
contoh nilai-nilai positif  Menyebutkan dua budak Umar
dari kekhalifahan Umar yang pernah disiksa
bin Khattab  Menyebutkan tempat ketika Umar
menyatakan keislamannya
2.3 Meneladani nilai-nilai  Menyebutkan sikap Umar
positif dari kekhalifahan sebelum masuk Islam
Umar bin Khattab
 Menyebutkan perubahan yang
terjadi pada kaum muslimin
setelah Umar masuk Islam
 Menyebutkan panglima perang
kaum muslim yang diutus ke
Cadesia oleh Umar
 Menyebutkan arti Al-Faruq
 Menyebutkan dewan-dewan
Negara yang dibentuk oleh Umar
bin Khattab
 Menyebutkan orang yang
membunuh Umar bin Khattab
 Menyebutkan tanggal dan tahun
wafatnya Umar bin Khattab
3 Mengenal sejarah khalifah 3.1 Menceritakan silsilah, Utsman bin Affan  Menyebutkan kota tempat
Utsman bin Affan kepribadian Utsman bin dilahirkannya Utsman bin affan
Affan dan perjuangannya  Menyebutkan salah satu sifat
dalam dakwah Islam usman yang paling menonjol
 Menyebutkan ketua panitia
3.2 Menunjukkan contoh- penulisan Al-Qur’an pada masa
contoh nilai-nilai positif khalifah Utsman bin Affan
dari kekhalifahan Utsman  Menyebutkan empat wilayah yang
bin Affan dikirimi Al-Qur’an
 Menyebutkan orang yang
3.3 Meneladani nilai-nilai meniupkan fitnah dan
positif dari kekhalifahan permusuhan dikalangan umat
Utsman bin Affan Islam
 Menyebutkan tanggal, bulan dan
tahun wafatnya Utsman bin Affan
 Menyebutkan jasa-jasa khalifah
Utsman bin Affan
 Menyebutkan arti dzunnurain

Pandeglang, Oktober 2009


Pembuat Kisi-kisi

SUPRIYADI, A.Ma
NIP 150 425 745
KISI-KISI SOAL SEMESTER I MADRASAH IBTIDAIYAH
TAHUN PELAJARAN 2009/2010

Mata Pelajaran : Al Qur’an Hadis


Kelas : VI (Enam)
Alokasi Waktu :

Bentuk Soal
No.
No Standar kompetensi Kompetensi Dasar Materi Indikator Isian
Soal PG Essay
Singkat

1 Menghafal surat pendek 1.1 Membaca surat Ad- Surat ad-Dhuhaa  Menunjukkan surat ad-Dhuhaa √
secara benar dan fasih Dhuhaa secara benar ayat 2
dan fasih  Melanjutkan surat ad-Dhuhaa
1.2 Menghafal surat ad- ayat ke-8
Dhuhaa secara benar  Melengkapi ayat ke-10 surat ad-
dan fasih Dhuhaa
 Melanjutkan ayat ke-11 surat ad-
Dhuhaa
 Menyebutkan ayat ke-4 surat ad-
Dhuhaa
 Menyebutkan urutan ayat surat
ad-Dhuha
 Menunjukkan surat ad-Dhuhaa
ayat 6

2 Memahami arti surat pendek


pilihan
2.1 Menerjemahkan surat
ad-Dhuhaa
Terjemah surat ad-
Dhuhaa  Menerjemahkan arti dari ُّٰ‫ضح‬
‫وواَل ض‬
‫ى‬
 Menerjemahkan makna lafdhiyah
dari lafal yang digarisbawahi pada ayat
3
 Menerjemahkan makna lafdiyah
dari kata ‫توتررٰضى‬
 Menerjemahkan makna lafdhiyah

dari kata ‫وعآَئئلل‬


 Menerjemahkan surat ad-Dhuhaa
ayat 3
 Menerjemahkan makna lafdhiyah
2.2 Menjelaskan isi
kandungan surat ad-
Pokok kandungan
surat ad-Dhuhaa dari kata ‫توترنَتوهرر‬
Dhuhaa tentang meyakini
kehidupan akhirat lebih
baik daripada kehidupan  Menyebutkan tempat
dunia secara sederhana diturunkannya surat ad-Dhuhaa
 Menyebutkan jumlah ayat surat
ad-Dhuhaa
 Menyebutkan urutan surat ad-
Dhuhaa dalam al-Qur’an
 Menyebutkan urutan
diturunkannya surat ad-Dhuhaa
 Menyebutkan penggolongan surat
ad-Dhuhaa
 Menjelaskan maksud ayat 9 surat
ad-Dhuhaa
 Menyebutkan 2 pokok kandungan
surat ad-Dhuhaa

3 Memahami hadis tentang 3.1 menerjemahkan hadis Hadis tentang  Menerjemahkan makna lafdhiyah
keutamaan memberi tentang keutamaan keutamaan memberi
memberi َ‫اَلريوعداَلرععرلويا‬
 Menerjemahkan makna lafdhiyah

‫اَلريوعداَلضسرفولى‬
 Menerjemahkan makna lafdhiyah
‫اَلرعمرنَئفوقةع‬
 Menerjemahkan makna lafdhiyah

‫اَلسساَئئولة‬
 Menerjemahkan makna lafdhiyah

3.2 Menjelaskan hadis Pokok kandungan ‫خيترر‬


‫ور‬
tentang keutamaan hadis tentang
 Melanjutkan potongan hadis
memberi secara keutamaan memberi
tentang keutamaan memberi
sederhana
 Melanjutkan potongan hadis
tentang keutamaan memberi

 Menjelaskan maksud dari


‫اَلريوعداَلرععرليو‬
َ‫ا‬
 Menjelaskan maksud dari

‫اَلريوعداَلضسرفولى‬
 Menyebutkan derajat orang yang
meminta-minta di sisi Allah SWT
 Menyebutkan derajat orang yang
suka memberi di sisi Alllah SWT
 Menyebutkan hal negative dari
sikap suka meminta
 Menyebutkan balasan bagi orang
yang suka memberi
 Menyebutkan sifat orang yang
suka memberi
 Menyebutkan sikap terhadap
orang yang meminta-minta
 Menyebutkan periwayat hadis
tentang keutamaan memberi
 Menjelaskan alasan atas
pernyataan Rasulullah Saw. bahwa
orang yang memberi lebih baik (utama)
daripada orang yang meminta
(peminta)
 Menjelaskan makna dari istilah
tangan yang lebih tinggi sebagai orang
yang memberi dan tangan yang lebih
rendah sebagai orang yang meminta-
minta
 Menulis hadis tentang keutamaan
memberi dengan benar

Pandeglang, Oktober 2009


Pembuat Kisi-kisi

SUPRIYADI, A.Ma
NIP 150 425 745

Anda mungkin juga menyukai