Anda di halaman 1dari 5

MALAKAH TENTANG PELANGGARAN HAK ASASI MANUSIA

Pada dasarnya pengertian HAM pada bisa didefinisikan menjadi hak yang
dimiliki semua manusia yang di dapatkan sejak dalam kandungan hingga lahir
sebagai mahluk ciptaan Tuhan yang Maha Esa yang setiap orang dilarang
melanggar hak tersebut.Dan hak tersebut berlaku secara universal dan bersifat
pokok.

Oraganisasi HAM di Indonesia

komnasham.go.id
Di Indonesia sendiri ada banyak organisasi yang menaungi HAM salah satu
induknya adalah Komnas HAM.
Komnas HAM didirikan dengan latar belakang karena di Indonesia memiliki
berbagai macam suku, ras, budaya, dan agama yang dimana semua itu hidup
berdampingan. Demi mengantisi pasi pelanggran yang tercipta yang dianggap
berat maupun ringan.

Tujuan Komnas HAM:


Komnas HAM sendiri memiliki tujuan dimana membantu mengembangkan
kondisi yang kondusif terhadap pelaksana HAM sesuai dengan dasar negara
Indonesia, Piagam PBB serta Universal Hak Asasi Manusia.

Ikut berperan aktif dalam perlindungan dan penegakan HAM guna


berkembangnya pribadi manusia Indonesia dan berpartiasipasi dalam berbagai
bidang kehidupan.

Menjadi pertahanan dan perlindungan bagi setiap individu terhadap


penyalahgunaan haknya sebagaimana yang sering dibuktikan seperti sejarah umat
manusia itu sendiri.

Dalam hal ini bukan hanya Komnas HAM saja yang berperan aktif dalam
pemebelaan hak kemanusiaan ada beberapa Komnas yang ikut andil dalam
penyelarasan kehidupan sejahtera seperti Komnas Perlindungan Anak, Komnas
Perlindungan Wanita, dan masih banyak lagi yang lain.

Pengertian Pelanggaran HAM


Covesia.com
Pelanggaran HAM adalah tindakan yang dilakukan oleh seseorang maupun
sekelompok orang bahkan aparat negara baik sengaja maupun tidak sengaja. Serta
membatasi, menghalangi, menghilangkan, dan mengabaikan mencabut hak
seseorang individu maupun kelompok.

Yang dimanan semua mendapat jaminan terhadap kebebasanya oleh undang-


undang dan mekanisme hukum sebagai salah satu warga negara.

Dalam pelanggaran HAM sendiri dibagi menjadi 2 macam yaitu ringan dan berat:

Pelanggaran Hak Asasi Manusia Ringan


Pelanggaran Hak Asasi Manusia ringan adalah pelanggaran HAM yang dilakukan
oleh seseorang maupun kelompok tetapi tidak mengancam keselamatan jiwa
manusia.

Tetapi pelanggaran ini bisa menjadi berbahaya jika tidak di tanggulangi secara
langsung. kejadian ini sering terjadi di masyarakat entah sadar maupun tidak
sadar sebab itu tak sedikit orang menganggapnya sebagai hal yang lumrah.

Pelanggaran Hak Asasi Manusia Berat


Pelanggaran termasuk pelanggaran Hak Asasi Manusia yang dinilai sebagai
tindakan yang berbahaya dan mengancam nyawa seseorang yang dilakukan oleh
sekelompok manusia maupun pribadi individu.
kesalahan tersebut sering menjadi sorotan banyak organinasi kemanusiaan,
bahkan banyak kasus pelangaran HAM yang terjadi di dunia menjadi dasar
terbentuknya organisasi-organisasi kemanusiaan.

Bentuk-bentuk Pelanggaran Hak Asasi Manusia Ringan


Beberapa bentuk-bentuk pelanggaran HAM ringan yang sering terjadi dalam
kehidupan sehari-hari

 Diskriminasi terhadap seseorang.


 Pengrusakan terhadap sesuatu.
 Kelalaian dalam menetapkan peraturan.
 Pencemaran nama baik dan masih banyak lagi yang lainya.
Dari beberapa contoh di atas hanya sebagian kecil dari bentuk-bentuk
pelanggaran Hak Asasi Manusia ringan.

Bentuk-bentuk Pelanggaran Hak Asasi Manusia Berat


Dalam UU Ri nomor 2 Tahun 2011 tentang pengadilan HAM telah di
klasifikasikan menjadi 2 bentuk berat yang pertamaadalah kejahatan manusia dan
yang kedia adalah genosia.

Pengertian genosida sendiri antara lain merupakan suatu pembantaian secara


besar secara sistematis terhadap suatu ras, agama, suku, etnis, dan bangsa dengan
maksut ingin memusnahakan.

Contoh genosida :

 Membunuh anggpta kelompok.


 Menciptakan kondisi kehidupan yang tidak kondusif.
 Membunuh suatu peradaban dengan aturan.
 Menyebabkan penderitaan mental maupun fisik.
 Melakukan tindakan pencegahan kelahiran dalam suatu kelompok.
Contoh diatas hanyalah segelintir permasalahan tentang genosida.

Penjelasan tentang kejahatan manusia, istilah ini dalam hukum internasional


mengacu dalam tindakan yang mengakibatkan pembunuhan secara masal.

Cara yang digunakan dalam pembunuhan ini seperti penyiksaan dan


penyerangan. Digunakan untuk mengurangi ras dengan tujuan kepentingan
politik sebagai dasarnya.

Contohnya kejahatan manusia seperti:


 Kejahatan perang
 kejahatan agresi

Anda mungkin juga menyukai