Anda di halaman 1dari 1

NO INSTRUKSI KERJA KERACUNAN PETUGAS

1 Medis &
Petugas menerima pelanggan
Paramedis
2 Medis &
Petugas melakukan anamnesa
Paramedis
3 Petugas mencuci tangan dan persetujuan tindakan dan memakai sarung Medis &
tangan Paramedis
4 Petugas melakukan pemeriksaan fisik, mata, kulit,
pernafasan,kardiovaskuler dan mengidentifiksikan bahan penyebab Medis &
keracunan yang diambil dari ekskresi pelanggan dan menegakkan diagnosa Paramedis
dengan cepat
5 Petugas melakukan penanganan pada pelanggan keracunan:
7.5.1 Keracunan melalui mulut
 7.5.1.1 Usahakan pelanggan muntah
 7.5.1.2 Berikan antiracun umum
 7.5.1.3 Tidak boleh dimuntahkan pada :
 7.5.1.3.1 Menelan asam/basa kuat.
 7.5.1.3.2 Menelan minyak.
 7.5.1.3.3 Korban kejang atau ada bakat kejang. Medis &
 7.5.1.3.4 Korban tidak sadar/ada gangguan kesadaran Paramedis
7.5.2 Keracunan melalui pernapasan
 7.5.2.1 Berikan oksigen
7.5.3 Keracunan melalui kontak/kulit
 7.5.3.1 Buka baju penderita
 7.5.3.2 Bila racun berupa serbuk sikat sampai bersih
 7.5.3.3 Siram bagian yang terkena racun dengan air (minimal 20 menit)
 7.5.3.4 Jangan siram kulit dengan air yang terkena soda api
6 Petugas meningkatkan eliminasi racun sesuai dengan penyebab dan
Medis &
mengawasi jalan napas, terutama bila respon menurun atau penderita
Paramedis
muntah.
7 Pemberian terapi antidotum dan lain-lain bila diperlukan. Petugas melakukan
Medis &
penatalaksanaan syok bila terjadi dan terus memantau tanda vital secara
Paramedis
berkala.
8 Pelanggan melakukan rujukan bila perlu terutama apabila pelanggan tidak Medis &
sadar atau keracunan melalui suntikan/gigitan Paramedis
9 Medis &
Petugas memberikan resep kepada pelanggan jika diperlukan
Paramedis
10 Medis &
Petugas membereskan alat dan cuci tangan
Paramedis
11 Medis &
Petugas melakukan pencatatan
Paramedis

Anda mungkin juga menyukai