Anda di halaman 1dari 1

TUBERKULOSIS PARU (Tanpa Komplikasi 4A dengan HIV 3A)

 PENDAHULUAN

TUBERCULOSIS > Infeksi Mycobacterium tuberculosis Complex

TB PARU > TB PARU di Indonesia Peringkat ke 2 pada Tahun 2018, Bulan maret jatuh sebagai bulan TB

 MORFOLOGI dan STRUKTUR BAKTERI

a. Yang tergolong dalam kuman M.T.Complex (M.


Tuberculosae , Varian Asian, Varian African 1,
Varian African 2, M.Bovis)
b. Bentuk batang lurus, sedikit melengkung
c. Tidak berspora dan berkapsul
d. Lebar 0,3-0,6 µm & Panjang 1-4 µm
e. Dindingnya sangat kompleks, 60% lapisan lemak
f. Penyusun dinding (Asam mikolat, lilin
kompleks/complex-waxes,trehalosa dimikolat >
cord factor, dan mycobacterial sulfolipids yg
berperan dalam virulensi)
g. Asam mikolat dihubungkan dengan
arabinogalaktan oleh ikatan glikolipid dan
dengan peptidoglikan oleh jembatan fosfodiaster
h. Unsur lainnya : polisakarida seperti
arabinogalaktan dan arabinomanan
i. Asam lemak (lipid) > penyebab tahan terhadap
asam > BTA
j. Karakteristik antigen M.TB dpt diidentifikasi
dengan menggunakan antibodi monoklonal
 CARA PENULARAN
a. Inhalasi basil yang mengandung droplet nuclei
dari penderita tb dengan batuk berdarah /
berdahak
b. Pada TB kulit/jaringan lunak > inokulasi
langsung
c. M.bovis dapat tertular oleh susu yg tidak steril
atau terkontaminasi

Anda mungkin juga menyukai