Anda di halaman 1dari 2

Analisis PICO

P Subjek dalam penelitian ini adalah lansia yang menderita hipertensi berada di Posyandu
Lansia Berkoh yang berjumlah 75 lansia. yang dipilih melalui teknik purposive sampling
sehingga didapatkan sebanyak 43 responden.

I Dilakukan pengukuran tekanan darah awal sebelum diberikan terapi seduhan kunyit.
Perlakuan dilakukan dengan memberikan seduhan kunyit pada pagi hari selama 6 hari.
Kemudian setelah pemberian terapi diukur kembali tekanan darah efek terapi seduhan
kunyit dengan menggunakan spignomanometer air raksa dan stetoscope.

C Berdasarkan data dapat diketahui bahwa terjadi penurunan pada kelompok perlakuan dan
tidak ada perubahan yang berarti pada kelompok kontrol. Hal ini dikarenakan terdapat
berbagai macam faktor yang dapat mempengaruhi peningkatan tekanan darah pada pada
lansia seperti karakteristik lansia, diit, stress dan mekanisme koping dari individu tersebut,
kurang olahraga dan kurangnya aktivitas istirahat dan tidur yang dapat menyebabkan
terjadinya penyempitan pembuluh darah.

TANGGUNG JAWAB PERAWAT GERONTIK


_Membantu kesehatan optimal
_Memelihara kesehatan
_Membantu klien menerima kondisinya
_Persiapan dalam menghadapi ajal

Peran & Fungsi


1. Sebagai care giver
2. Sebagai pendidik klien lansia
3. Sebagai motivator klien lansia
4. Sebagai advokasi klien lansia
5. Sebagai konselor klien lansia

STRATEGI MASA TUA SUKSES


• Mempertahankan kes dengan gaya hidup
yang sehat
• Berusaha tetap aktif secara fisiik maupun
mental
• Memiliki sistem pendukung;keluarga, teman
&tetangga
• Mampu menyesuaikan diri atau beradaptasi
terhadap perubahan
• Mengembangkan minat?minat baru
• Berpartisipasi dalam aktifitas secara pribadi
atau menjadi sukarelawan

penghasilan yang adekuat


untuk memenuhi kebutuhan dasar
• Menghindari situasi yang menimbulkan
stres jika mungkin
• Mempunyai otonomi dan tidak
bergantung pada orang lain
• Melakukan apa yang diinginkan
• Merencanakan kegiatan setiap hari dan
memiliki sesuatu untuk dicapai

10 perilaku yang baik pada


lansia
• Mendekatkan diri pada Tuhan YME
• Mau menerima keadaan,sabar dan optimis
• Menjalin hubungan yang teratur dgn klg dan sesama
• Olah raga
• Makan sedikit tapi sering dan banyak minum
• Stop merokok/miras
• Minum obat sesuai aturan
• Kembangkan hobi/minat
• Tetap memelihara dan bergairah dalam kehidupan
seks
• Memeriksa kesehatan dan gigi secara teratur

Anda mungkin juga menyukai