SOP Pembahasan Umpan Balik

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 2

PERUBAHAN RENCANA KEGIATAN

No. Dokumen :

SOP No. Revisi : 00


PUSKESMAS Tanggal terbit : dr. Nisma Hiddin, S.H.,M.H.
KECAMATAN Halaman : 1 dari 2 NIP. 196801272007012011
SETIABUDI

1. Perubahan rencana kegiatan merupakan perubahan terhadap rencana


kegiatan yang sedang atau belum dilaksanakan yang disesuaikan dengan
perubahan kebijakan pemerintah dan atau perubahan kebutuhan
masyarakat/sasaran.
1. Pengertian
2. Perubahan rencana kegiatan dapat memperhatikan usulan-usulan dari
pelaksana program, lintas program dan lintas sektor terkait.
3. Revisi terhadap rencana harus dilakukan dengan alasan yang tepat
sebagai upaya pencapaian yang optimal.
Perubahan rencana kegiatan program yang sedang dilaksanakan yang
disesuaikan dengan perubahan kebijakan pemerintah atau kebutuhan
2. Tujuan
masyarakat atau sasaran program atau berdasarkan alasan yang tepat sebagai
upaya pencapaian yang optimal dari kinerja
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor
Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas.
4. Referensi

Alat :
1. Kertas
5. Alat Dan Bahan 2. Pulpen
Bahan :
Jadwal kegiatan
1. Kepala Puskesmas mendapatkan masukan tentang perubahan rencana
6. Prosedur kegiatan dan/ perubahan kebutuhan masyarakat dan sasaran, maupun
/Langkah - hasil monitoring dan pencapaian program
langkah 2. Kepala Puskesmas menyampaikan tentang masukan kegiatan program
kepada Kepala Satuan Pelaksana Upaya Kesehatan Masyarakat,
penanggung jawab dan pelaksana kegiatan program
3. Kepala Puskesmas bersama Kepala Satuan Pelaksana Upaya Kesehatan
Masyarakat, penanggung jawab program dan pelaksana kegiatan
membahas masukan dan perubahan rencana kegiatan program
4. Kepala Puskesmas beserta Kepala Satuan Pelaksana Upaya Kesehatan
Masyarakat, penanggung jawab program dan pelaksana kegiatan
program menyepakati rencana kegiatan yang akan dilaksanakan
berdasarkan masukan
5. Pelaksana kegiatan membuat perubahan rencana kegiatan
6. Pelaksana kegiatan membuat kesepakatan waktu evaluasi dan
monitoring kegiatan dengan Kepala Satuan Pelaksana UKM
7. Pelaksana kegiatan menyampaikan perubahan rencana kegiatan kepada
lintas program dan/lintas sektor terkait

8. Pelaksana kegiatan program menyampaikan perubahan rencana


kegiatan kepada sasaran.

7. Diagram Alir

8. Hal- hal yang perlu 1. Waktu Perubahan Jadwal disampaikan tidak mendadak
diperhatikan 2. Adanya Revisi Jadwal secara jelas

9. Unit terkait
Pelaksana Program Upaya Kesehatan Masyarakat
10. Dokumen 1. Bukti perubahan rencana kegiatan
terkait 2. Bukti pertemuan pembahasan perubahan rencana kegiatan

11. Riwayat Perubahan Dokumen


No Disiapkan oleh: Diperiksa oleh: Disetujui oleh:
1.

2.

2/2

Anda mungkin juga menyukai