Anda di halaman 1dari 1

Cara cepat mencari / menemukan gagasan utama (main idea)

1. Cari dulu topik / tema dari paragraf pertama.


2. Perhatikan kata / frase yang sering digunakan (disebut) oleh penulis dalam mengembangkan topik.
3. Perhatikan kesimpulan dari paragraf tersebut dimana penulis akan mengungkapkan main ideanya.
4. Gagasan utama (main idea) terletak di awal, akhir, atau di tengah paragraf.
5. Gagasan utama (main idea) pasti berupa KALIMAT LENGKAP (ada subject dan predikat).

Contoh pertanyaan Main Idea (gagasan utama):


1. What is the main idea of this passage? (apa gagasan utama paragraf ini?)
2. What is the text talking about? (teks ini membicarakan tentang apa?)
3. The main idea of this passage is... (Gagasan utama teks ini adalah...?)
4. what is the author's main idea of paragraf 4? (Apa ide pokok paragraf 4 menurut pengarang?)

Anda mungkin juga menyukai