Anda di halaman 1dari 1

Teori belajar kognitif adalah salah satu teori belajar yang sangat berpengaruh dalam

dunia pendidikan dalam mendidik dan mengajar.Dimana teori belajar kognitif adalah teori
belajar yang lebih mengutamakan proses pembelajarannya dibandingkan dengan hasil yang
dicapai. Teori belajar kognitif menekankan bahwa yang terpenting dalam proses pendidikan
adalah bagaimana proses tersebut terjadi daripada hasil yang dicapai.

Menurut pendapat saya Practicing Naturalistically sangat efisien bagi siswa yang baru
mulai belajar Bahasa inggris. Terutama dalam ketrampilan menulis (Writing). Misalnya dalam
pembelajaran bahasa inggris dalam menulis Descriptive Text. Yaitu dengan cara
mendiskripsikan benda, tempat maupun orang yang ada disekitar lingkungan mereka.
Penggunaan kata dalam menulis descriptive text pun lebih simple dan mudah dipahami.
Misalnya siswa di suruh mendiskripsikan sosok ibu mereka masing-masing. Mereka akan dengan
mudah membuat karena mereka sering berinteraksi. Seperti contoh “My Mother is beautiful”.
Setelah membuat teks tersebut guru menyuruh untuk membacakanya didepan kelas sehingga
akan menghasilkan out put yang baik.

Anda mungkin juga menyukai