Anda di halaman 1dari 11

TUTORIAL

AUTODESK INVENTOR PROFESSIONAL 2017


(CLAMP)

Disusun oleh:
1.Diky Fajar Rifai 20173020057
2.Dimas Setyawan 20173020062

PROGRAM VOKASI STUDI D3 TEKNIK MESIN


PROGRAM VOKASI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
2018
CARA MEMBUAT CLAMP

Membuat project

1.mulai software auto desk inventor 2018 dengan klik icon program tersebut

2.untuk membuat new project,klik new,part pada ribon

3.klik ok

Memulai memuat sketch

4.untuk mengawali membuat sketch ,klik 3D model >sketch >start 2D sketch


pada riboon
5.klik pada xy plane dan mulai penggambar sketch

6.klik LINE pada sketch

7.Setelah mengeklik buatlah garis seperti digambar dimulai dari titik tengah,
dengan memberi Dimension sesuai dengan soal dimensinya.
8.Klik Finish Sketch

9.Klik Rectangle Sketch → Slot (center to center)


10.Kemudian buat slot dipagian TOP pada komponen.

11.Beri Dimension seperti gambar dibawah

12.Klik Offset Sketch aplikasian pada komponen seperti gambar dibawah dan
beri ukuran 32mm
13.Klik Finish Sketch

14.Klik Extrude dan aplikasian pada komponen seperti gambar dibawah lalu
beri ukuran 6mm, Klik OK

15.Klik kembali Extrude aplikasiakn pada komponen yang didalam dan Extents
pilih All setelah itu klik OK
16.Klik Filet aplikasikan pada garis seperti gambar dibawah dengan ukuran
4mm, klik OK

17.Klik Filet aplikasikan seperti gambar dibawah dengan ukuran 4mm, klik OK

18.Klik Filet aplikasiak pada bagian bawah seperti gambar dibawah dengan
ukuran 2mm, klik OK
19. klik 3D model >sketch >start 2D sketch lali klik Projec Geometry seperti
gambar dibawah

20.Klik Line dan aplikasian pada komponen lalu beri Extrude dengan ukuran
9mm, pada posisi RIGHT, klik OK
20.Lakukan sama seperti step pada step ke 20 namun pada posisi LEFT maka
akan jadi seperti gambar dibawah
21.Klik Filet aplikasian pada bagian kanan dan kiri dengan ukuran 4mm, klik OK

22.Klik Filet aplikasian pada komponen bagian bawah dengan ukuran sesuai
disoal, klik OK

23.Menyimpan File

24.klik save pada Quick Access Toolbar

25.Simpan dengan nama Clamp

26.Klik save untuk menyimpan file tersebut

Anda mungkin juga menyukai