Anda di halaman 1dari 5

KUESIONER IN DEPTH INTERVIEW TERHADAP PENGGUNA

LULUSAN PRODI D3 TEKNIK PERMESINAN KAPAL


(MARINE ENGINEERING)
POLITEKNIK PERKAPALAN NEGERI SURABAYA (PPNS)

Pengantar

Yang terhormat Bapak/Ibu/Sdr,


Saat ini kami sedang mengadakan in depth interview terhadap pengguna lulusan Program Studi
D3 Teknik Permesinan Kapal. Tujuan in depth interview ini adalah untuk menyelaraskan
kurikulum sesuai dengan kebutuhan industri serta meningkatkan kualitas lulusan secara
berkelanjutan. Selain itu, aktivitas ini juga dimaksudkan untuk mengetahui minat perusahaan
terhadap alumni sekaligus berniat untuk mengembangkan SDM melalui studi lanjut di PPNS
dengan mekanisme pengakuan/penyetaraan kompetensi yang diperoleh melalui pendidikan
formal, non formal, dan pengalaman kerja (disebut sebagai mekanisme Rekognisi Pembelajaran
Lampau, RPL).

Berkaitan dengan hal tersebut, kami mohon agar Bapak/Ibu/Sdr mengisi pertanyaan dalam
kuesioner ini. Identitas Anda akan kami rahasiakan. Atas bantuan dan kerjasama Bapak/Ibu/Sdr,
kami ucapkan terima kasih.

A. PERSEPSI TERHADAP SIKAP


1. Apakah ada lulusan program studi D3 Teknik Permesinan Kapal yang bekerja di perusahaan
Anda? Jika ada, Berapa jumlahnya?
Ya Tidak

Jika “Ya” lanjut ke Nomor dan Bagian Berikutnya, Jika “Tidak” STOP

2. Bagaimana pendapat Bapak/Ibu/Sdr terhadap sikap yang ditunjukkan lulusan PPNS yang
bekerja di perusahaan Anda?
Petunjuk Pengisian:
4 : Sangat setuju
3 : Setuju
2 : Tidak setuju
1 : Sangat tidak setuju
Isilah dengan tanda (√)
Kenyataan Harapan
No. Deskripsi Sikap
1 2 3 4 1 2 3 4
1. Menunjukkan sikap religius
Menjunjung nilai kemanusiaan dalam menjalankan
2.
tugas
Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan
3.
serta pendapat orang lain.
Bekerja sama dan memiliki kepekaan sosial serta
4.
kepedulian terhadap masyarakat dan lingkungan
Mampu mengelola emosi untuk memotivasi dan
5.
mengambil keputusan
6. Taat hukum dan disiplin
7. Memiliki nilai norma dan etika profesi
Bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang
8.
keahliannya secara mandiri
Memiliki karakter pantang menyerah, motivasi tinggi
9.
dan tahan terhadap beban pekerjaan
10. Membina hubungan baik dan aktif berkomunikasi
Memiliki sikap ramah, rendah hati dan dapat
11.
dipercaya
12. Kreatif, kritis dan menyukai tantangan

B. PERSEPSI TERHADAP KEMAMPUAN UMUM


Menurut Anda, bagaimanakah kemampuan lulusan PPNS yang bekerja di perusahaan Anda?
Petunjuk Pengisian:
4 : Sangat baik
3 : Baik
2 : Kurang
1 : Sangat kurang
Isilah dengan tanda (√)
Kenyataan Harapan
No. Deskripsi Kemampuan Umum
1 2 3 4 1 2 3 4
Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis,
inovatif, bermutu dan terukur dalam
1.
melakukan pekerjaannya serta sesuai standar
kompetensi kerja
Mampu mengkaji kasus penerapan ilmu
2. pengetahuan dan teknologi yang diaplikasikan
pada pekerjaannya
3. Mampu mengambil keputusan secara tepat
berdasarkan prosedur baku dan persyaratan K3
Mampu memelihara dan mengembangkan
4.
jaringan kerja sama
Mampu bertanggung jawab atas pencapaian
hasil kerja kelompok dan melakukan supervisi,
5.
evaluasi dan monitoring terhadap pekerjaan
bawahannya
Mampu mendokumentasikan, menyimpan,
6. mengamankan dan menemukan data hasil
pekerjaannya
Mampu berkomunikasi dalam bahasa asing
7.
dengan baik
Mampu menyusun laporan dan presentasi
8. secara berkala sesuai standart yang telah
ditetapkan

C. PERSEPSI TERHADAP KOMPETENSI LULUSAN


1. Pada perusahaan Anda, posisi pekerjaan yang ditempati lulusan D3 Teknik Permesinan
Kapal
(berikan jawaban urut sesuai dengan prioritas pekerjaan yang ditempati, urutan pertama menunjukkan prioritas
pertama)
……………………………………………………………………………………1
……………………………………………………………………………………2
……………………………………………………………………………………3………
……………………………………………………………………………………4………
……………………………………………………………………………………5………
……………………………………………………………………………………dstnya

2. Bagaimana pendapat Saudara mengenai kompetensi lulusan D3 Teknik Permesinan


Kapal yang bekerja di perusahaan Anda:
Petunjuk Pengisian:
4 : Sangat baik
3 : Baik
2 : Kurang
1 : Sangat kurang
Isilah dengan tanda (√)
Kenyataan Harapan
No. Kompetensi
1 2 3 4 1 2 3 4
1. Soft Skill (Bahasa, komunikasi, manajerial dll)
2. Engineering Desain (Kapal Penggerak, HVAC,
Permesinan, Pneumatik-Hidrolik, Sistem
Kontrol, Denah Kamar Mesin, Kelistrikan dll)
3. Komputasi
4. Matematika dan Analisis
5. Sistem Informasi
6. Mekanik
7. Maintenance and repair
8. Ekonomi dan analisa
9. Operasional/Operator
10. Dan lain-lain (Sebutkan)

C. Secara keseluruhan apakah Saudara merasa PUAS terhadap mutu lulusan kami?
a. Tidak puas, jelaskan…………………….

b. Kurang puas, jelaskan…………………….

c. Puas, jelaskan…………………..

d. Sangat puas, jelaskan…………………………

D. Saran dan pendapat Saudara untuk perbaikan pembelajaran dan mutu lulusan kami.
E. IDENTITAS PERUSAHAAN DAN RESPONDEN
Nama Perusahaan :
Bidang Usaha :
Nama Responden :
Jenis Kelamin : L/P
Jabatan dalam perusahaan :
Lama bekerja di perusahaan : tahun
Alamat :
No. Telp/Hp :
E-mail :

Kota, tanggal – bulan - tahun

(Tanda tangan dan cap perusahaan)

Nama Terang

============================= Terima Kasih =============================

Anda mungkin juga menyukai