Anda di halaman 1dari 4

Penilaian Langsung : PERSALINAN MACET

Indikator Pemantauan Kinerja Klinik


Definisi : Penggunaan alat/cara untuk tindakan operatif : Ekstrator vakum, extractor
15. Persalinan Macet forsep, partus sungsang atau seksio sesarea baik pada kelhairan tunggal atau
kemabr.
Informasi Umum Informasi Kasus Informasi Penilaian
Tanggal penilaian: Kasus #: Tipe Fasilitas Metode penlaian

Provinsi: Rekam medik #: Rumah Sakit Observasi langsung

Kota/Kabupaten: Tanggal masuk Audit

Rumah Sakit: Wawancara

Tenaga kesehatan:
Supervisor:

35
INDIKATOR INFORMASI KETIDAKPATUHAN
(lengkapi bagian ini, bila terdapat jawaban “TIDAK” dalam
(lengkapi semua indikator, jika tidak berlaku beri tanda pada kolom ”TS”)
Indikator Kepatuhan)

Kepatuhan Persentase (%)


Kepatuhan
Nomor Indikator

Alasan Tidak Patuh dan Rencana Perbaikan Kinerja

TIDAK
YA

TS
Rincian Indikator

15.1 ANAMNESIS
Catatan uisa ibu, cara persalinan sebelumnya : cara, luaran dan
15.1.1
besar bayi.
15.1.2 Catatan : darah lender, ketuban pecah, cairan pervaginam .
15.1.3 Catatan perdarahan dari vagina
15.1.4 Riwayat medik dan pembedahan
15.1.5 Riwayat haid , atau hasil USG - usia gestasi .

15.2 MELENGKAPI PEMERIKSAAN FISIK DAN OBSTETRIK


15.2.1 Catatan tensi, nadi, suhu .

15.2.2 Hasil pemeriksaan thorak dan jantung.


15.2.3 Hasil pemeriksaan panjang femur secara USG – usia gestasi .

15.2.4 Catatan pemeriksaan presentasi janin dan denyut jantung .


Catatan kondisi/pembukaan serviks . status ketuban, presentasi
15.2.5
dan posisi janin.
15.3 INSTRUKSI DAN INTERPRETASI PEMERIKSAAN

36
INDIKATOR INFORMASI KETIDAKPATUHAN
(lengkapi bagian ini, bila terdapat jawaban “TIDAK” dalam
(lengkapi semua indikator, jika tidak berlaku beri tanda pada kolom ”TS”)
Indikator Kepatuhan)
Nomor Indikator

Kepatuhan Persentase (%)


Kepatuhan
Alasan Tidak Patuh dan Rencana Perbaikan Kinerja

TIDAK
Rincian Indikator

YA

TS
15.3.1 Permintaan tes golongan darah.
15.3.2 Pemeriksaan Hb
15.3.3 Pemeriksaan urin rutin .
Pemeriksaan gula darah sewaktu , bila > 200 mg/dL – lihat bab
15.3.4
Diabetes.-
15.4 PEMANTAUAN SELAMA ASUHAN
15.4.1 Catatan Partogram - LENGKAP

15.4.2 Catatan kontraksi/his dan DJJ tiap 30 menit .

15.4.3 Hasil periksa dalam tiap 4 jam


15.4.4 Pemeriksaan tensi dan nadi tiap 2 jam .

15.5 PENATALAKSANAAN AWAL


15.5.1 Memasang infus dengan kateter vena : 16-18
15.5.2 Infus NaCl atau RL
15.5.3 Permintaan transfuse darah dan persediaan 1 labu.

15.6 MANAJEMEN AKTIF


15.6.1 Indikasi tindakan tertulis dalam rekam medik.

37
INDIKATOR INFORMASI KETIDAKPATUHAN
(lengkapi bagian ini, bila terdapat jawaban “TIDAK” dalam
(lengkapi semua indikator, jika tidak berlaku beri tanda pada kolom ”TS”)
Indikator Kepatuhan)
Nomor Indikator

Kepatuhan Persentase (%)


Kepatuhan
Alasan Tidak Patuh dan Rencana Perbaikan Kinerja

TIDAK
Rincian Indikator

YA

TS
15.6.2 Pengosongan kandung kemih .
Dokter kompeten melakukan tindakan dan petigas yang trampil
15.6.3
resusitasi bayi hadir.
Antibiotics (ampicillin 1 gm IV) diberikan pada saat tindakan
15.6.4
seksio.
15.6.5 Plasenta dan ketuban diperiksa dan lengkap.
Catatan tensi, nadi tiap 30 menit dalam 2 jam pertama dan tiap
15.6.6
jam dalam 4 jam berikut..
Catatan : tinggi fundus, kontraksi uterus dan perdarahan tiap 30
15.6.7
menit dalam 2 jam pertama dan tiap jam dalam 4 jam berikut.
15.6.8 Catatan laporan tindakan secara sistematik.

15.6.9 Bayi dirawat gabung dan pulang bersama ibu .


15.6.10 Kondisi ibu : Hb > 8 g/dl

TOTAL PERSENTASE KEPATUHAN RATA-RATA

38

Anda mungkin juga menyukai