Anda di halaman 1dari 1

Keterlibatan Profesi Lain dalam Pemberian Asuhan Keperawatan

1. Dokter
Mendiagnosis penyakit serta berkolaborasi didalam memberikan penatalaksanaan medis
dengan pendelegasian
2. Analis Kesehatan atau Ahli Teknik Laboratorium Medik
Membantu dalam menganalisis hasil laboratorium darah sebagai pemeriksaan penunjang
laboratorium
3. Apoteker (Farmasi)
Membantu dalam distribusi obat sesuai dosis/anjuran dokter serta sebagai tim kolaborasi
didalam pemberian obat kepada pasien
4. Nutrisionis (Ahli Gizi)
Kolaborasi didalam memberikan diit yang sesuai dengan kebutuhan pasien
5. Radiografer
Kolaborasi didalam pemeriksaan penunjang radiodiagnostik dan radioterapi (rontgen, USG)
untuk dalam upaya penegakan diagnose
6. Teknologi Bank Darah
Sebagai pengelola, penyedia/pemasok darah dari PMI dan berkolaborasi didalam manajemen
distribusi kebutuhan darah di RS (jika diperlukan transfusi)
7. Administrasi Rumah Sakit
Kolaborasi didalam pelaksanaan sistem informasi klinik sehingga memudahkan didalam
pelaksanaan pelayanan medis, asuhan keperawatan yang langsung terintegrasi melalui
manajemen sistem informasi rumah sakit sampai dengan biaya perawatan (misal: asuransi,
BPJS)

Anda mungkin juga menyukai