Anda di halaman 1dari 3

2.

3 Objek/Sasaran

Objek adalah segala sesuatu yang menjadi sasaran pengarahan suatu tindakan sadar dari
subjek. Penentuan objek/sasaran sangat penting dilakukan supaya target kegiatan yang akan
dilakukan sesuai dengan peserta kegiatan dan pesan yang akan disampaikan pada kegiatan
tersebut akan diterima dengan baik.

Dalam kegiatan Strategi Pengembangan Kepribadian dan Kemasyarakatan yang kami


lakukan di Universitas Tadulako khususnya Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan tepatnya di
program studi Bimbingan Konseling (BK) terdapat beberapa objek/sasaran, hal ini tergantung
dimana tempat kegiatan pengabdian dilakukan. Berikut objek/sasaran yang sudah kami
golongkan berdasarkan program kerja yang dibuat :

1. Diskusi penguatan kepribadian/kerohanian, penguatan jasmani/keolahragaan, dan kajian


keagamaan, objek/sasarannya adalah mahasiswa peserta SPKK gelombang ke-2.
2. Pembersihan area posko, pembuatan dan penataan taman, pembenahan fasilitas
perkuliahan, dan pembuatan poster, objek/sasarannya adalah lingkungan prodi
Bimbingan Konseling (BK).
3. Penguatan psikososial, objek/sasarannya adalah anak-anak posko pengungsian Tipo.
4. Sosialisasi bahaya narkoba, objek/sasarannya adalah SMPN 20 Palu.
5. Sosialisasi lingkungan bersih, objek/sasarannya adalah masyarakat posko pengungsian
Tipo.
2.4 Pendanaan

Dana didapatkan dari mahasiswa yang mengikuti SPPK dengan mengumpulkan uang
masing-masing Rp100.000 perorang.

No. Pemasukan Jumlah No. Pengeluaran Jumlah Harga


1. Uang Kas Rp2.000.000 1. Spanduk 2 buah Rp150.000
2. Uang Baju Rp850.000 2. Poster 1 buah Rp60.000
3. Air Galon 3 buah Rp15.000
4. Kopi 1 bungkus Rp10.000
5. Gula Pasir 1 bungkus Rp12.000
6. Sabun Cuci 1 buah Rp5.000
Piring
7. Spons 1 buah Rp2.000
8. Cat 5 Kaleng Rp110.000
9. Kuas 5 buah Rp75.000
10. Bensin 3 liter Rp30.000
11. Tali 1 Gulung Rp5.000
12. Sirup 2 botol Rp26.000
13. Paku 2 kilo Rp14.000
14. Pisang goreng 5 kali Rp100.000
15. Es batu 5 buah Rp5.000
16. Tiang Panjang 4 buah Rp80.000
17. Kayu Pendek 3 ikat Rp50.000
18. Pot bunga 10 buah Rp100.000
19. Buku album 1 buah Rp10.000
20. Ban Bekas 12 buah Rp60.000
21. Buku 15 Pac Rp250.000
22. Tanah 3 karung Rp45.000
23. Piloks 1 buah Rp25.000
24. Silet 5 buah Rp5.000
25. Print 10 kertas Rp5.000
26. Baju 17 buah Rp1.275.000
27. Pulpen 2 buah Rp6.000
28. Kue 50 biji Rp100.000
29. Buku catatan 3 buah Rp15.000
30. Aqua Gelas 2 dos Rp45.000
Total Rp2.850.000 Total Rp2.690.000

Total Pemasukan Uang = Rp2.850.000

Total Pengeluaran Uang = Rp2.690.000

Sisa Uang = Rp160.000

Anda mungkin juga menyukai