Anda di halaman 1dari 2

IDENTIFIKASI PASIEN

No. Dokumen : 440/A/VII/SOP/TU/054/2017


No. Revisi :

PEMERINTAH SOP Tanggal Terbit : 05-10-2017


KAB.
BANJARNEGARA Halaman :

Tanda Tangan
UPT Puskesmas Rakit 1 dr. Deasy Fatimah Melati
NIP. 196912272007012015
.............................

1. Pengertian Identifikasi pasien adalah proses pengumpulan data dan pencatatan


segala keterangan tentang bukti-bukti dari pasien sehingga dapat
menetapkan dan menyamakan keterangan tersebut dengan individu
seseorang

2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah – langkah dalam mengidentifikasi


pasien

3. Kebijakan 1. SK Kepala Puskesmas Rakit 1 No. 800/P/VII/SK/TU/054/III/2017


tentang Kebijakan Pelayanan Klinis Puskesmas Rakit 1

4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia


No. 269/Menkes/PER/111/2008 Tentang Rekam Medis
5. Prosedur 1. Petugas memanggil sesuai nomor antri
2. Petugas menanyakan keperluan pasien
3. Petugas menanyakan kartu berobat kepada pasien
4. Petugas menanyakan identitas pasien yang akan berobat
meliputi : Kepala Keluarga, nama, tanggal lahir, alamat,
jaminan yang dimiliki.
5. Petugas menyiapkan Rekam Medis
6. Petugas menanyakan dan mencocokan kembali tentang
identitas pasien
7. Petugas memberikan informasi tentang ruang pelayanan
sesuai kebutuhan
8. Petugas mencatat identitas pasien ke buku register.
9. Petugas mengelompokan rekam medis sesuai tujuan.
10. Petugas mengantar rekam medis pasien sesuai poli tujuan

6. Unit Terkait Seluruh Unit Pelayanan

Anda mungkin juga menyukai