Anda di halaman 1dari 1

SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH BAJAWA

NOMOR :

TENTANG
KEBIJAKAN PERENCANAAN TERAPI NUTRISI
PADA PASIEN DENGAN RISIKO NUTRISI
DIRUMAH SAKIT UMUM DAERAH BAJAWA
DIREKTURRUMAH SAKIT UMUM DAERAH BAJAWA

Menimbang : a.Bahwa dalam upaya peningkatan Pelayanan Unit Gizi


Rumah Sakit Umum Daerah Bajawa perlu dipandang
adanya kebijakan mengenai Perencanaan Terapi Gizi.
b. Bahwa terapi gizi medis adalah terapi gizi khusus untuk
penyembuhan penyakit baik akut maupun kronis, serta
merupakan suatu penilaian terhadap kondisi pasien sesuai
dengan intervensi yang telah diberikan, agar pasien serta
keluarganya dapat menerapkan rencana diet yang telah
disusun.
c. Bahwa terapi gizi medis merupakan integrasi antara ilmu
gizi, medis dan ilmu perilaku yang memungkinkan tenaga
kesehatan membuat perubahan yang bermakna pada
kehidupan pasien.
d. Bahwa dalam upaya untuk meningkatkan kesehatan pasien.
Pengaturan dan pemberian makanan yang memenuhi
kecukupan zat gizi pasien

Anda mungkin juga menyukai