Anda di halaman 1dari 4

BAB III

METODOLOGI PERCOBAAN

III.1 Variabel Percobaan


Variabel yang digunakan dalam percobaan ini terdiri atas: 1%, 2%, 3%
III.2 Bahan yang Digunakan
1. Aquades
2. Angkak
3. Terasi
III.3 Alat yang Digunakan
1. Beaker glass
2. Gelas ukur
3. Pipet tetes
4. pengaduk
5. Cawan Porselen
III.4 Prosedur Percobaan
1. Siapkan alat dan bahan,
2. Haluskan angkak terlebih dahulu,
3. Haluskan Terasi Udang,
4. Melarutkan angkak yang telah halus dengan 10 mL aquades yang hangat,
5. Mencampurkan terasi dengan larutan angkak sesuai dengan variabel,
6. Mendiamkan campuran selama 4 minggu dan mengamati perubahan warna dari
terasi.

III-1
Laboratorium Teknologi Proses Industri
Departemen Teknik Kimia Industri FV- ITS

III.5 Gambar Alir Percobaan

Haluskan angkak terlebih dahulu,

Haluskan Terasi Udang

BAB III METODOLOGI PERCOBAAN III-2


Laboratorium Teknologi Proses Industri
Departemen Teknik Kimia Industri FV- ITS

Melarutkan angkak yang telah halus


dengan 10 mL aquades yang hangat,

Mencampurkan terasi dengan larutan


angkak sesuai dengan variabel,

Mendiamkan campuran selama 5 hari


dan mengamati perubahan warna dari
terasi.

III.6 Diagram Alir Percobaan

BAB III METODOLOGI PERCOBAAN III-3


Laboratorium Teknologi Proses Industri
Departemen Teknik Kimia Industri FV- ITS

Mulai

Siapkan alat dan bahan

Haluskan angkak terlebih dahulu

Haluskan Terasi Udang

Melarutkan angkak yang telah halus dengan 100 mL aquades yang hangat

Mencampurkan terasi dengan larutan angkak sesuai dengan variabel

Mendiamkan campuran selama 4 minggu dan mengamati perubahan warna dari terasi

Selesai

BAB III METODOLOGI PERCOBAAN III-4

Anda mungkin juga menyukai