Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN SIDOARJO

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


Jalan Pahlawan No.4 Telepon 8921219 Fax 8940921
S I D O A R J O - 61213

KISI – KISI ULANGAN TENGAH SEMESTER I TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Satuan Pendidikan : Sekolah Dasar


Kelas : II ( Dua )
Mapel : Pendidikan Kewarganegaraan
Waktu : 120 menit
Jumlah soal : 40 soal
Bentuk soal : 1. Pilihan Ganda : 25 Butir (Nomor 1 s.d 25)
2. Isian : 10 Butir (Nomor 26 s.d 35)
3. Uraian : 5 Butir (Nomor 36 s.d 40)
KISI – KISI ULANGAN TENGAH SEMESTER I SEKOLAH DASAR
TAHUN PELAJARAN 2018/2019

Satuan Pendidikan : SD
Mata Pelajaran : Pendidikan Kewarganegaraan
Kelas / Semester : II / I
Jumlah soal : 40 butir
Bentuk soal : a. Pilihan Ganda : 25 butir, nomor 1 s.d 25
b. Isian : 10 butir, nomor 26 s.d 35
c. Uraian : 5 butir, nomor 36 s.d 40

No Standar Kompetensi Nomor


Kompetensi Dasar Indikator Soal
Urut Soal
Pilihan Ganda
1 Membiasakan hidup Mengenal pentingnya hidup Disajikan sebuah tabel, siswa dapat menentukan satu di antara 1
bergotong royong rukun, saling berbagi dan contoh hidup rukun di rumah
Disajikan gambar hidup rukun, siswa dapat menentukan hidup 2
tolong menolong
rukun di lingkungan yang sesuai dengan gambar
Siswa dapat menentukan contoh sikap saling berbagi 3
Disajikan sebuah pernyataan, siswa dapat menentukan arti 4
hidup rukun
Disajikan gambar suatu peristiwa, siswa dapat menentukan 5
sikap saling berbagi yang sesuai dengan gambar
Siswa dapat menentukan tempat harus melaksanakan hidup 6
rukun
Disajikan sebuah tabel, siswa dapat menentukan manfaat 7
hidup rukun di rumah
Melaksanakan hidup rukun, Siswa dapat menentukan satu di antara ciri hidup rukun di 8
saling berbagi dan tolong rumah
Siswa dapat menentukan contoh sikap tolong menolong di 9
menolong di rumah dan di
lingkungan masyarakat
sekolah.
Disajikan sebuah gambar kegiatan kerja bakti di sekolah,siswa 10
dapat menentukan manfaat melaksanakan kegiatan tersebut
Disajikan gambar anak bertengkar, siswa dapat menentukan 11
akibat dari kegiatan tersebut
Disajikan sebuah gambar ilustrasi kelas yang kotor, siswa 12
dapat menentukan tindakan yang benar
Siswa dapat menentukan anggota keluarga yang harus 13
bersikap tolong menolong di rumah
Mengenal pentingnya hidup Siswa dapat menentukan akibat tidak membantu ibu mencuci 14
rukun, saling berbagi dan piring di rumah
tolong menolong
Melaksanakan hidup rukun, Siswa dapat menentukan sikap yang harus dihindari dalam 15
saling berbagi dan tolong kehidupan di sekolah
Siswa dapat menentukan pekerjaan yang dilakukan anak-anak 16
menolong di rumah dan di
saat kerja bakti di rumah
sekolah
Siswa dapat menentukan akibat tidak hidup rukun bagi diri 17
sendiri
Siswa dapat menentukan akibat tidak saling tolong menolong 18
Siswa dapat menentukan manfaat hidup rukun bagi diri sendiri 19
Disajikan 3 pernyataan tentang contoh sikap tolong menolong, 20
siswa dapat menentukan sikap tolong menolong yang tepat di
lingkungan sekolah
Siswa dapat menentukan sikap yang tidak boleh dilakukan 21
saat ulangan
Disajikan sebuah peristiwa di jalan, siswa dapat menentukan 22
sikap yang harus dilakukan
Disajikan gambar ilustrasi kegiatan di sekolah, siswa dapat 23
menentukan sikap yang tepat
Siswa dapat menyebutkan manfaat dari kegiatan piket yang 24
ada di kelas
Disajikan pernyataan tentang bencana alam, siswa dapat 25
menentukan sikap yang harus dilakukan
Isian
Mengenal pentingnya hidup Siswa dapat melengkapi pernyataan tentang pengertian hidup 26
rukun, saling berbagi dan rukun
Disajikan tabel manfaat sikap hidup rukun, siswa dapat 27
tolong menolong
menyebutkan manfaat sikap hidup rukun di sekolah
Mengenal pentingnya hidup Disajikan sebuah gambar sikap saling berbagi, siswa dapat 28
rukun, saling berbagi dan menyebutkan sikap yang harus dilakukan sesuai dengan
tolong menolong gambar tersebut
Siswa dapat melengkapi pernyataan tentang arti saling berbagi 29
Siswa dapat menyebutkan satu di antara contoh tolong 30
menolong di sekolah
Disajikan deskripsi tentang suatu peristiwa, siswa dapat 31
menyebutkan yang termasuk sikap tolong menolong
Melaksanakan hidup rukun, Siswa dapat menyebutkan satu di antara tugas ibu di rumah 32
Siswa dapat menentukan satu di antara akibat tidak 33
saling berbagi dan tolong
menolong di rumah dan di melaksanakan piket di kelas
sekolah
Melaksanakan Disajikan gambar hewan peliharaan, siswa dapat 34
pemeliharaan lingkungan menyebutkan satu di antara cara merawat hewan peliharaan
Siswa dapat menyebutkan cara menyiram tanaman 35
alam
Uraian
Mengenal pentingnya hidup Siswa dapat menyebutkan 2 kegiatan tolong menolong di 36
rukun, saling berbagi dan lingkungan sekolah
tolong menolong
Siswa dapat menyebutkan manfaat sikap saling berbagi 37

Melaksanakan hidup rukun, Disajikan sebuah gambar bencana, siswa dapat menyebutkan 38
saling berbagi dan tolong sikap yang harus dilakukan
menolong di rumah dan di
Siswa dapat menyebutkan perilaku yang harus dihindari agar 39
sekolah
hidup rukun tetap terjaga
Melaksanakan Siswa dapat menyebutkan cara merawat taman di rumah 40
pemeliharaan lingkungan
alam

Anda mungkin juga menyukai