Anda di halaman 1dari 6

SCORE :

1. Kesiapan 1, skor 28 – 48 artinya pasien tidak mampu dan tidak ingin atau tidak mampu dan ragu
untuk menghadapi pemulangan.
2. Kesiapan 2, skor 49 – 69 artinya bahwa pasien tidak mampu tetapi berkeinginan atau tidak
mampu tetapi percaya diri menghadapi pemulangan.
3. Kesiapan 3, skor 70 – 90 artinya bahwa pasien mampu tetapi ragu atau mampu tetapi tidak ingin
melakukan kegiatan yang diajarkan setelah pasien berada di rumah.
4. Kesiapan 4, skor 91 – 112 artinya bahwa pasien mampu dan ingin atau mampu dan yakin
melakukan kegiatan yang diajarkan setelah pasien berada di rumah.

Anda mungkin juga menyukai