Anda di halaman 1dari 5

INTISARI

PT. Pupuk Kalimantan Timur adalah sebuah Badan Umum Milik Negara
(BUMN) yang didirikan pada tanggal 7 Desember 1977. PT. Pupuk Kalimantan Timur
merupakan salah satu anak perusahaan dari Pupuk Indonesia Holding Company (PIHC)
yang memproduksi pupuk jenis urea sebagai produk utamanya. Saat ini, PT. Pupuk
Kalimantan Timur memiliki 5 pabrik yang masing – masing pabrik terdiri dari unit
utilitas, ammonia, dan urea, yaitu Departemen Operasi Pabrik 1A, 2, 3, 4, dan 5. PT.
Pupuk Kalimantan Timur memiliki pabrik 6 (Pabrik Boiler Batu Bara) dan Pabrik 7
(Pabrik NPK). Total kapasitas produksinya, yaitu 1.850.000 ton ammonia, 2.980.000 ton
urea, 350.000 ton NPK, dan 45.000 ton pupuk organik per tahun.

Unit ammonia menggunakan lisensi dari Haldor Topsoe A-S. Bahan baku yang
digunakan yaitu gas alam dan udara. Urutan proses produksinya yaitu, desulfurisasi,
pembentukan gas pada primary dan secondary reformer, waste heat recovery system,
pengubahan CO menjadi CO2 pada HTS dan LTS converter, CO2removal, methanasi,
synthesis loop ammonia, refrigerasi ammonia. Sedangkan, pada unit pembuatan urea
menerapkan teknologi dariSnamprogetti, Itali. Proses pembuatan urea terdiri atas
beberapa tahapan utama yaitu, persiapan bahan baku, sintesa urea, resirkulasi, evaporasi
dan granulasi, dan proses condensate treatment. Dan pada unit utilitas terdiri dari
beberapa unit utama yaitu, sea water intake, pengolahan air, pembangkit steam,
pembangkit listrik, cooling water, PA dan IA, UFC, waste water treatment.

PT. Pupuk kalimantan Timur menghasilkan limbah berfase padat, cair, dan gas.
Sistem pengolahan limbah dilaksanakan melalui pendekatan end of pipe treatment dan
inplant treatment. End of pipe treatment adalah upaya pengolahan limbah pabrik
sebelum dibuang ke lingkungan, seperti chemical pond. Sedangkan, Inplant treatment
adalah upaya pengolahan limbah yang menyatu dengan proses pabrik sehingga
terjadi pemanfaatan, seperti neutralizing pond, recovery, dan reuse.

IV
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat-Nya
sehingga laporan Praktik Kerja Lapangan (PKL) di PT. Pupuk Kalimantan Timur dapat
diselesaikan dengan baik. Praktik Kerja Lapangan merupakan syarat wajib bagi
mahasiswa yang bertujuan menyelesaikan pendidikan pada Program Studi Diploma 3
dan juga bertujuan agar dapat pengaplikasian teori-teori yang telah diperoleh selama
kuliah. Penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak
yang telah membantu kami sehingga dapat menyelesaikan Praktik Kerja Lapangan dan
menyusun laporan ini. Secara khusus penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Keluarga penulis yang selalu memberikan dukungan dan doa.

2. Bapak Dedy Irawan, S.T., M.T. selaku Ketua Jurusan Teknik Kimia, Politeknik
Negeri Samarinda.
3. Ibu Sitti Sahraeni, S.T., M. Eng. selaku Ketua Program Studi Petro & Oleo Kimia
Jurusan Teknik Kimia, Politeknik Negeri Samarinda.
4. Bapak Muhammad Syahrir, S.T., M.T. selaku dosen pembimbing PKL.
5. Bapak Suharto dan Hendi Dwi Permana selaku kepala dan wakil kepala bagian unit
urea sekaligus penguji presentasi dan orang tua kami selama kerja praktik di PT.
Pupuk Kalimantan Timur.

6. Bapak Supenan dan S Indrianto selaku kepala dan wakil kepala bagian unit utilitas
sekaligus penguji presentasi dan orang tua kami selama kerja praktik di PT. Pupuk
Kalimantan Timur.

7. Bapak Iqbal Latif dan Santoso Indriono selaku kepala dan wakil kepala bagian unit
ammonia sekaligus pembimbing pabrik dan orang tua kami selama kerja praktik di
PT. Pupuk Kalimantan Timur.

8. Bapak Tathit Surya Arjanggi selaku Manager Diklat dan Manajemen Pengetahuan

9. Bapak Mas’ud, Bapak Arya, Bapak Si’in dan staff Departement Diklat dan
Manajemen Pengetahuan yang telah membantu dalam pelaksanaan Kerja Praktik di
PT. Pupuk Kalimantan Timur
V
10. Bapak Budi Setiawan selaku manajer Departemen Operasi Pabrik 4 yang telah
mengarahkan penulis selama kerja praktik.
11. Supervisor, foreman, dan operator-operator unit utilitas, ammonia, dan urea di
Pabrik 4 yang bertugas selama kami melaksanakan kerja praktik
12. Pak Helmy yang sangat membantu saat di pabrik dan mas mas Instrument Pabrik 4
(Pak Anton, Mas Anto, Mas Yayan, Mas Tyo, Mas Amir) yang sering sharing
makanan.
13. Temen-teman seperjuangan kerja praktek operasi pabrik 4 (Kak Neli, Kak Neldy,
Kak Mita, Kak Ziza, Dian, Dewi, Wilda, Erni, dan Ninis) serta teman – teman kerja
praktek pabrik 4 (Kak Anggi, Kak Naufal, dan Kak Dicky).
14. Teman-teman seperjuangan kerja praktek periode Juli – September 2017 di PT.
Pupuk Kalimantan Timur yang begitu berharga.
15. Teman- teman terbaik KP periode empat khususnya KMKPPKTP1SI

16. Teman-teman seperjuangan Teknik Kimia 2015, khususnya Fatimah yang telah
membantu mengerjakan tugas umum.

17. Semua pihak yang telah membantu menyelesaikan laporan ini.

Penyusun menyadari bahwa laporan ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu,
kritik dan saran yang bersifat membangun sangat kami harapkan.

Bontang, 17 Maret 2017

Penyusun

VI
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ........................................................ Error! Bookmark not defined.i

HALAMAN PENGESAHAN PT. PUPUK KALIMANTAN TIMUR ....................... ii

HALAMAN PENGESAHAN ........................................ Error! Bookmark not defined.iii

INTISARI ....................................................................................................................... iv

KATA PENGANTAR......................................................................................................v

DAFTAR ISI ................................................................................................................. viii

DAFTAR GAMBAR ....................................................... Error! Bookmark not defined.x

DAFTAR TABEL .......................................................... Error! Bookmark not defined.xi

BAB I PENDAHULUAN ................................................................................................ 1

1.1 Sejarah Lahirnya PT. Pupuk Kalimantan TimurError! Bookmark not


defined.1

1.1.1 Pabrik 2 ....................................................................................................... 4

1.1.2 Pabrik 3 ..................................................... Error! Bookmark not defined.

1.1.3 Pabrik 1A .................................................. Error! Bookmark not defined.

1.1.4 Pabrik 4 ....................................................................................................... 5

1.1.5 Pabrik 5 ....................................................................................................... 6

1.2 Visi, Misi, serta Nilai dan Budaya Perusahaan .................................................. 8

1.2.1 Visi .............................................................................................................. 8

1.2.2 Misi ............................................................................................................. 8

1.2.3 Nilai dan Budaya Perusahaan...................................................................... 8

1.3 Lokasi Pabrik ...................................................................................................... 9

1.4 Lambang dan Produk PT. Pupuk Kaltim......................................................... 11

1.4.1 Lambang PT. Pupuk Kalimantan Timur ................................................... 11

VII
1.4.2 Produk – Produk PT Pupuk Kalimantan TimurError! Bookmark not
defined.11

VIII

Anda mungkin juga menyukai