Anda di halaman 1dari 1

Bengkulu, 11 April 2017

Hal : Lamaran Kerja

Kepada Yth.

Bapak/Ibu. Direktur Rumah

Di Tempat

Dengan Hormat,

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : Danu Setiawan

Tempat/tgl lahir : Ps. Kerkap, 08 Agustus 1997

Warga Negara : Indonesia

Pendidikan : DII Computerized Acounting

Alamat Sekarang : Jln. Kalimantan Rawa Makmur Merpati 13 RT.04 RW.03 NO.26

Dengan ini saya mengajukan lamaran pekerjaan di Rumah Sakit yang Bapak/Ibu pimpin.
Sebagai bahan pertimbangan, bersama surat ini saya lampirkan data-data berikut ini:

1. Pas Photo warna 4X6 2 lembar


2. Daftar Riwayat Hidup
3. Foto copy Ijazah
4. Foto copy Transkrip nilai
5. Foto copy KTP

Demikian surat lamaran ini saya buat, besar harapan saya untuk diterima di Rumah Sakit
Bapak/Ibu pimpin. Atas perhatian dan kesempatan saya ucapkan terima kasih.

Hormat Saya

Danu Setiawan

Anda mungkin juga menyukai