Anda di halaman 1dari 1

Bahan

1. 200 cc air
2. 100 gram mentega
3. Garam secukupnya
4. 125 gram tepung terigu
5. 2 putih telur, 4 kuning telur

Cara Membuat

1. Rebus air bersama mentega sampai mendidih, masukan garam secukupnya


2. Aduk sampai rata, biarkan mendidih, matikan api, masukan terigu sambil
diaduk sampai adonan benar-benar tercampur dan tidak menggumpal
3. Diamkan sebentar, biarkan adonan masih hangat, tapi tidak terlalu panas,
masukan telur ke dalam adonan tadi, mixer sebentar
4. Masukan adonan kedalam plastik segitiga, gunting ujung plastik lalu
masukan lagi kedalam plastik segitiga yang ujung nya juga digunting
kemudian diberi spit yang akan digunakan untuk mencetak sus
5. Bentuklah adonan sus diatas Loyang yang sebelumnya sudah diolesi
mentega, panggang kedalam oven, sampai matang ( coklat ke kuning-
kuningan )
6. Setelah dingin ( tidak panas ) simpan kedalam toples agar sus awet ( tetap
renyah )

SELAMAT MENCOBA….!!!!

Dari RT 7 / RW 5
PERUM ARGOPENI - KUTOARJO

Anda mungkin juga menyukai