Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN BANTUL

DINAS KESEHATAN KABUPATEN BANTUL


PUSKESMAS KRETEK
Jl.Parangtritis Km.21, Sruwuh, Donotirto, Kretek, Bantul. 55772. Phone: 0274-368537

http://puskesmas.bantulkab.go.id/kretek/email: pusk.kretek@bantulkab.go.id

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS ATAP

NOMOR TAHUN 2017

TENTANG
PENGELOLAAN DAN PELAKSANAAN
UKM PUSKESMAS ATAP

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA


KEPALA PUSKESMAS ATAP

Menimbang : a. bahwa agar program mencapai sasaran dan tujuan


yang ditetapkan , maka Penanggung Jawab dan
Pelaksana Program perlu mematuhi segala ketentuan
yang telah ditetapkan;
b. bahwa sehubungan dengan hal tersebut perlu
ditetapkan Surat Keputusan Kepala Puskesmas ATAP
tentang Monitoring Pengelolaan dan Pelaksanaan
Program UKM di Puskesmas ATAP.

Mengingat : 1. Undang – Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang


Pelayanan Publik;
2. Undang – Undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang
Kesehatan;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 75 Tahun 2014 tentang Pusat Kesehatan
PEMERINTAH KABUPATEN BANTUL

DINAS KESEHATAN KABUPATEN BANTUL


PUSKESMAS KRETEK
Jl.Parangtritis Km.21, Sruwuh, Donotirto, Kretek, Bantul. 55772. Phone: 0274-368537

http://puskesmas.bantulkab.go.id/kretek/email: pusk.kretek@bantulkab.go.id

Masyarakat;
4. Keputusan Menteri Kesehatan RI No. 951/ Menkes/
SK/VI/ 2000 tentang Upaya Kesehatan Dasar di
Puskesmas.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS TENTANG


PENGELOLAAN DAN PELAKSANAAN UKM (UPAYA
KESEHATAN MASYARAKAT) DI PUSKESMAS ATAP
Kesatu : Mengupayakan kelancaran pelayanan kesehatan kepada
masyarakat di Puskesmas dan masyarakat di wilayah kerja
Puskesmas ATAP.
Kedua : Pelaksanaan pelayanan kesehatan sebagaimana
dimaksud dalam diktum pertama, perlu adanya nama –
nama pelaksana program yang melaksanakan program
sesuai dengan rencana dan jadwal program dari masing –
masing penanggungjawab program
Ketiga : Semua pemegang program wajib memberikan pelayanan
kesehatan sesuai dengan rencana dan jadwal program
masing masing yang tersebut dalam lampiran

Keempat : Keputusan ini berlaku mulai tanggal ditetapkan , dan


PEMERINTAH KABUPATEN BANTUL

DINAS KESEHATAN KABUPATEN BANTUL


PUSKESMAS KRETEK
Jl.Parangtritis Km.21, Sruwuh, Donotirto, Kretek, Bantul. 55772. Phone: 0274-368537

http://puskesmas.bantulkab.go.id/kretek/email: pusk.kretek@bantulkab.go.id

apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam


ketetapan ini akan diperbaiki sesuai dengan ketentuan

Ditetapkan di Bantul

Pada tanggal

Kepala Puskesmas ATAP

drg. Yuni Astuti

NIP.19760616 200604 2 036

Anda mungkin juga menyukai