Anda di halaman 1dari 4

Soal IPA SD

Uji Kompetensi Ilmu Pengetahuan Alam / IPA

IPA Kelas 2 SD: Hewan di sekitar kita

I. Berilah tanda silang (X) pada a, b, atau c pada jawaban yang paling benar!

1. Pertumbuhan hewan ditandai dengan perubahan...

a. jumlah kaki
b. tinggi tubuh
c. warna kulit

2. Kucing berkembang biak dengan...

a. beranak
b. bertelur
c. membelah diri

3. Hewan berikut ini yang memiliki empat kaki...

a. ayam
b. gajah
b. burung

4. Hewan yang memiliki gading...

a. sapi
b. kuda
c. gajah

5. Hewan yang dapat hidup di air dan darat adalah...

a. semut
b. katak
c. ulat

6. Hewan yang memiliki hidung panjang adalah...


a.

b.

c.

7. Sirip ikan berfungsi untuk...

a. berenang
b. melompat
c. berlari

8. Hewan yang memiliki tanduk adalah...

a. gajah
b. sapi
c. harimau

9. Sayap burung berguna untuk...

a. melindungi tubuh dari hawa dingin


b. terbang
c. berlari

10. Contoh hewan ampibi...

a.
b.

c.

II. Isilah titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang benar!

1. Tubuh anak ayam lebig...............daripada tubuh induknya.

2. Rambut panjang di kepala dan leher kuda disebut...........................

3. Tubuh hewan di bawah ini ditutupi oleh..........

4. Kaki kambing berjumlah.............

5. Hewan yang hidup di darat dan di air disebut......

III. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar!

1. Bagaimana ciri-ciri hewan yang tumbuh?


2. Sebutkan bagian-bagian tubuh burung?

3. Bagaimana cara kucing berkembang biak?

4. Kenapa katak disebut hewan amfibi?

5. Bagaimana cara ikan bergerak?

Anda mungkin juga menyukai