Anda di halaman 1dari 1

Clustering organisasi berdasarkan tentang pengetahuan Knowledge Management

List yang akan ditanyakan :

Tentang Individu

1. Informasi apa saja yg dimiliki individu tersebut?


2. Dimanakah individu tersebut menyimpan tentang informasi tersebut?
3. Bagaimanakah individu tersebut membagikan informasi yg dia punya kepada staff lain yg
membutuhkannya?
4. Informasi apa saja yg tidak dimiliki individu tersebut?
5. Bagaimanakah individu tersebut mengkases informasi yg dia butuhkan?
6. Apakah share informasi-informasi yang ada dapat diakses oleh semua staff secara cepat, mudah
dan massal?
7. Bagaimanakah mekanisme pengerjaan tugas yang harus dilakukan secara

Tentang Organisasi

1. Cara pengolahan informasi menjadi pengetahuan


2. Cara pengolahan pengetahuan yg dari berbagai macam menjadi 1 jenis (misal dari note, note di
hape dijadikan 1 di word atau semacamnya)
3. Membuat daftar pengetahuan yg terstruktur
4. Cara penyimpanan & pemeliharaan pengetahuan yg sudah existing
5. Sejauh mana pengetahuan yg ada didatabase diakses, diterapkan dan diupdate/revisi
6. Sejauh mana & bagaimana proses penciptaan pengetahuan baru dari pengetahuan yg telah
existing
7. Bagaimana cara akses pengetahuan yg ada oleh semua staff

Anda mungkin juga menyukai