Anda di halaman 1dari 2

Nama: Wawan Kurniawan

Nim: 1700003

Mata Pelajaran: Evaluasi belajar dan pembelajaran teknik bangunan

Pengertian Evaluasi

Evaluasi menurut Kumano (2001) merupakan penilaian terhadap data yang dikumpulkan melalui
kegiatan asesmen. Sementara itu menurut Calongesi (1995) evaluasi adalah suatu keputusan
tentang nilai berdasarkan hasil pengukuran.

Sumber: https://navelmangelep.wordpress.com/2012/02/14/pengertian-evaluasi-pengukuran-dan-
penilaian-dalam-dunia-pendidikan/

Pengertian Pengukuran

Pengukuran adalah penentuan besaran, dimensi, atau kapasitas, biasanya terhadap suatu standar
atau satuan pengukuran. Pengukuran tidak hanya terbatas pada kuantitas fisik, tetapi juga dapat
diperluas untuk mengukur hampir semua benda yang bisa dibayangkan, seperti tingkat
ketidakpastian, atau kepercayaan konsumen

Sumber: https://navelmangelep.wordpress.com/2012/02/14/pengertian-evaluasi-pengukuran-dan-
penilaian-dalam-dunia-pendidikan/

Pengertian Penilaian

Penilaian (assessment) adalah penerapan berbagai cara dan penggunaan beragam alat penilaian
untuk memperoleh informasi tentang sejauh mana hasil belajar peserta didik atau ketercapaian
kompetensi (rangkaian kemampuan) peserta didik.

Sumber: https://navelmangelep.wordpress.com/2012/02/14/pengertian-evaluasi-pengukuran-dan-
penilaian-dalam-dunia-pendidikan/

Pengertian Test

Test adalah suatu instrumen atau prosedur yang sistematis untuk mengukur tingkah laku, yang
dirancang dan dilaksanakan kepada siswa pada waktu dan tempat tertentu serta dalam kondisi yang
memenuhi syarat-syarat tertentu yang jelas.

Sumber:https://www.academia.edu/16155738/DEFINISI_TES_PENGUKURAN_PENILAIAN_DAN_EVAL
UASI_TES

Pengertian Ujian

Ujian merupakan cara terbatas untuk mengukur kemampuan seseorang.[1] Pelaksanaan ujian
dimaksudkan untuk mengukur pengetahuan seseorang atau peserta didik

Sumber: https://id.wikipedia.org/wiki/Ujian

Pengertian Soal

Soal merupakan suatu tolak ukur yang digunakan untuk mengukur kemampuan siswa

Sumber: https://www.kompasiana.com/azkahariz/552e27b86ea834c80f8b4577/soal-adalah-
miniatur-kehidupan

Anda mungkin juga menyukai