Anda di halaman 1dari 2

Menejemen kehamilan

Karena ada beberapa penelitian yang aman untuk menejemen kehamilan pada trimester kedua dan
fokus tentang perdarahan, secara umum menejemen kehamilan harus sebatas untuk kehamilan
pada trimester ketiga. Dengan waktu yang adekuat (diatas 8 minggu) menejemen kehamilan, dapat
melahirkan dengan baik pada 80% wanita. Selanjutnya, penelitian yang melibatkan wanita dengan
early pregnancy loss inkomplit cenderung melaporkan rata-rata kesuksesan yang tinggi dibanding
dengan wanita hanya dengan miss aborsi atau embrionic pregnancy loss.

Pasien yang menjalani menejemen kehamilan akan mengalami perdarahan ataupun kram ringan
hingga berat. Edukasi mengarahkan pasien tentang kapan dan siapa yang akan dihubungi jika
didapat perdarahan yang banyak dan terapi untuk nyeri harus diberikan. Selain itu sangat penting
memberitahukan kepada pasien bahwa operasi mungkin dibutuhkan untuk membantuk kelahiran.
Penelitian terkait early pregnancy loss secara khas memiliki kriteria USG, keluhan pasien, atau
keduanya untuk memastikan bagian organ secara lengkap. Meskipun tidak ada konsensus pada
literatur, umumnya menggunakan kriteria kelahiran lengkap jaringan pada kehamilan apakah
terdapat ketiadaan pada kantong kehamilan dan ketebalan endomerium kirang dari 30mm. Tidak
ada bukti bahwa kelahiran meningkat pada wanita yang tanpa gejala dengan pengukuran
endometrium yang tipis. Pembedahan tidak direkomendasikan pada wanita tanpa gejala yang
memiliki endometrium yang tipis setelah pemberian terapi untuk keguguran pada kehamilan awal.
Followup lain menyebutkan, follow up melalui telefon, tes urin kehamilan, atau pengukuran B HCG
secara serial sangatberguna terutama untuk wanita dengan akses yang sedikit untuk melakukan
USG. Meskipun hasil tersebut tidak diteliti secara cukup terkait wanita dengan keguguran pada awal
kehamilan untuk dijadikan bimbingan yang berarti.

Menejemen operasi

Untuk pasien yang tertarik untuk mempercepat kelahiran namun disarankan untuk menghindari
operasi, terapi dengan misoprostol, prostaglandin analog, sangat berguna. Selama wanita tersebut
tidak memiliki resiko infeksi, perdarahan, anemia berat, perdarahan, terdapat beberapa
kontraindikasi penggunaan misoprostol selain alergi. Misoprostol sudah diteliti secara ketat pada
keguguran pada kehamilan awal dan terbukti menurunkan angka kuretase uterus hingga 60% keatas
dibandingkan dengan emberian placebo. Penelitian randomized kontrol sebelumnya
membandingkan pemberian 400 mikrogram dari misoprostol dengan 800mikrogram misoprostol
diduga pemberian dosis lebih tinggi akan mempersingkat kelahiran dan menurunkan penggunaan
dosis kedua. Rata-rata kesuksesan (83.2% dibanding 87.8%) dan beberapa efek samping dilaporkan
terkait wanita dengan dosis rendah. Beberapa penelitian menyarankan pemberian dosis tinggi akan
lebih efektif dibanding emberian dosis rendah dan pemberian supositoria lebih efektif dibanding
pemberian oral meskipun pemberian supositoria berkaitan dengan terjadinya diare. Penelitian RCT
terbesar di US mencontohkan kelahiran lengkap pada hari ke 3 pada 71% wanita dengan keguguran
pada trimester pertama yang menggunakan 800mcg misoprostol supossutoria. Keberhasilan
meningkat hingga 84% setelah dosis kedua 800mcg misoprostol jika dibutuhkan. Oleh karena itu
berdasarkan evidence terbaik, pada pasien dengan keguguran pada awal kehamilan di indikasikan
menggunakan terapi awal menggunakan 800mcg misoprostol supossutoria secara umum
direkomendasikan dengan dosis ulangan jika diperlukan. Sebagai tambahan dari mifepriston
(antagonis reseptor progesteron) telah diteliti sebagai pengobatan pada keguguran pada awal
kehamilan, namun memiliki bukti yang lemah jika dibandingkan dengan pemberian misoprostol
tunggal.

Review cocrain tahun 2013 mengenai bukti yang sedikit terkait wanita dengan abortus inkomplit,
tambahan misoprostol tidak menunjukkan rata-rata yang tinggi sebagai agen untuk
mengevakuasinya. Sebagai menejemen kehamilan pada keguguran pada kehamian awal, pilihan
wanita untuk berobat harus sesuai dengan apa yang akan diharapkan seperti keluarnya jaringan sisa,
mendapat informasi kapan harus memanggil bantuan ketika mengenali perdarahan, dan
memberikan arahan untuk pengobatan nyeri. Konseling harus menekankan bahwa wanita dapat
mengalami perdarahan lebih parah dibandingkan dengan mens ( dan sangan berpotensi disertai
nyeri perut). Wanita harus memahami seberapa banyak perdarahan atau berlebih. Patkan yang
mudah untuk pasien dapat menggunakan maxi pads tiap jam berurutan selama 2 jam. Pasien harus
diarahkan untuk menghubungi dokter obgyn untuk menilai level perdarahan. Sebagai menejemen
kehamilan juga perlu dijelaskan mengenai pembedahan jika tidak didapatkan kelahian lengkap.

Pemantauan meliputi konfirmasi dari kelahiran lengkap melalui USG, namun pemeriksaan serial B-
HCG dapat digunakan jika tidak didapatkan pemerksaan USG. Keluhan pasien harus dicantumkan
ketika jaringan sudah dilahirkan lengkap.

MENEJEMEN PEMBEDAHAN

Pembedahan uterus menjadi pendekatan tradisional untuk wanita dengan keguguran pada awal
kehamilan dan jaringan yang masih dipertahankan. Wanita yang memiliki gejala perdarahan, ketidak
stabilan hemodinamik, atau tanda infeksi harus di terapi secara urgen dengan pembedahan uterus.
Evakuasi pembedahan lebih dipilih pada situasi lain, termasuk munculnya faktor komorbid seperti
anemia, bleeding disorder, penyakit kardio vaskular. Mungkin wanita memilih operasi sebagai
pengobatan karena terapi yang mudah dan followup yang sedikit.

Jaman dahulu, evakuasi uterus dipilih dibandingkan dengan kuret tajam. Namun, studi menunjukkan
penggunaan suction kuretase lebih baik dibanding dengan kuret tajam. Selanjutnya, penggunaan
kuret tajam dengan suction kuretase pada trimester pertama tidak menjadi rekomendasi selama
dokter obgyn menentukan jika uterus dalam keadaan kosong. Kuret suction bisa dilakukan di setiing
kantor menggunakan vacum elektric atau manual vakum aspirator dengan anestesi lokal dengan
atau tanpa tambahan sedasi. Menejemen pembedahan pada setting kantor sangan menghemat
biaya dibanding dengan penggunaan kamar operasi.

Anda mungkin juga menyukai