Anda di halaman 1dari 5

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama : Dwi Gustin Permata Sari

Tempat, Tanggal Lahir : Manna, 29 Agustus 2019

Jenis Kelamin : Perempuan

Agama : Islam

Pekerjaan Orang Tua : Mahasiswa

Nama Orang Tua

Ayah : Marlian (Alm)

Ibu : Susmi Herawati

Alamat Rumah : Jl. Trip Kastalani No.54 Rt. 08 Rw.03 Kel.Ketapang Besar
Kec.Pasar Manna Kab.Bengkulu Selatan

No.Telp : 089633966609

Judul Studi Kasus : Asuhan Keperawatan Medikal Bedah Pada Pasien Anemia
Pada Gagal Ginjal Kronik (GGK) Di Ruangan Melati RSUD
Dr. M. Yunus Bengkulu

Riwayat Pendidikan :

1. SD Negeri 03 Bengkulu Selatan


2. SMP Negeri 04 Bengkulu Selatan
3. SMA Negeri 03 Bengkulu Selatan

Motto Hidup : Hidup Memang Hanya Sekali, Tetapi Jika Kamu


Menjalaninya dengan Baik, Hidup Sekali Saja Pun Sudah
Lebih dari Cukup
SATUAN ACARA PENYULUHAN

1. Identitas Klien
Nama klien : Tn. A
Jenis kelamin : Laki-laki
Usia : 60 tahun
Status perkawinan : Menikah
Agama : Islam
Suku bangsa : Empat lawang
Pendidikan : SMA
Bahasa yang digunakan : Bahasa empat lawang
Pekerjaan : Pensiunan
Alamat : Perumahan pepebri Rt.18 blok D3 No.24 kota
Bengkulu
2. Riwayat Kesehatan
a) Keluhan Utama

klien datang ke IGD pada tanggal 13 Febuari 2018 pukul 20. 50 WIB dengan
keluhan BAB hitam sudah 3 hari (di rumah).

b) Keluhan Saat Dikaji

Klien mengatakan badan lemas, kepala pusing, BAB hitam sejak 3 hari yang
lalu (di rumah), kaki dan tangan terasa dingin, penglihatan terasa berkung-kunang
dan mual. Tekanan darah 130/80 mmHg, nadi 85 x/menit, pernafasan 22 x/menit
dengan irama teratur, suhu 36,5˚ C, berat badan klien 76 kg dan tinggi badan 178
cm.

3. Diagnosa Keperawatan
a) Perfusi perifer tidak efektif berhubungan dengan penurunan konsentrasi Hb
dan darah, suplai oksigen berkurang
b) Intoleransi aktivitas berhubungan dengan ketidakseimbangan antara suplai dan
kebutuhan oksigen, proses metabolisme yang terganggu
c) Resiko deficit nutrisi berhubungan dengan penurunan intake
d) Resiko ketidakseimbangan cairan berhubungan dengan intake dan output tidak
adekuat
4. Satuan Acara Penyuluhan Kesehatan
a) Pokok bahasan
Anemia
b) Judul
Anemia
c) Sasaran
Pasien Tn. A dan keluarga pasien yang berada di Ruang Teratai RSUD Dr. M.
Yunus Bengkulu
d) Hari/tanggal
17 Febuari 2018
e) Waktu
± 20 menit
f) Sub pokok pembahasan
(1) Pengertian anemia
(2) Penyebab anemia
(3) Gejala anemia
(4) Akibat anemia
(5) Diet makanan penderita anemia
(6) Bagaimana lingkungan yang baik untuk penerita anemia
(7) Menejelaskan obat pulang pasien
(8) Kontrol ke layanan kesehatan

g) Tujuan Umum

Setelah dilakukan penyuluhan diharapkan klien dan keluarga mengerti tentang


penyakit anemia

h) Tujuan Khusus
(1) Klien memahami pengertian dari anemia
(2) Klien mengetahui penyebab anemia
(3) Klien mengetahui gejala anemia
(4) Klien mengetahui akibat anemia
(5) Klien megerti makanan yang dapat menambah zat besi
(6) Klien mengerti lingkungan yang baik untuk penerita anemia
(7) Klien mengerti obat pulang yang diberikan
(8) Klien mengerti kapan harus kontrol ke poli penyakit dalam
i) Metode
Ceramah, Tanya jawab
j) Media
Leaflet (terlampir)
k) Kegiatan operasional
No Waktu Kegiatan Penyuluhan Kegiatan Kien
1 2 menit Pembukaan (kontrak waktu) 1. Klien menjawab
1. Mengucapkan salam salam
2. Memperkenalkan 2. Medengarkan
diri serta
3. Menjelaskan tujuan memperhatikan
2 10 menit Ceramah atau penyampaian 1. Menjawab
materi kepada klien : pertanyaan
1. Pengertian anemia 2. Mendengarkan
2. Penyebab anemia serta
3. Gejala anemia memperhatikan
4. Akibat anemia
5. Diet makanan
penderita anemia
6. Bagaimana
lingkungan yang
baik untuk penerita
anemia
7. Menejelaskan obat
pulang pasien

 Asam folat 3x1


(P.O)
 CaCo3 3x1 (P.O)
 Sukralfat syr 3x1
(P.O)
8. Kontrol ke layanan
kesehatan
Memberitahu klien dan
keluarga untuk kontrol
ke poli penyakit dalam
pada tanggal 20 Febuari
2018 saat jam kerja,
menganjurkan klien
untuk selalu
memriksakan ke
pelayanan kesehatan
seperti puskesmas dan
rumah sakit
3 5 menit Evaluasi 1. Klien
1. Memberikan mengajukan
kesempatan kepada pertanyaan
klien untuk bertanya 2. Klien
dan menjawab memperhatikan
2. Memberikan dan
pertanyaan kepada mendengarkan
klien 3. Klien menjawab
pertanyaan
4. Membalas
terimakasih
5. Menjawab salam
4 3 menit Penutup 1. Klien menjawab
1. Mengucapkan salam
terimakasih dan
meminta maaf
apabila ada
kesalahan
2. Mengucapkan salam

Anda mungkin juga menyukai