Anda di halaman 1dari 12

ASUHAN KEPERAWATAN KELUARGA

DENGAN HEPATITIS B PADA Ny S.T

DI MALALAYANG 1 - LINGKUNGAN 1

I. Pengkajian

A.DATA UMUM

1. Nama KK:
2. Alamat KK:
3. Komposisi Keluarga:

NO Nama Jenis Kelamin Umur Hubungan Pendidikan Pekerjaan


1 Tn S.D Laki-laki 59 Suami SMP Nelayan
2 Ny S.T Perempuan 45 Istri SD IRT
3 Tn H Laki-laki 28 Anak SMA Pegawai
4 An F Perempuan 14 Anak SMP Pelajar

Genogram:

4. Tipe keluarga: Tipe keluarga Tn.S.D adalah keluarga inti yang terdiri dari suami,istri dan
anak
5. Suku : Ayah: Bantik Ibu:Minahasa
6. Agama: Islam
7. Status sosek keluarga
a. Pendapatan keluarga satu bulan: 1.500.000 – 2.000.000
b. Pengelola keuangan keluarga: keuangan dikelola istri
c. Bagaimana pandangan keuarga terhadap pendidikan angota keluarga :
Pendidikan suami SMP dan pendidikan istri SD, dan ingin meningkatkan pedidikan anak-
anaknya.
d. Adakah nilai/keyakinan/agama yang bertentangan dengan kesehatan :
Klien mengatakan tidak ada nilai/keyakinan yang bertentangan dengan kesehatan
8. Aktivitas rekereasi dalam keluarga :
-Berkumpul bersama keluarga besar
-Keluarga menonton TV untuk menggunakan waktu senggangnya

B. RIWAYAT

Keluhan utama: Ny ST mengeluh nyeri diperut bagian kanan

9. Tahap perkembangan keluarga yang belum terpenuhi:

10. Tahap perkembangan saat ini: keluarga dengan anak usia dewasa

11. Riwayat keluarga inti: Dalam keluarga: Ny. ST pernah memiliki riwayat hipertensi saat
melahirkan anak kedua, suami dan kedua anaknya tidak ada riwayat pernah MRS dan Ny. ST
keluar rumah sakit kurang lebih 2 minggu lalu

12. Riwayat keluarga sebelumnya : Ny. ST memiliki riwayat hipertensi dan dirawat di RS
kurang lebih 2 minggu lalu

C. LINGKUNGAN

Jenis rumah: Permanen

Jenis bangunan: Beton

Luas bangunan: 4×6 m2

Luas pekarangan: -

Status kepemilikan: milik orang lain

Kondisi ventilasi: cukup

Kondisi pekarangan: cukup

Kondisi lantai: kurang

Kebersihan rumah secara keseluruhan: kurang


Bagaimana pembagian ruangan didalam rumah:

1
2 3

Ket:

1: WC

2: Kamar

3: Ruang keluarga

4: Teras

5: Ruang tamu

: Pantai

Pengelolaan sampah keluarga: dikelola

Sumber air bersih dalam keluarga: PAM

Kondisi jamban keluarga: kurang

Pembuangan limbah: dibuang di pantai

13. Karakteristik tetangga dan komunitas RW:

14. Mobilisasi geografi keluarga: tinggal di tanah yang ditempati sekarang

15. Perkumpulan keluarga dan interaksi dengan masyarakat: mengikuti pengkajian

16. Sistem pendukungan: didukung keluarga besar


D. STRUKTUR KELUARGA

17. Struktur komunikasi: hubungan antara Tn S.D dan Ny S.T berjalan dengan baik begitu
juga dengan anak-anaknya komunikasi berjaln dengan baik.

18. Struktur kekuatan: kekuatan dalam keluarga yang dapat digunakan untuk meningkatkan
derajat kesehatan adalah Ny ST cukup bijaksana dan sabar dalam menghadapi penyakit dan
adanya dukungan dari anggota keluarga

19. Struktur peran: Tn SD sebagai kepala keluarga, Ny ST sebagai ibu rumah tangga, Tn H
sebagai anak dan An F sebagai anak

20.Struktur nilai dan norma budaya:

E. FUNGSI KELUARGA

21. Fungsi afektif: Tn SD mengatakan selalu menjaga kejarmonisan antar anggota keluarga

22. Fungsi sosialisasi: keluarga Tn SD dan Ny ST saling berhubungan baik dengan anggota
keluarga dan sebaliknya

23. Fungsi perawatan keluarga:

F. Stressor dan koping keluarga:

24. Sterssor yang dihadapi keluarga:

25. Stres jangka panjang: Ny ST cemas dengan status kesehatannya

26. Kemampuan keluarga merespon terhadap masalah:

27. Strategi koping yang digunakan: anggota keluarga banyak berdoa untuk Ny.ST

28. Strategi adaptasi fungsional:

G. Harapan Keluarga

Keluarga mengatakan berharap Ny. ST bisa segera sembuh ,agar bisa melaksanakan aktivitasnya
secara normal atau seperti biasanya
Keterangan Tn S.D Ny S.T Tn H An F
TB
BB
TTV:
TD 110/90 mmHg 100/60mmHg
Nadi 90
Resp 20
Suhu 36,5
Kepala Tidak ada Tidak ada keluhan Tidak ada keluhan Tidak ada keluhan
Keluhan

Rambut Hitam, tidak Hitam, tidak Hitam, tidak Hitam, tidak


berketombe berketombe berketombe berketombe
Konjungtiva Tidak anemis Anemis Tidak anemis Tidak anemis
Sklera Tidak ikterik Ikterik Tidak ikterik Tidak ikterik
Telinga Simetris, tidak Simetris, tidak ada Tidak ada keluhan Tidak ada keluhan
ada keluhan keluhan
Hidung Simetris, tidak Simetris, tidak ada Simetris, tidak ada Simetris, tidak ada
ada keluhan keluhan keluhan keluhan
Mulut Mukosa bibir Mukosa bibir kering Mukosa bibir Mukosa bibir
lembab lembab lembab
Dada Simetris ,tidak Simetris, tidak ada Simetris, tidak ada Simetris, tidak ada
ada nyeri nyeri nyeri nyeri
Perut Tidak ada nyeri Nyeri Tidak ada nyeri Tidak ada nyeri
Tangan Simetris ,tidak Simetris , edema Simetris, tidak ada Simetris, tidak ada
ada edema edema edema
Kaki Tidak ada Edema Tidak ada nyeri, Tidak ada nyeri,
nyeri, tidak ada tidak ada keluhan tidak ada keluhan.
keluhan
Genetalia Tidak ada Tidak ada keluhan Tidak ada keluhan Tidak ada keluhan
keluhan
ANALISA DATA

NO DATA ETIOLOGI MASALAH


1 DS: Klien mengatakan nyeri perut Ketidakmampuan Nyeri
P: saat beraktivitas maupun tidak keluargamerawat anggota
Q: seperti ditusuk-tusuk keluarga yang menderita
R:perut bagian kanan Hepatitis
S: 3 (ringan)
T: Kurang lebih 30 menit

DO: Klien tampak kurang nyaman


Klien tampak memegang perutnya
TTV:
TD:100/60 mmHg
R: 20 kali/menit
N:90 kali /menit
S:36,5
2 DS: Klien mengatakan bahwa tempat Ketidakmampuan Resiko penyebaran
makan digunakan bersama keluarga memodifikasi infeksi
lingkungan
DO: Kebersihan dan kerapihan rumah
kurang

Skoring masalah : 1.Nyeri berhubungan dengan keluarga merawata anggota keluarga


yang Hepatitis.

NO Kriteria Perhitungan Skor Pembenaran


1 Sifat masalah: 3/3×1 1 Ny. ST masih menjalanai
Kurang sehat pengobatan dan masih merasa
nyeri
2 Kemungkinan 1/2×2 1 Ny. ST mengikuti pengobatan dari
masalah dapat RS secara teratur namun sering
dibubah: mengabaikan pantangan makanan
Hanya sebagian yang di tetapkan
3 Potensi masalah 2/3×1 2/3 Ny ST berpendidikan SD namun
dapat dicegah: klien berupaya untuk mencegah
Cukup masalah
4 Menonjol masalah: 1/2×1 1/2 Nyeri dirasakan Ny ST namun saat
Masalah yang tidak nyeri mulai dirasakan biasanya Ny
perlu segera ST langsung berbaring
ditangani

Hasil : 2 5/6
Skoring masalah :2. Resiko penyebaran infeksi berhubungan dengan ketidakmampuan
keluarga memodifikasi lingkungan

No Kriteria Perhitungan Skor Pembenaran


1 Sifat masalah: 2/3×1 2/3 Ny ST masih dalam keadaan sakit
Ancaman kesehatan dan alat makan masih digunakan
bersama
2 Kemungkinan 1/2×2 1 Keluarga keluarga tau bahwa
masalah dapat hepatitis adalah penyakit menular
diubah: namun tidak mempedulikannya
Hanya sebagian
3 Potensi masalah 2/3×1 2/3 Ny ST berusaha untuk tidak
untuk dicegah: makan makannan yang menjadi
Cukup pantangan
4 Menonjolnya 1/2×1 1/2 Lingkungan keluarga kurang
masalah : bersih namun keluarga berupaya
Masalah yang tidak untuk membersihkan
perlu segera lingkunganannya
ditangani

Hasil: 3 1/6

Prioritas Diagnosa

1. Resiko penyebaran infeksi berhubungan dengan ketidakmampuan memodifikasi


lingkungan
2. Nyeri berhubungan dengan ketidakmampuan keluarga merawat anggota keluarga
yang Hepatitis
Rencana Asuhan Keperawatan Keluarga

N Diagnosa Tujuan Evaluasi Rencana


o Keperawatan Umum Khusus Kriteria Standar pengkajian

1 Resiko Klien dan Setelah dilakukan Klien dan Klien dan - - Observasi TTV
penyebaran keluarga tindakan keluarga keluarga - -Berikan edukasi /
infeksi mampu keperawatan, mampu mampu penyuluhan tentang
berhubungan mengenal hal- diharapkan: memmodifik- melakukan resiko penyebaran
dengan hal tentang 1.Keluarga mampu asi hal-hal infeksi /
ketidakmampu- resiko mengenal hal-hal lingkungan untuk pencegahab dan diet
an keluarga penyebaran tentang resiko untuk mengontrol untuk Hepatits
memodifikasi infeksi. penyebaran infeksi meminimalk- resiko - -Edukasi untuk
lingkungan. 2.Keluarga mampu an resiko penyebaran kebersihan
menangani penyebaran infeksi. lingkungan.
penyebaran infeksi.
infeksi.

2 Nyeri Klien mempu Setelah dilakukan Klien dan Klien dan -Observasi TTV
berhubungan mengatasi dan tindakan keluarga keluarga -Ajarkan teknik
dengan keluarga keperawatan mampu mampu relaxasi
ketidakmampua mampu diharapkan : mengetahui mengatasi/ -Jelaskan pada
n keluarga membantu 1.Nyeri berkurang penyebab mengetahui keluarga dan klien
merawat mengatasi nyeri 2.Klien dapat nyeri dan cara untuk tentang penyebab
anggota yang derasakan mengatasi nyeri klien dapat mengatasi nyeri
keluarga yang klien mengetahui nyeri yang -Anjurkan klien
Hepatitis cara dirasakan untuk mengonsumsi
menangani terapi obat dari
nyeri dokter
Implementasi dan Evaluasi

Diagnosa Waktu Implementasi Evaluasi


Keperawatan
1 Sabtu -Mengkaji / mengobservasi TTV: S: -Klien mengatakan nyeri
18/11/2017 TD:100/60 mmHg Perut disebelah kanan , namun
Pukul R: 20×/menit berkurang saat dilakukan
14.00 N:90×/menit teknik relaxasi nafas dalam
– sampai S: 36,5 -Klien mengatakan mengeti
selesai- tentang edukasi-edukasi dan
teknik relaxasi yang diajarkan.

O:-Klien tampak memegang


1 -Memberikan edukasi tentang Hepatitis dan mengelus-elus sisi
(pencegahan ,diet dan penyebaran infeksi) perutnya yang terasa sakit
-Klien tampak mengerti
dengan apa yang telah
diajarkan

1 -Memberikan edukasi untuk kesehatan lingkungan A: Masalah belum teratasi

P: Lanjutkan intervensi

2 -Mengajarkan teknik relaxasi untuk meminimalkan


rasa nyeri

2 -Menganjurkan klien untuk mengkonsumsi terapi


obat yang ada:
Ricovir 300 mg 1×1
Sprinolactone 100 mg 1×1
Lanzoprazole 30 mg 3×1
Diagnosa Waktu /Tempat Kegiatan / Implementasi Evaluasi
Keperawatan Perawat Keluarga
1 Tempat : Rumah -Memberikan -Keluraga S: Keluarga mengatakan
keluarga Tn.SD edukasi tentang menyimak paham tentang apa yang
Pukul 14.00- Hepatitis tentang edukasi didedukasikan tentang
sampai selesai (pencegahan ,diet yang diberikan Hepatitis (pencegahan ,diet
dan resiko dan resiko penyebaran
penyebaran infeksi) dan tentang
infeksi) kesehatan lingkungan.
-Keluarga
1 -Mengedukasi menimak O: Keluarga tampak pahan
keluarga tentang tentang edukasi dengan apa yang
kesehatan yang diberikasi. diedukasikan diajarkan dan
lingkungan yang dianjurkan tentang
-Keluarga mengatasi Hepatitis
bertanya
2 -(Mahasiswa tentang A:Masalah teratasi sebagian
menjawab: Nyeri penyebab nyeri.
terjadi karena P: Lanjutkan intervensi
adanya -keluarga
peregangan hati ) bertanya cara
untuk
2 -Mengajarkan mengurangi
keluarga teknik nyeri.
relaxasiuntuk
mengurangi rasa
nyeri .

2 -Menganjurkan
klien untuk
mengkonsumsi
terapi obat yang
ada:
Ricovir 300 mg
1×1
Sprinolactone 100
mg 1×1
Lanzoprazole 30
mg 3×1
Diagnosa Waktu / Kegiatan / Implementasi Evaluasi
Keperawatan Tempat Perawat Keluarga
1 Tempat : -Mengevalusi -Keluarga S:-Keluarga
Rumah pengetahuan menjawab apa sudah tau dan
Keluarga keluarga tentang yang ditanyakn mengerti tentang
Tn.SD Pukul Hepatitis mahasiswa pencegahan, diet
10.00-sampai (pencegahan,diet dan tentang Hepatitis. dan resiko
selesai resiko penyebaran penyebaran
infeksi). infeksi dari
Hepatitis
-Mengevaluasi -Keluarga -Keluarga sudah
1 pengetahuan menjawab apa tau pentingnya
keluarga tentang yang ditanyakan kesehatan
kesehatan lingkungan mahasiswa lingkungan agar
tentang seputar terhindar dari
kesehatan segala sakit –
lingkungan penyakit
-Mengevaluasi -Keluarga
pengetahuan mengerti dan O:-Keluarga
2 keluarga tentang sudah tau apa tampak paham
teknik relaxasi yang yang harus dengan apa yang
telah diajarkan dilakukan kepda telah diajarkan
klien jika klien dan dianjurkan
mengeluh nyeri.
A: Masalah
-Menganjurkan klien -Keluarga sudah teratasi
untuk minum terapi mengingatkan
obat yang ada: klien untuk terus P: Intervensi
2 Ricovir 300 mg 1×1 minum obat agar dihentikan
Sprinolactone 100 cepat sembuh.
mg 1×1
Lanzoprazole 30 mg
3×1

Anda mungkin juga menyukai