Anda di halaman 1dari 1

Metode Penelitian

3.1 Bahan Penelitian


Bahan yang digunakan dalam penelitian ini adalah: Pati umbi sikapa, kitosan, plasticizer
gliserol, asam asetat 1%, aquades.

3.2 Alat Penelitian


Alat yang digunakan dalam penelitian ini adalah: hot plate, magnetic stirrer, ayakan mesh,
oven, neraca analitik, gelas beker, aluminium foil, spatula, termometer, cetakan.

3.3 Prosedur Penelitian


a. Pembuatan Bahan Baku
Umbi sikapa dikupas dan dihilangkan racunnya kemudian diparut hingga terbantuk bubur
(pulp). Setelah itu, bubur (pulp) dilarutkan dalam akuades hingga terlarut sempurna.
Kemudian, slurry diaduk selama kurang lebih 30 menit dan disaring menggunakan saringan
tipis. Filtrat dibiarkan selama 15 jam untuk mengendapkan pati. Supernatant di buang dan
pati dikeringkan pada suhu 60 oC selama 24 jam. Pati dihaluskan kemudian diayak dengan
ukuran partikel kecil.
b. Pembuatan Bioplastik
Proses pembuatan bioplastik dengan variasi konsentrasi gliserol dilakukan dengan
mencampurkan 2% kitosan dengan gliserol yang massanya divariasikan 0,5, 1, dan 1,5
(%v/v)) dan 100 ml aquadest, menambahkan Asam asetat 1 % kedalam campuran tersebut
agar kitosan larut sempurna. Kemudian menambahkan pati umbi Sikapa 5 gram, lalu
memanaskan pada suhu 80-90ºC, dan melakukan pengadukan dengan stirrer selama 40
menit. Sebelum campuran dilakukan pencetakan didiamkan terlebih dahulu selama 5 menit
untuk menghindari adanya gelembung-gelembung pada plastik. Menuangkan campuran
yang telah diaduk pada aluminium foil, lalu mengeringkan campuran dalam oven dengan
suhu 40-50º C selama 5 jam. Tahap terakhir adalah mengeluarkan campuran dari oven,
kemudian membiarkan pada suhu kamar hingga campuran dapat dilepaskan dari aluminium
foil. plastik yang telah dihasilkan kemudian dilakukan karakteristik FTIR, biodegradasi,
kuat tarik dan elongasi.

Anda mungkin juga menyukai

  • LEMBAR PENGESAHAN Niki
    LEMBAR PENGESAHAN Niki
    Dokumen1 halaman
    LEMBAR PENGESAHAN Niki
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • BAB - II Hill
    BAB - II Hill
    Dokumen7 halaman
    BAB - II Hill
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Bab Ii.h
    Bab Ii.h
    Dokumen5 halaman
    Bab Ii.h
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Bab I, Ii, Iii, Iv
    Bab I, Ii, Iii, Iv
    Dokumen33 halaman
    Bab I, Ii, Iii, Iv
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • POTOBOOTH
    POTOBOOTH
    Dokumen8 halaman
    POTOBOOTH
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Asam
    Asam
    Dokumen5 halaman
    Asam
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Sifat Kimia Mineral
    Sifat Kimia Mineral
    Dokumen9 halaman
    Sifat Kimia Mineral
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Tugas Pengantar Bioteknologi Faadhil
    Tugas Pengantar Bioteknologi Faadhil
    Dokumen7 halaman
    Tugas Pengantar Bioteknologi Faadhil
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Tugas Rumah 2
    Tugas Rumah 2
    Dokumen17 halaman
    Tugas Rumah 2
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Pemafaatn Nanokomposit Berbasis BC Dalam Pembuatan Bioplastik
    Pemafaatn Nanokomposit Berbasis BC Dalam Pembuatan Bioplastik
    Dokumen1 halaman
    Pemafaatn Nanokomposit Berbasis BC Dalam Pembuatan Bioplastik
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Permohonan Izin Fadhil
    Permohonan Izin Fadhil
    Dokumen1 halaman
    Permohonan Izin Fadhil
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • POLIMER
    POLIMER
    Dokumen4 halaman
    POLIMER
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • SAMPUL FIX Proposal
    SAMPUL FIX Proposal
    Dokumen1 halaman
    SAMPUL FIX Proposal
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • ALKALOID
    ALKALOID
    Dokumen20 halaman
    ALKALOID
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • LPJ Pengaderan
    LPJ Pengaderan
    Dokumen38 halaman
    LPJ Pengaderan
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • LPJ Isi Eksplo
    LPJ Isi Eksplo
    Dokumen61 halaman
    LPJ Isi Eksplo
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Kimia Analisis Terapan Bioplastik Kelompok 3
    Kimia Analisis Terapan Bioplastik Kelompok 3
    Dokumen13 halaman
    Kimia Analisis Terapan Bioplastik Kelompok 3
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Bab V
    Bab V
    Dokumen1 halaman
    Bab V
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Moltensalt Sinar
    Moltensalt Sinar
    Dokumen9 halaman
    Moltensalt Sinar
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Seminar Presentasi
    Seminar Presentasi
    Dokumen17 halaman
    Seminar Presentasi
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • ANTIBAKTERI MENGKUDU
    ANTIBAKTERI MENGKUDU
    Dokumen17 halaman
    ANTIBAKTERI MENGKUDU
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Bab V
    Bab V
    Dokumen1 halaman
    Bab V
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Karaktesisasi Material
    Karaktesisasi Material
    Dokumen10 halaman
    Karaktesisasi Material
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • LPJ Tot Revisi
    LPJ Tot Revisi
    Dokumen19 halaman
    LPJ Tot Revisi
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Karaktesisasi Material
    Karaktesisasi Material
    Dokumen10 halaman
    Karaktesisasi Material
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Analisis Kandungan Zat Pengawet Formalin Pada Saus Menggunakan Spektrofotometri UV
    Analisis Kandungan Zat Pengawet Formalin Pada Saus Menggunakan Spektrofotometri UV
    Dokumen1 halaman
    Analisis Kandungan Zat Pengawet Formalin Pada Saus Menggunakan Spektrofotometri UV
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Moltensalt Sinar
    Moltensalt Sinar
    Dokumen9 halaman
    Moltensalt Sinar
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Umbi Sikapa
    Umbi Sikapa
    Dokumen14 halaman
    Umbi Sikapa
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Smapul
    Smapul
    Dokumen1 halaman
    Smapul
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat
  • Kelompok 2
    Kelompok 2
    Dokumen1 halaman
    Kelompok 2
    Fadhil Kardani Lagawi Putra
    Belum ada peringkat