Anda di halaman 1dari 2

Penilaian Produk

Mata Pelajaran : fisika


Nama Produk : Lampu botol tenaga matahari

Nama Peserta didik : arsyila shaliha_______________ Kelas :_X_______

Kompetensi Inti: Menerapkan dan menganalisis konsep kalor dan prinsip konservasi energi pada
berbagai perubahan energy
Kompetensi Dasar:Menganalisa pengaruh kalor terhadap wujud zat
Menganalisis cara perpindahan kalor
Indikator:
1.Siswa dapat menganalisis pengaruh kalor terhadap perubahan suhu benda.
2. Siswa dapat menganalisis pengaruh perubahan suhu benda terhadap ukuran benda (pemuaian).
3.Siswa dapat menganalisis pengaruh kalor terhadap perubahan wujud benda.

No Aspek * Skor
4 3 2 1
1. Perencanaan Bahan
a. topic √

2. Proses Pembuatan
a. Persiapan Alat dan Bahan √
b. Teknik Pengolahan √
c. K3 (Keamanan, Keselamatan dan √
Kebersihan)
3. Hasil Produk
a. Bentuk Fisik √
b. Bahan √
c. cara kerja alat tersebut √
Total Skor = 23
* Aspek yang dinilai disesuaikan dengan jenis produk yang dibuat
** Skor diberikan tergantung dari ketepatan dan kelengkapan jawaban yang diberikan. Semakin lengkap
dan tepat jawaban, semakin tinggi perolehan skor.

Skor Maksimum Ideal : 28

Pedoman penskoran:

85-100 = sangat baik (A)

70-84 = baik(B)

51-69 = cukup(C)
Kecil dari 50 =kurang(D)

Nilai yang didapat = 23/28 x 100 =82,14

Maka dia mendapatkan nilai 82,14 dengan kriteria baik (B)

Anda mungkin juga menyukai