Anda di halaman 1dari 3

Soal Mid Semester Seni Budaya dan Keterampilan (SBK) kelas V Semester

Genap 2016/2017
I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a , b , c atau d pada jawaban yang kamu anggap benar!

1. Gerakan yang mempunyai irama sebagai 12. Dibawah ini yang termasuk alat musik melodis .
ungkapan jiwa manusia yang di dalamnya ..
terdapat unsur keindahan yaitu . . . . a. Tamborin c. Trangel
a. Menyanyi c. Melukis b. Kastanget d. Pianika
b. Tari d. Menganyam
13. Tanda kress (#) berguna untuk menaikan nada .
2. Alat musik angklung berasal dari daerah . . . ...
a. Jawa Tengah c. Jawa Barat a. ½ laras c. 1 ½ laras
b. Bali d. Sumatra Barat b. 2 ½ laras d. 1 laras

3. Kain yang dianyam dari bahan benang, serat 14. Untuk mempercantik kain songket digunakan
kayu, kapas dan sutera disebut. . . . benang – benang yang berwarna . . . .
a. Batik c. Motif a. Merah dan kuning c. Perak dan emas
b. Lukis d. Tenun b. Kuning dan Biru d. Emas dan Putih

4. Kain Tenun Batak disebut . . . . 15. Tari piring berasal dari daerah . . . .
a. Ulos c. Motif a. Sumatra Barat c. Jawa Barat
b. Ikat d. Songket b. Sulawesi Selatan d. Kalimantan Timur

5. Sebelum membuat kerajinan makrame terlebih 16. Fungsi busana pada sebuah tarian adalah . . . .
dahulu harus . . . . a. Menambah keindahan penampilan
a. Merusak c. Membuang b. Membedakan masing-masing peran atau
b. Merancang d. Memotong tokoh
c. Membantu menghidupkan watak penari
6. Contoh benda pakai yang dibuat dengan teknik d. Semuanya benar
makrame adalah . . . .
a. Tempat buah c. Hiasan kunci 17. Menyanyikan lagu semakin lama semakin tinggi
b. Pembungkus guci d. Gantungan pot disebut . . . .
a. Interlud c. Fibra
7. Cerita Malin kundang berasal dari provinsi . . . b. Koda d. Falsetto
a. Jawa Tengah c. Jawa Barat
b. Kalimantan Barat d. Sumatra Barat 18. Menempel biji-bijian sehingga terbentuk
kerajinan seni yang indah disebut . . .
8. Bahan baku utama tari adalah . . . . a. Muzaik c. Imblot
a. Gerak c. Musik b. Origami d. Kolase
b. Tata rias d. Menyanyi
19. Not yang tidak ada pada tangga nada selendro .
9. Teknik membuat benda pakai/ hias dari bahan ...
yang memiliki lubang atau dilubangi yang a. Fa dan si c. Mi dan re
dirangkai dengan benang disebut . . . . b. Sol dan la d. Fa dan do
a. Menganyam c. Mengukir
b. Menyulam d. Meronce 20. Segala sandang yang dipakai saat pentass di atas
panggung disebut . . . .
10. Sampeg termasuk alat musik . . . . a. Properti c. Irama
a. Petik c. Tiup b. Busana d. Alat tari
b. Gesek d. Pukul
21. Pertunjukan hasil kerajinan tangan kepada
11. Pentas tari di depan kelas perlu dilakukan agar banyak orang supaya dikenal disebut . . . .
dapat menambah rasa . . . . a. Bazar c. Karnaval
a. Semangat c. Senang b. Festival d. Pameran
b. Malu d. Percaya diri
22. Permainan beberapa macam alat musik disebut . a. Renda c. Kain
... b. Mori d. Bordir
a. Ansambel gabungan c. Musik Melodis
b. Musik ritmis d. Makna ansambel 27. Simpul yang digunakan untuk membuat
gantungan peluit disebut . . . .
23. Segala perlengkapan dan peralatan dalam a. Simpul jangkar c. Simpul persegi
peragaan menari disebut . . . . b. Simpul anyaman d. Simpul mati
a. Properti tari c. Properti melukis
b. Properti menggambar d. Properti menari 28. Kain batik merupakan kain tradisional yang
berasal dari daerah . . . .
24. Permainan alat musik yang dilakukan persama- a. Maluku c. Papua
sama disebut . . . . b. Jawa tengah d. Jawa timur
a. Unisono c. Festival
b. Ansambel d. Persembahan 29. Kipas, payung, piring dalam tari disebut . . . .
a. Perlengkapan c. Busana
25. Tari muli betanggai berasal dari provinsi . . . . b. Properti d. Kostum
a. Bengkulu c. Sumatra Selatan
b. Lampung d. Sumatra Barat 30. Seni karawitan adalah paguyuban yang diiringi
gamelan berasal dari . . . .
26. Karya seninrupa 2 dimensi yang dapat a. Jawa timur c. Jawa barat
digunakan dalam kehidupan sehari-hari disebut b. Lampung d. Jawa tengah
....

II. Isilah titik-titik dibawah ini dengan jawaban yang tepat!

1. Lagu yang berasal dari daerah diseluruh nusantara disebut . . . .


2. Alat musik angklung berasal dari daerah . . . .
3. Kain tenun batak disebut . . . .
4. Lagu apuse berasal dari daerah . . . .
5. Alat musik kecapi dimainkan dengan cara . . . .
6. Perlengkapan yang diperlukan oleh penari pada waktu membawakan sebuah tarian disebut. . . . .
7. Kerajinan tangan yang menggunakan bahan baku tali menali adalah . . . .
8. Bahan utama untuk membuat wayang golek adalah . . . .
9. Lukisan termasuk karya senu rupa . . . . dimensi.
10. Bahan alam yang digunakan untuk meronce adalah . . . .
11. Karya seni rupa yang ada pada dinding candi disebut . . . .
12. Bahan alam yang dapat digunakan untuk membuat anyaman tikar adalah . . . .
13. Kain yang dianyam dari bahan benang, serat kayu, kapas, sutra disebut . . . .
14. Orang yang ahli dalam menciptakan lagu disebut . . . .
15. Tari piring berasal dari daerah . . . .

III. Jawablah pertanyaan berikut dengan jawaban yang tepat!!

1. Sebutkan 3 ( tiga ) motif yang digunakan dalam tenun ikat!


2. Sebutkan 2 ( dua ) cara membuat topeng!
3. Sebutkan 2 ( dua ) bentuk musik!
4. Sebutkan 3 ( tiga ) alat musik ritmis!
5. Sebutkan 3 ( tiga ) lagu daerah Indonesia yang sangat beragam!
Kunci jawaban kelas V ( lima), mata pelajaran Seni Budaya dan Keterampilan (SBK)

I. Pilihan Ganda!
1. A 6. A 11. D 16. D 21. D 26. C
2. C 7. D 12. D 17.A 22. A 27. C
3. D 8. A 13. A 18. D 23. A 28. B
4. A 9. D 14. C 19. A 24. B 29. B
5. B 10. A 15. A 20. B 25. B 30. D

II. Isian!
1. Lagu daerah
2. Jawa barat
3. Ulos
4. Irian jaya
5. Dipetik
6. Properti
7. Makrame
8. Kayu
9. 2 dimensi
10. Jali
11. Relief
12. Mendong
13. Tenun
14. Komponis
15. Sumatra Barat

III. Uraian!
1. Motif tmbuhan, motif hewan, motif geometri
2. Mencungkil, mencetak
3. Musik vocal, musik instrumental
4. Kastanyet, triangel, tamborin (kebijakan guru)
5. Apuse, gundul-gundul pacul, ampar-ampar pisang (kebijakan guru)

Anda mungkin juga menyukai