Anda di halaman 1dari 1

ANALISA GAS DARAH ARTERI DAN INTERPRETASI

Analisa gas darah arteri (AGDA) memberi informasi yang akurat dan cepat tentang
oksigenasi arteri, ventilasi dan status asam-basa. Komponen AGDA yaitu PaO2, PaCO2, pH, kadar
bikarbonat (HCO3-) dan base excess (BE). Masing-masing komponen saling berhubungan erat satu
sama lain dan perubahan pada satu proses akan mempengaruhi proses lainnya

Tabel 1. Nilai Normal Analisa Gas Darah Arteri4


pH 7.35 - 7.45
PaCO2 35 - 45 mm Hg
PaO2 80 - 100 mm Hg
HCO3- 22- 26 mEq/L
BE -2 hingga +2 mEq/L
SaO2 95 - 100%

Keseimbangan asam basa tubuh diatur dengan ketat untuk mempertahankan homeostasis
tubuh

Anda mungkin juga menyukai