Anda di halaman 1dari 10

UTAMA DOKUMEN NEGARA

MAT XII AK KUR 2006 SANGAT RAHASIA

NASKAH SOAL UJI COBA UJIAN NASIONAL


SMK KABUPATEN MAGELANG
TAHUN PELAJARAN 2018 / 2019

Mata Pelajaran : Matematika


Kelompok : Akuntansi dan Pemasaran
Kurikulum : Kurikulum 2006
Kelas : XII (DuaBelas)
Hari, tanggal : Selasa, 19 Februari 2019
Waktu : 07.30 – 09.30 WIB (120 menit)

PETUNJUK UMUM
1. Perhatikan dan ikuti petunjuk pengisian pada lembar jawaban yang tersedia !
2. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawabnya !
3. Jumlah soal sebanyak 36 soal pilihan ganda 4 soal isian
4. Laporkan kepada pengawas kalau terdapat tulisan yang kurang jelas, rusak atau
jumlah soal kurang !
5. Mintalah kertas buram kepada pengawas bila diperlukan !
6. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas !
7. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, kamus, HP, tabel atau alat bantu hitung
lainnya !

A. PILIHAN GANDA

Pilihlah Salah Satu Jawaban Yang Benar Dengan Menyilang (X) Pada Huruf A, B,
C, D, Atau E Pada Lembar Jawab Yang Tersedia!
4 3
1. Bentuk sederhana dari adalah ... .
42 3
A. 64 3
B. 64 3
C. 68 3

D.  8  6 3 
E.  8  6 3 

2. Jika x1 dan x2 merupakan akar-akar dari persamaan kuadrat 3x2 – 2x – 1 = 0, nilai


3 3
dari  adalah ... .
x1 x 2
A. -8
B. -6
C. 4
D. 6
E. 8

1
3. Lisa dan Muri bekerja pada pabrik pembuatan tas. Lisa dapat menyelesaikan 3 tas
setiap jam dan Muri dapat menyelesaikan 4 tas setiap jam. Jumlah jam kerja Lisa dan
Muri adalah 16 jam sehari dengan jumlah tas yang dibuat adalah 55 tas. Jika jam kerja
keduanya berbeda, maka jam kerja mereka masing-masing adalah ... .
A. Lisa 7 jam dan Muri 9 jam
B. Lisa 9 jam dan Muri 7 jam
C. Lisa 7 jam dan Muri 6 jam
D. Lisa 9 jam dan Muri 8 jam
E. Lisa 8 jam dan Muri 6 jam

4. Dari sistem persamaan linear x - 3y = 6 dan 2x + 4y = 2. Maka nilai 5x - 3y adalah ....


A. 11
B. 15
C. 18
D. 33
E. 25

5. Jika  dan  merupakan akar-akar persamaan kuadrat 2x2 + x – 4 = 0, maka


persamaan kuadrat yang akar-akarnya (  4) dan (   4) adalah ... .
A. 2x2 + 32x – 17 = 0
B. 2x2 + 32x + 17 = 0
C. 2x2 – 17x – 32 = 0
D. 2x2 + 17x + 32 = 0
E. 2x2 + 17x – 32 = 0

6. Titik balik dari fungsi kuadrat 𝑦 = 3 − 2𝑥 − 𝑥 2adalah ....


A. (-2, 3)
B. (-1, 4)
C. (-1, 6)
D. (1, -4)
E. (1, 4)

7. Perhatikan grafik berikut.

Persamaan graik fungsi kuadrat tersebut adalah ... .


A. y = 2x2 – 2x – 6
B. y = x2+2x – 6
C. y = x2 – 2x + 3
D. y = 2x2+ 4x – 6
E. y = 2x2 – 4x – 6

2
5 1    4 8  0  1
8. Diketahui matriks P    , Q    , dan R    . Matriks P – 3Q +
 1  2  1 0 7 3 
2R adalah ....
  5 1
A.  
 10 3 
  5  9
B.  
 8 4 
 15  9 
C.  
  10 4 
15  9 
D.  
10 2 
15  9 
E.  
10 4 
 2  3
   0 3
9. Diketahui matriks A   0 5  dan B    . Matriks AB adalah ... .
    4 1 
1 3 
 12  3 
 
A.   20 5 
 
  12 0 
 12 3 
 
B.   20 5 
 
  12 0 
 12 3 
 
C.   20 5 
 
  11 0 
 12 3 
 
D.   20 5 
 
  10 0 
 12 3 
 
E.  20 5 
 
  12 0 

  4 2
10. Jika matriks A    , invers matriks A adalah ... .
  5 3

3
1 3  2
A.  
2  5  4 
1  3  2
B.  
2   5 4 
1   3 2
C.  
2   5 4 
1   3  2
D.  
2   5 4 
1   3  2
E.  
2   5  4 

11. Suatu perusahaan menggunakan dua jenis mesin. Untuk membuat benda A,
memerlukan waktu 6 menit pada mesin I dan 10 menit pada mesin II. Sedangkan
untuk membuat benda B, memerlukan waktu 4 menit pada mesin I dan 14 menit pada
mesin II. Msin I dapat bekerja paling lama 3.640 menit dan mesin II dapat bekerja
paling lama 8.120 menit. Jika banyak benda A adalah x unit dan banyak benda B
adalah y unit, model matematika dari permasalahan tersebut adalah ... .
A. 3x + 2y ≤ 1.820; 5x + 7y ≤ 4.060; x ≥ 0; y ≥ 0
B. 3x + 2y ≤ 1.820; 7x + 5y ≤ 4.060; x ≥ 0; y ≥ 0
C. 3x + 2y ≤ 4.060; 2x + 7y ≤ 1.820; x ≥ 0; y ≥ 0
D. 3x + 5y ≤ 4.060; 2x + 7y ≤ 1.820; x ≥ 0; y ≥ 0
E. 3x + 7y ≤ 1.820; 2x + 5y ≤ 4.060; x ≥ 0; y ≥ 0

12. Pesawat yang melayani penerbangan domestik antar wilayah memiliki kapasitas
tempat duduk 42 kursi yang terdiri atas kelas bisnis dan ekonomi. Setiap penumpang
kelas bisnis dapat membawa bagasi sebanyak 45 kg dan untuk kelas ekonomi 30 kg.
Total bagasi 1.440 kg. Harga tiket kelas bisnis adalah Rp1.600.000,00 dan kelas
ekonomi Rp1.000.000,00. Pendapatan dari penjualan tiket pada saat pesawat penuh
dapat mencapai maksimum jika jumlah penumpang kelas bisnis adalah ... .
A. 12 orang
B. 30 orang
C. 32 orang
D. 36 orang
E. 42 orang

13. Perhatikan gambar berikut!

-2 0 3 x

4
Sistem pertidaksamaan linier yang memenuhi daerah yang diarsir pada gambar
tersebut adalah ... .
A. 4x + 3y ≤ 12; x – 2y ≤ –2; x ≥ 0; y ≥ 0
B. 4x + 3y ≤ 12; x – 2y ≥ –2; x ≥ 0; y ≥ 0
C. 4x + 3y ≤ 12; x + 2y ≥ –2; x ≥ 0; y ≥ 0
D. 4x + 3y ≤ 12; x + 2y ≤ –2; x ≥ 0; y ≥ 0
E. 4x + 3y ≤ 12; 2x – y ≥ –2; x ≥ 0; y ≥ 0

14. Perhatikan grafik berikut!


Y

10

X
0 5 6
Nilai maksimum dari fungsi objektif f(x, y) = 3x + 2y untuk daerah penyelesaian pada
grafik tersebut adalah ... .
A. 15
B. 16
C. 17
D. 18
E. 20

15. Suku ketujuh dan suku kesebelas dari barisan aritmatika berturut-turut adalah 48 dan
76. Suku ke-45 barisan tersebut adalah ... .
A. 314
B. 209
C. 194
D. 185
E. 169

16. Diketahui suku ketiga dari barisan geometri adalah 8, sedang suku keenamnya adalah
512. Besarnya suku keempat dari barisan tersebut adalah ...
A. 8
B. 32
C. 64
D. 128
E. 256

17. Hasil pengamatan terhadap suatu spesies bakteri yang berkembang biak dengan cara
membelah diri, diperoleh kesimpulan bahwa banyak bakteri menjadi dua kali lipat
setiap 20 menit. Jika pada jam 09.30 terdapat sebanyak 100 bakteri dan diperkirakan
tidak ada bakteri yang mati selama pengamatan, banyak bakteri pada pukul 10.50
pada hari yang sama adalah ... .
5
A. 1.280 bakteri
B. 1.600 bakteri
C. 3.000 bakteri
D. 3.200 bakteri
E. 6.400 bakteri

18. Diketahui deret aritmatika dengan U3 = 6 dan U8 = -4, jumlah 12 suku pertamanya
adalah …
A. -24
B. -12
C. 12
D. 24
E. 264

19. Diketahui deret geometri dengan suku pertama 6 dan suku keempat adalah 48. Jumlah
enam suku pertamanya adalah …
A. 368
B. 369
C. 378
D. 379
E. 384

20. Pada bulan pertama suatu tok sepeda dapat menjual 80 sepeda. Karena pembeli terus
meningkat, maka setiap bulan ditambah 10 sepeda dari bulan sebelumnya. Jumlah
sepeda yang dapat dijual toko tersebut selama 1 tahun adalah .... sepeda.
A. 1.420
B. 1.480
C. 1.520
D. 1.580
E. 1.620

21. Seorang anak menabung disuatu bank dengna selisih kenaikan tabungan antar bulan
tetap. Pada bulan pertama sebesar Rp50.000,00, bulan kedua Rp55.000,00 dan
seterusnya. Beasr tabungan anak terrsebut selama dua tahun adalah ... .
A. Rp1.315.000,00
B. Rp1.320.000,00
C. Rp2.040.000,00
D. Rp2.580.000,00
E. Rp2.640.000,00

22. Sebuah tali dibagi menjadi 6 bagian yang panjangnya membentuk suatu barisan
geometri. Jika tali yang paling pendek adalah 3 cm dan yang paling panjang 96 cm,
maka panjang tali semula adalah ... .
A. 191 cm
B. 189 cm
C. 187 cm
D. 185 cm
E. 183 cm

6
23. Titik E(-12,9) dicerminkan terhadap garis y = 7 kemudian ditranslasikan oleh T (−10
−15
),
bayangan titik E adalah ....
A. (10,-22)
B. (-10,-22)
C. (-22,-10)
D. (22,-10)
E. (-22,10)

24. Bayangan segitiga KLM yang mempunyai titik sudut K(0, 2), L((-1, 3), dan M(-2, -4)
direfleksikan terhadap garis x = -3, kemudian didilatasikan terhadap titik pusat O(0,0)
dan faktor skala 3 adalah ... .
A. K”(-18, 6), L”(-15, 9), dan M”(12,-12)
B. K”(-18, 6), L”(-15, 9), dan M”(-12, 12)
C. K”(-18, 6), L”(-15, 9), dan M”(-12,-12)
D. K”(-18,-6), L”(-15, 9), dan M”(-12,-12)
E. K”(18, 6), L’(“15, 9), dan M”(-12, 12)

25. Bayangan titik Q(-4, 5) setelah direfleksikan terhadap garis y = x, kemudian


  2
dilanjutkan oleh translasi T =   adalah ... .
1 
A. Q”(-5, 2)
B. Q”(5, -2)
C. Q”(2, -5)
D. Q”(-2, 5)
E. Q”(-2, -5)

26. Bayangan garis 3x – 2y – 4 = 0 karena refleksi x = 5 adalah ....


A. 3x – 2y + 26 = 0
B. -3x – 2y + 26 = 0
C. 3x + 2y + 26 = 0
D. 3x – 2y - 26 = 0
E. -3x + 2y + 26 = 0

27. Dari kota A ke kota B dapat dilalui 4 jalur, sedangkan dari kota B ke kota C dapat
dilalui 2 jalur. Berapa jalur dapat dilalui dari kota A ke kota C melewati kota B?
A. 8
B. 16
C. 6
D. 4
E. 2

28. Di dalam sebuah kantong terdapat 6 kelereng berwarna merah dan 4 kelereng
berwarna putih. Dari kantong tersebut, diambil tiga kelereng berwarna merah dan dua
kelereng berwarna putih adalah ... .

7
3
A.
10
2
B.
5
3
C.
4
4
D.
5
1
E.
4

29. Tiga mata uang logam dilempar bersama sebanyak 160 kali. Frekuensi harapan muncul
1 angka dan 2 gambar adalah ... kali
A. 3
B. 8
C. 20
D. 60
E. 80

30. Dua buah dadu dilempar bersama-sama satu kali. Peluang muncul mata dadu sama
atau berjumlah 4 adalah ....
1
A.
9
1
B.
6
2
C.
9
1
D.
4
5
E.
18

31. Hasil pengukuran panjang suatu benda disajikan pada tabel berikut.

Panjang (cm) Frekuensi


60 – 62 1
63 – 65 4
66 – 68 8
69 – 71 5
72 – 74 2

Modus dari data tersebut adalah ... .


A. 65,00 cm
B. 65,50 cm
C. 67,12 cm
D. 67,21 cm
E. 67,38 cm

8
32. Perhatikan tabel berikut.

Waktu (jam) Frekuensi


40 – 44 10
45 – 49 15
50 – 54 20
55 – 59 25
60 – 64 20
65 – 69 10
Rata- rata dari data tersebut adalah ... .
A. 59 jam
B. 58 jam
C. 57 jam
D. 56 jam
E. 55 jam

33. Data berikut menunjukkan laba 160 pedagang dipasar, dalam ribuan rupiah:
Desil ke-5 dari data tersebut adalah...

Nilai F
152 - 155 15
156 - 159 30
160 - 163 35
164 - 167 40
168 - 171 20
172 - 175 20
A. Rp. 160.250,00
B. Rp. 162.500,00
C. Rp. 163.250,00
D. Rp. 163.500,00
E. Rp. 164.670,00

34. Perhatikan tabel berikut.


Waktu (menit) Frekuensi
120 – 129 4
130 – 139 6
140 – 149 10
150 – 159 20
160 – 169 12
170 – 179 8
Jumlah 60
Persentil ke-30 dari data pada tabel tersebut adalah ... .
A. 141,5 menit
B. 142,0 menit
C. 143,5 menit
D. 150,0 menit
E. 151,5 menit

9
35. Tabel di bawah ini data tabel ulangan harian matematika kelas XI
Nilai 5 6 7 8 9

Frekuensi 6 X 5 4 x
Jika rata-rata nilai ulangan di kelas tersebut 7, maka dapat disimpulkan bahwa ... .
A. Jumlah siswa yang mendapat nilai rata-rata sebanyak 17 orang
B. Siswa yang mendapat nilai kurang dari rata-rata ada sebanyak 19 orang
C. Banyak siswa yang mendapat nilai terbesar ada sebanyak 9 orang
D. Siswa yang mendapat nilai lebih dari 6 ada sebanyak 17 orang
E. Siswa yang mendapat nilai 6 dan 9 sebanyak 8 orang

B. Essay
Jawablah pertanyaan dibawah ini disertai dengan penyelesaian!

36. Diketahui
5
log 3  a dan 3 log 4  b . Nilai dari 12
log 45 jika dinyatakan dalam a dan b
adalah ...

37. Sebuah bola di jatuhkan dari ketinggian 24 m. Ketika menyentuh lantai, bola tersebut
3
memantul tegak lurus dengan ketinggian dari ketinggian sebelumnya. Panjang
5
lintasan bola sampai berhenti adalah.... m.

38. Rata- rata ulangan matematika 32 siswa adalah 7,3 setelah ada penambahan beberapa
siswa yang rata-ratanya 6,4 maka rata-ratanya menjadi 7 , maka banyak siswa yang
bergabung sebanyak….

39. Sebuah mobil di beli dengan harga Rp 30.000.000,00. Tiap tahun di taksir harganya
menyusut 10 %. Harga mobil setelah 4 tahun adalah ...

40. Nilai matematika dari 5 orang siswa adalah 9, 5, 6, 7, 8. Simpangan baku data tersebut
adalah...

10

Anda mungkin juga menyukai