Anda di halaman 1dari 6

DEPARTEMEN ILMU KESEHATAN TELINGA

HIDUNG TENGGOROK BEDAH KEPALA LEHER


(THT-
(THT-KL) FK USU

 Motion sickness muncul ketika otak menerima sinyal


yang berlawanan dari organ sensori mengenai orientasi
tubuh.

Keseimbangan bergantung pada empat sistem berbeda.


 Sistem vestibular
 Rangsang proprioseptif
 Penglihatan
 Batang otak dan serebelum

1
Faktor lainnya:

Miskin ventilasi
Kecemasan atau rasa takut
Makanan
Alkohol
Genetik
Kehamilan

Berdasarkan penyebabnya motion sickness


dapat dibedakan atas:
Seasickness,
Carsickness,
Simulation sickness,
Airsickness,
Space sickness.

2
 Hampir 80% dari populasi mengalaminya.
 Perahu kecil dan mobil cenderung yang
paling provokatif merangsang terjadinya
motion sickness.
 Lebih sering terjadi pada wanita (terutama
selama kehamilan), anak-anak usia 2-12
tahun, dan orang dengan migrain.

 Penelitian di India  prevalensi motion


sickness adalah sekitar 28%, wanita lebih
rentan (27%) dari pria (16,8%). Individu yang
aktif lebih jarang terkena.

3
 Nausea
 Pucat
 Berkeringat dingin
 Muntah
 Pusing/ dizziness
 Sakit kepala
 Hipersalivasi
 Kelelahan/ fatique

 Anamnese: gejala yang dirasakan oleh pasien


dan kondisi yang menyebabkannya (seperti
naik perahu, pesawat terbang, atau mobil).
 Pemeriksaan laboratorium biasanya tidak
diperlukan untuk membuat diagnosis motion
sickness.

4
 Antikolinergik: scopolamine
 Antihistamin: dimenhydrinate oral,
diphenhydramine, promethazine, meclizine,
dan cyclizine.

 Hindari membaca saat dalam perjalanan, dan


tidak duduk di kursi yang menghadap ke
belakang.
 Berada dalam posisi dimana mata selalu
melihat gerakan yang sama dengan yang
dirasakan tubuh dan telinga.
 Makan makanan ringan sebelum bepergian,
atau menghindari makanan jika sudah merasa
mual.
 Hindari menonton atau berbicara dengan
penumpang lain yang mengalami motion
sickness.

5
 Fokus pada objek yang jauh atau mata
tertutup, bukan membaca atau melihat
sesuatu di dalam kendaraan; meminimalkan
gerakan kepala, dan jika perlu, tidur
terlentang.
 Meminum obat antimotion sickness minimal
30-60 menit sebelum perjalanan dimulai,
atau seperti yang direkomendasikan oleh
dokter.
 Beradaptasi dengan kondisi ini.

Anda mungkin juga menyukai