Anda di halaman 1dari 3

BERITA ACARA RAT

TAHUN 2016

Pada hari ini, selasa tanggal Dua Puluh Delapan Bulan Februari 2017
(28-02-2017) telah dilaksanakan Rapat Anggota Tahunan Tahun buku 2016
yang bertempat di Kantor KOPWAN SARA RASA, Kampung Asir – Asir
Asia Kecamatan Lut Tawar Kabupaten Aceh Tengah yang dihadiri Lima
Belas(15) anggota dengan keputusan sebagai berikut :

1. Mengangkat Sekretaris baru yang bernama Fatmawati Dasky


Priode 2015-2020
2. Setiap Pinjaman harus membuat perjanjian pinjaman yang ditanda
tangani atau disaksikan oleh suami/istri dan saudara yang
bersangkutan
3. Untuk Simpanan berjangka bagi anggota yang menyimpan
diberikan jasa 5% minimal 1 bulan baru bisa ditarik kembali.

Mengetahui :
Kepala Dinas Perdagangan, Koperasi
Usaha Kecil dan Menengah
Kabupaten Aceh Tengah

Drs. MU N Z I R . MM
Pembina Utama Muda
Nip. 19620424 198603 1 007
RENCANA KERJA DAN RECANA ANGGARAN BELANJA

KOPWAN SARA RASA

Bismillahirahmanirahim

Assalamuaikum wr. Wb

Dengan rahmat Allah SWT Allamdullillah kita telah masuk pada


satu tahun berjalananya Kopwan Sara Rasa yang telah terdaftar dengan
Badan Hukum Nomor : 518/152/BH/15/XII/2015.

Karena sudah satu tahun berjalannya Kopwan Sara Rasa Tahun 2015
s/d 2016 , maka kami pengurus akan terus berusaha dalam
mengembangkan dan meningkatkan kemajuan Kopwan Sara Rasa, oleh
sebab itu melihat perkembangan Kopwan Sara Rasa satu tahun sejak
berbadan hukum kami pengurus akan membuat Rencana Kerja dan
Rencana Anggaran belanja Kopwan Sara Rasa di Tahun 2017 antara lain :

1. Bidang Organisasi
a. Pengangkatan Sekretaris priode 2015 s/d 2020
b. Bagi anggota yang tidak hadir atau absen dalam setiap rapat maka
diberikan sangsi awal pembatalan permohonan
c. Setiap anggota tidak membayar simpanan wajib selama 3 bulan
berturut-turut akan diberi sanski berupa teguran ketiga, apabila
teguran pertama sampai ketiga tidak diindahkan maka akan
dikeluarkan.
d. Bidang Permodalan
2. Bidang Permodalan
a. Akan menambah bulanan bagi peminjam dari 3 bulan menjadi 5
bulan dengan jasa sesuai kesepatakan RAT
b. Untuk simpanan berjangka bagi anggota yang menyimpan diberi
jasa 5% minimal 1 bulan baru bisa ditarik kembali
c. Setiap peminjam harus membuat perjanjian pinjaman yang
ditanda tangani oleh satu orang saksi atau disaksikan oleh
suami/sitri dan saudara yang bersangkutan.
3. Kendala
Kredit Macet

Demikian rencana kerja dan recana anggara Belanja Kopwan Sara


Rasa Tahun 2017.

Wassalam
Ketua

IRAWATI

Anda mungkin juga menyukai