Anda di halaman 1dari 4

2.

5 Diagnosa Keperawatan Komunitas


2.5.1 Analisis Data
Tabel 1. Analisis Data Keperawatan Komunitas di Banjar Belusung Desa
Peguyangan Kaja Kecamatan Denpasar Utara Wilayah Kerja Puskesmas III
Denpasar Utara pada Bulan Januari-Februari 2017

No Data Masalah
1 Ketidakefektifan
 Hasil Kuesioner:
- Berdasarkan hasil survey didapatkan sebanyak 43% Pemeliharaan
membersihkan bak mandi < 1 kali seminggu. Kesehatan
- Berdasarkan hasil survey didapatkan rtbahwa sebanyak berhubungan dengan
70% warga menggunakan tempat sampah terbuka. Di Br. Punduh Kulit
- Berdasarkan hasil survey didapatkan bahwa sebanyak
Desa Peguyangan
78% warga tidak memilah sampahnya.
Kaja
2  Hasil Kuesioner: Perilaku kesehatan
- Berdasarkan hasil survey didapatkan bahwa sebanyak beresiko berhubungan
56% warga merokok dengan kebiasaan
merokok Di Br.
Punduh Kulit Desa
Peguyangan Kaja
3.  Hasil Kuesioner: Ketidakefektifan
- Sebanyak 67% dari 9 orang penduduk Br. Punduh Kulit manajemen kesehatan
yang menderita penyakit hipertensi memiliki pengetahuan pada agregat lansia
yang cukup. Sebanyak 11% dari 9 penderita hipertensi berhubungan dengan
memiliki sikap yang buruk dan 56% memiliki sikap yang kurangnya kesadaran
cukup. lansia dalam
- Sebanyak 47% dari 17 orang penduduk Br. Punduh Kulit
memelihara
yang menderita nyeri sendi memiliki pengetahuan yang
kesehatan Di Br.
cukup dan 35% dari 17 orang memiliki sikap yang cukup.
Punduh Kulit Desa
Sebanyak 47% dari 17 orang memiliki perilaku yang
Peguyangan Kaja
cukup dan 47% dari 17 orang memiliki perilaku yang
buruk.
- 90% lansia di banjar punduh kulit tidak rutin dalam
mengikuti kegiatan senam lansia
 Hasil wawancara dengan kader lansia
- Partisipasi lansia di banjar punduh kulit dalam kegiatan
senam lansia masih sangat kurang. Dikatakan bahwa
sangat sulit untuk memotivasi lansia agar datang dalam
kegiatan senam lansia. Akibat rendahnya partisipasi lansia
tersebut, maka dari itu kegiatan senam lansia saat ini
hanya dilaksanakan ketika ada kegiatan perlombaan saja.

4  Hasil Kuesioner: Ketidakefektifan


- Sebanyak 25% dari 4 orang penduduk Br. Punduh Kulit manajemen kesehatan
yang menderita DM memiliki pengetahuan yang cukup pada agregat dewasa
dan 25% dari 4 orang memiliki perilaku yang cukup. berhubungan dengan
dengan kurangnya
kesadaran mengenai
pentingnya
pencegahan penyakit
dan pemeliharaa
kesehatan Di Br.
Punduh Kulit Desa
Peguyangan Kaja
5  Hasil Kuesioner: Ketidakefektifan
- Sebanyak 53% dari 19 orang penduduk Br. Punduh Kulit manajemen kesehatan
yang menderita ISPA memiliki sikap yang cukup dan 67% pada agregat balita
dari 19 orang penderita memiliki perilaku yang cukup berhubungan dengan
 Hasil studi dokumen kurangnya kesadaran
- Hasil studi dokumen menyatakan bahwa kunjungan balita mengenai pentingnya
di Bnajar Punduh Kulit dalam Poyandu balita sebanya 11 pencegahan penyakit
orang dari total balita 28 orang. ISPA Di Br. Punduh
 Hasil Wawancara:
- Hasil wawancara dengan kader balita menyatakan bahwa Kulit Desa

belakangan ini tingkat partisipasi warga untuk Peguyangan Kaja


mengantarkan anaknya mengikuti posyandu balita
semakin berkurang. Penurunan tersebut dikatakan
disebabkan karena banyaknya orangtua balita yang harus
bekerja sehingga tidak bias mengantarkan anaknya untuk
mengikuti posyandu
6  Hasil Kuisioner: Ketidakefektifan
- Sebanyak 20% dari 15 orang penduduk Br. Punduh Kulit manajemen kesehatan
yang mengalami DHF memiliki pengetahuan yang cukup. pada agregat remaja
Sebanyak 27% dari 15 penderita DHF memiliki sikap dan dewasa
yang cukup. Sebanyak 60% dari 15 penderita memiliki berhubungan dengan
perilaku yang cukup dan 7% dari 15 penderita memiliki dengan kurangnya
perilaku yang buruk. kesadaran dalam
memelihara
kesehatan Di Br.
Punduh Kulit Desa
Peguyangan Kaja

2.5.2 Diagnosa Keperawatan


Setelah dilakukan analisa data maka dapat dirumuskan diagnosa keperawatan
komunitas sebagai berikut:
1. Ketidakefektifan Pemeliharaan Kesehatan berhubungan dengan kurang
pengetahuan terkait peningkatan perilaku kesehatan di Br. Punduh Kulit Desa
Peguyangan Kaja
2. Perilaku kesehatan beresiko berhubungan dengan kebiasaan merokok di Br.
Punduh Kulit Desa Peguyangan Kaja
3. Ketidakefektifan manajemen kesehatan pada agregat lansia berhubungan dengan
kurangnya kesadaran lansia dalam memelihara kesehatan Di Br. Punduh Kulit
Desa Peguyangan Kaja
4. Ketidakefektifan manajemen kesehatan pada agregat dewasa berhubungan dengan
dengan kurangnya kesadaran mengenai pentingnya pencegahan penyakit dan
pemeliharaa kesehatan Di Br. Punduh Kulit Desa Peguyangan Kaja
5. Ketidakefektifan manajemen kesehatan pada agregat balita berhubungan dengan
kurangnya kesadaran mengenai pentingnya pencegahan penyakit ISPA Di Br.
Punduh Kulit Desa Peguyangan Kaja
6. Ketidakefektifan manajemen kesehatan pada agregat remaja dan dewasa
berhubungan dengan dengan kurangnya kesadaran dalam memelihara kesehatan
Di Br. Punduh Kulit Desa Peguyangan Kaja

Anda mungkin juga menyukai